Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER 1

SMA MUHAMMADIYAH 1 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Kemuhammadiyahan


Kelas/Program : XII/MIPA-IPS
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti : Landasan Operasional Muhammadiyah dan Kaderisasi Muhammadiyah

Level Penilaian
Cog Jenis Bentuk Contoh
No Kompetensi dasar Indikator
Tagihan Instrumen Instrumen

1. Khittah Perjuangan Mendefinisikan pengertian khittah menurut bahasa dan istilah C3 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
Muhammadiyah
Bahasa = khittah dar ibhs arab (khiththatun) berarti garis/Langkah
Khittah Muhammadiyah = langkah2 persyarikatan Muhammadiyah

Istilah = pedoman, arahah, kebijakan/Langkah Langkah persyarikatan


untuk mewujudkan keyakinan dan cita2 hidup perjuangan
Menganalisis urgensi khittah bagi Muhammadiyah C4 Tes tertulis Soal uraian Terlampir

Sebagai landasan operasional yg berisi garis besar pelaksanaan dari


hal2 yg tercantum dalam landasan idiil.

Landasan idiil= MADM, MKCHM, Kepribadian muhammadiyah


Memerinci tahapan khittah perjuangan Muhammadiyah dari C5 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
tahun 1938-2002

1. 1938 – 1940 (Langkah Muhammadiyah


- 12 langkah Muhammadiyah
- Dirumuskan periode kepemimpinan K.H. Mas mansyur
2. Khittah Palembang 1956 – 1959
- Dirumuskan pd muktamar Muhammadiyah ke 3 thn 1956 di
Palembang
- Periode kepemimpinan Buya A.R. (ahmad Rasyid) sutan mansur
3. Khittah Perjuangan Muhammadiyah 1969
- dirumuskan pd Sidang Tanwir Muhammadiyah 1969 di
Ponorogo, Jawa Timur
- periode kepemimpinan K.H. A.R. (Abdul Razaq) Fachruddin.
4. khittah perjuangan Muhammadiyah 1971
- Muktamar Muhammadiyah Ke-38 tahun 1971 di Ujung
Pandang
- periode kepemimpinan K.H. A.R. Fachruddin.
5. Khittah Perjuangan Muhammadiyah 1978
- dirumuskan pada Muktamar Muhammadiyah 1978 di Surabaya
- periode kepemimpinan K.H. AR. Fachruddin.
6. Khittah Muhammadiyah dalam Kehidupan Berbangsa dan
Bernegara
- dirumuskan dan ditetapkan pada Sidang Tanwir
Muhammadiyah tahun 2002 di Denpasar Bali.
- disebut Khittah Denpasar atau Khittah Bali.
- kepemimpinan Prof. Dr. H. Ahmad Syafi'i Ma'arif, M.A.
Membandingkan perbedaan langkah ilmi dan langkah amali C5 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
pada Khittah Duabelas Langkah Muhammadiyah

Langkah ilmi = langkah2 yg masih memerlukan penjelasan (berupa


ilmu) sebelum dilaksanakan (Langkah no.1-7)

Langkah amali = langkah2 yg tinggal mengamalkan/melaksanakan


sehingga tidak perlu dijelaskan (no. 8 – 12)
Disajikan sebuah narasi. Peserta didik menganalisis dan C4 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
mengkomparasikan langkah antisipatif dengan khittah
perjuangan Muhammadiyah

1. memperdalam masuknya iman


- 3 unsur iman = percaya dalam hati, mengucap kepercayaannya
dgn lisan, mengamalkan kepercayaan
- Cara menambah kualitas iman = mengkaji ayat/hadits/Riwayat
nabi ttg keimanan

2. Memperluas paham agama


- Agar mudah diterima & diamalkan kapan saja dimana saja dan
oleh siapa saja
- Ajaran islam dibagi menjadi menerima ketentuan ALQ &
assunnah dan memperluas paham agama dengan analogi

