Anda di halaman 1dari 9

1

METODE PENELITIAN DAN


PENULISAN KARYA ILMIAH HUKUM
PERTEMUAN-1
PENGANTAR
Oleh
Gentur Cahyo Setiono
2

 Pengertian penelitian
 Fungsi Penelitian
 Metode Penelitian Hukum
 Penelitian Hukum untuk Praktek hukum

Pokok Bahasan  Penelitian Hukum untuk Penulisan Ilmiah


 Teknik Penulisan Karya Ilmiah Hukum
 Menyusun karya ilmiah hukum (proposal dan laporan
penelitian)
3

 Bambang Sunggono, Metodologi Penelitian Hukum,


RajaGrafindo Persada, Jakarta, 1996
 Bahdin Nur Tanjung, Pedoman Penulisan Karya Ilmiah
(Proposal, Skripsi dan Tesis)

BAHAN  Peter Mahmud Marzuki, Penelitian Hukum, Fajar


Interpratama Offset, Jakarta, 2005
PUSTAKA  Rachmad syafaat, Strategi Penelitian Dan Penulisan Ilmu
Hukum.
 H.Philips Dillah, Metode Penelitian Hukum dan Tata
Cara Penulisan Karya Ilmiah Bidang Hukum
 Tugas utama mahasiswa dalam menempuh pendidikan
tinggi adalah pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi
TRI DARMA :

PERGURUAN  Pendidikan
 Penelitian
TINGGI
 Pengabdian Masyarakat
5

 Method  Methodos; cara, a tool of, the way how to get


….; istilah metode terarah pada cara atau upaya yang
harus dilakukan untuk mencapai tujuan tertentu.

 Metode; adalah sebuah cara atau prosedur yang


METODE dan sistematis yang dilakukan untuk mencapai sebuah
METODOLOGI tujuan (alat untuk mencapai tujuan tertentu)
 Logos  ilmu, pengetahuan

MPKIH  Metodologi  pengetahuan tentang cara ilmu


pengetahuan mencari kebenaran
 Penulisan; proses atau cara perbuatan menulis;
menuangkan gagasan, pikiran, pengalaman dan
pengetahuan dalam bentuk catatan pada suatu media
dengan menggunakan aksara, lambang atau simbol
Penulisan yang dibuat sistematis sehingga dapat dipahami orang
lain.

 Menulis; mengungkapkan Bahasa dalam bentuk symbol


dan gambar (Soemarmo Markam;1989)
 Karya Ilmiah : karya tulis yang telah diakui dalam
bidang ilmu pengetahuan, teknologi atau seni yang
ditulis sesuai dengan tata cara ilmiah dangan mengikuti
Karya Ilmiah pedoman yang telah disepakati/ditetapkan.

 Contoh : Skripsi (S-1), Tesis (S-2), Desertasi (S-3), Legal


Memorandum (Hukum) Artikel Ilmiah Dll.
 Apa itu hukum? Coba saudara jelaskan
tentang hukum menurut pandangan
saudara?
HUKUM
 Pertanyaan tersebut dijawab dalam menu
forum diskusi!

Anda mungkin juga menyukai