3. Memperbuah budi pekerti


- Akhlak mulia yg dianjurkan = hanya takut kpd Allah, menepati
janji, berkata & berbuat benar, bertutur kata lembut, berlaku
jujur dan adil

4. Menuntun amalan intiqad


- Intiqad = mengoreksi kesalahan
- Sasaran intiqad
1) Diri sendiri (muhasabah)
2) Orang lain (amar makruf nahi munkar)
3) Organisasi (evaluasi proker)

5. Menguatkan persatuan
- Persatuan organisasi
- mengokohkan pergaulan persaudaraan
- Memberikan kemerdekaan lahirnya pemikiran utk kebaikan
organisasi

6. Menegakkan keadilan
- Dalam menegakkan keadilan harus selalu sesuai kpd hukum
Allah dan tidak pandang bulu
7. Melakukan kebijaksanaan
- Org yg melakukan hikmah = hakim (org yg bijaksana)
- Hikmah adalah
1) Meletakkan sesuatu pd tempatnya
2) Kebijaksanaan
3) Perkataan tegas, benar, dpt membedakan hak dgn yg batil
4) Mengetahui sesuatu yg benar dgn ilmu & pikiran

8. Menguatkan majelis tanwir


- Majelis tanwir = musyawarah tertinggi
- Majelis tanwir diharapkan dapat memberikan pengaruh nyata

9. Mengadakan konferensi bagian


- Dengan adanya tugas & fungsi berbeda antara majelis dan
Lembaga maka diperlukan konferensi utk mentapkan kebijakan

10. Memusyawarahkan keputusan


- Dilakukan utk membahas keputusan permusyawaratan
legislative

11. Mengawaskan Gerakan jalan


- Melakukan evaluasi thdp proker (dgn pertimbangan masa lalu,
sekarang, dan masa depan)

12. Mempersambungkan gerak jalan


- Memperluas Gerakan persyarikatan dgn menjalin Kerjasama
tanpa meninggalkan prinsip dan kebijakan organisasi

Disajikan sebuah narasi. Peserta didik menganalisis dan C4 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
mengkomparasikan langkah antisipatif dengan khittah
perjuangan Muhammadiyah

CONTOH SOAL
Salah satu bentuk teknologi yang tersemat dalam smartphone
adalah AI (Artificial Inteligence) atau kecerdasan buatan.
Manusia dimudahkan dan dimanjakan segala kebutuhannya
dalam bersosial media dengan dukungan algoritma. Jika manusia
salah memilih konten negatif dalam media social, maka dia akan
terus terjebak bahkan tersesat dalam keburukan. Bagaimana
caramu agar terhindar dari algoritma negatif media social jika
dihubungkan dengan langkah ilmi Khittah Dua Belas Langkah
Muhammadiyah: memperbuahkan budi pekerti? Jelaskan
pendapatmu!

Cara saya agar terhindar dari algortitma negative social media yaitu
dengan senantiasa menerapkan perilaku akhlak mulia. Semakin baik
akhlak seseorang maka semakin tinggi derajat dan keutamaannya.
Sebagaimana yg dicontohkan oleh Rasulullah SAW yaitu bertutur kata
yg lembut, sopan, berlaku jujur dan adil.

Belum lama ini ramai pemberitaan dugaan


pemaksaan dalam penerapan syariat Islam di satuan
pendidikan. Selama proses mediasi, opini yang
beredar justru bergeser dari dugaan pemaksaan
menjadi krtitik terhadap kewajiban untuk menerapkan
syariat Islam. Bagaimana sikapmu dengan kasus ini,
jika dihubungkan dengan langkah ilmi Khittah Dua
Belas Langkah Muhammadiyah: menegakkan
keadilan dan melakukan kebijaksanaan? Jelaskan
pendapatmu!

Sikap saya thdp kasus tsb yaitu dalam penentuan


penerapan syariat islam harusnya didiskusikan terlebih
dahulu sesuai dengan hukum Allah dan tidak pandang
bulu/tidak diskriminatif. Selain itu, sikapilah permasalahan
tersebut dengan bijaksana yaitu memfilternya dengan
baik. Sesungguhnya orang yang dianugrahi kebijaksanaan
akan mendapat kebaikan yang banyak
Membandingkan perbedaan bentuk dakwah amar makruf nahi C5 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
mungkar dalam Khittah Ponorogo dan Khittah Ujungpandang

khittah ponorogo =
- dilakukan melalui jalur politik dan Masyarakat
- dakwah dilakukan melalui saluran politik kenegaraan dan
saluran Masyarakat

khittah ujung pandang


- Dakwah islam yg beramal dlm kehidupan manusia &
Masyarakat
- Tidak merupakan afiliasi dari organisasi apapun
- Setelah pemilu 1971, Muhammadiyah melakukan dakwah
secara konstruktif dan positif thdp Partai Muslimin Indonesia
(PARMUSI)
Menyimpulkan program dasar perjuangan Muhammadiyah C5 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
dalam Khittah Ponorogo

Muhammadiyah harus dapat membuktikan secara teoritis-


konsepsional secara operasional dan secara kongkrit riil bahwa ajaran
islam mampu mengatur Masyarakat dalam negara republic Indonesia
berpancasila dan UUD 1945 menjadi Masyarakat yg adil, Makmur,
sejahtera, Bahagia material & spiritual yg diridhai Allah SWT.
Mengkonstruksi pemikiran gerakan Muhammadiyah menurut C6 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
Khittah Denpasar dalam kontestasi politik

-Meyakini bahwa politik merupakan salah satu aspek ajaran


Islam dalam urusan keduniawian yang harus dijiwai oleh nilai-
nilai agama dan moral

-Meyakini bahwa negara dan usaha-usaha membangun


kehidupan berbangsa dan bernegara merupakan wahana
diperlukan untuk membangun kehidupan "Baldatun Tayyibatun
wa Rabbun Ghafur" negeri yang baik dengan Tuhan Yang Maha
Pengampun.

-Memilih perjuangan dalam kehidupan melalui usaha pembinaan


dan pemberdayaan masyarakat untuk mewujudkan masyarakat
islam yang sebenar benarnya

-Mendorong perjuangan politik yang bersifat praktis untuk


dijalankan oleh partai politik menuju terciptanya sistem politik
yang demokratis dan berkeadaban

-Memainkan peranan politik sebagai wujud dari dakwah amar


ma'ruf nahi munkar

-Tidak berafiliasi dengan kekuatan politik atau organisasi apa pun

-Memberikan kebebasan kepada setiap anggota persyarikatan


untuk menggunakan hak pilihnya

-Meminta anggotanya untuk benar-benar melaksanakan tugas


dan kegiatan politik secara sungguh-sungguh dengan tanggung
jawab

-Bekerjasama dengan berbagai pihak untuk menjauhi


kemudharatan dan bertujuan untuk membangun kehidupan
berbangsa dan bernegara yang lebih baik, maju, demokratis dan
berkeadaban.
Merangkum nilai-nilai yang dapat diimplementasikan dalam C5 Tes tertulis Soal uraian Terlampir
kehidupan sehari-hari dari Khittah Perjuangan Muhammadiyah

a. 12 langkah Muhammadiyah
- Takut hanya kpd Allah
- Menepati janji
- Saling mengingatkan
- Menjaga silaturahmi
- Menegakkan keadilan

b. Khittah Palembang
- Kuat akidah
- Tertib ibadah
- Tertib berorganisasi
- Menjalin silaturahmi

c. Khittah 1969, 1971, 1978, 2022


- Bersikap netral thdp partai
- Melakukan perubahan pd bidang ekonomi, social, budaya,
hukum
- Menggunakan hak pilih dgn tanggung jawab
Yogyakarta, 09 September 2023,

Guru Mata Pelajaran,

Ahmad Afandi, S.Th.I.


NBM 1134646

Anda mungkin juga menyukai