Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KEGIATAN

LOMBA CERAMAH ANTAR-KELAS


Kearifan lokal (makna sokko dan telur sebagai kebiasaan
masyarakat Bulukumba dalam merayakan maulid)

UPT. SMAN 9 BULUKUMBA


TAHUN PELAJARAN 2023
A. Latar Belakang
Lomba ceramah antar-kelas merupakan ajang untuk siswa-siswi UPT.SMAN 9 Bulukumba
dalam berlatih menyampaikan informasi dan gagasan di depan umum. Mengangkat tema
"Kearifan lokal (makna sokko dan telur sebagai kebiasaan masyarakat Bulukumba dalam
merayakan maulid)", diharapkan mampu menambah wawasan peserta didik dan
meningkatkan keimanan dan ketakwaan mereka.
Sebagai Umat Islam kita dianjurkan untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas ibadah,
serta ketakwaan kita kepada Allah SWT dengan melaksanakan berbagai kegiatan positif
lainnya yang diselenggarakan di UPT. SMAN 9 BULUKUMBA.
Diharapkan dengan melaksanakan kegiatan ini, seluruh Umat Islam, khususnya yang
mengikuti kegiatan tersebut mendapatkan hikmah dan pahala dari Allah SWT, terlebih lagi
untuk mengembangkan dan memotivasi kemampuan siswa.

B. Dasar Kegiatan
Agenda kegiatan MPK/OSIS periode 2023 dan ROHIS periode 2023/2024.

C. Visi dan Misi


a. Visi
Terwujudnya generasi muda muslim yang taat dan berjiwa tauladan yang baik.
b. Misi
Menumbuhkan perhatian pelajar terhadap kearifan lokal di daerah Bulukumba,
mendekatkan diri kepada Allah SWT dan Rasulullah SAW serta senantiasa meneladani sifat-
sifat Rasulullah SAW.

D. Tujuan dan Manfaat


a. Tujuan
1. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan.
2. Menambah wawasan dan pengetahuan mengenai kearifan lokal.
3. Melatih pelajar untuk menyampaikan informasi dan gagasan di depan umum.
4. Tidak menyia-nyiakan waktu dengan begitu saja.

b. Manfaat
1. Bertambahnya keimanan dan ketakwaan.
2. Bertambahnya ilmu tentang kearifan lokal di daerah Bulukumba.
3. Menghargai hidup dan waktu yang dimiliki.
4. Terbentuknya jiwa dan tauladan yang baik.
5. Terjalinnya persaudaraan dengan sesama muslim.

E. Waktu Dan Tempat Kegiatan


waktu : Selasa-Rabu, 17-18 Oktober 2023
tempat : Lapangan UPT. SMAN 9 BULUKUMBA.

F. Tema Kegiatan
‘’Kearifan lokal (makna sokko dan telur sebagai kebiasaan masyarakat Bulukumba dalam
merayakan maulid)".

G. Pelaksana Kegiatan
Kegiatan ini sepenuhnya dilaksanakan oleh pengurus MPK/OSIS periode 2023, serta pengurus
ROHIS periode 2023/2024.

H. Peserta Kegiatan
Seluruh peserta didik UPT. SMAN 9 BULUKUMBA.
I. Sumber Dana
Sumber dana dalam kegiatan ini sepenuhnya berasal dari DANA BOS TAHUN 2023.

J. Dana
Konsumsi Panitia (60×Rp.25.000) Rp 1.500.000
Konsumsi Juri (2×Rp.25.000) Rp 50.000
Dekorasi Rp 50.000
Hadiah:
a. Juara I Rp 180.000
b. Juara II Rp 120.000
c. Juara III Rp 100.000

Jumlah Rp 2.000.000

Terbilang: (Dua Juta Rupiah).

B. Kepanitiaan
1. Kepanitiaan Guru
Penanggung Jawab : Sahabuddin, S.Pd, M.Si Ketua
Panitia : Andi Niswatul Hasanah, S.Pd
Sekretaris : Akhmad Tatang, S.Pd
Bendahara : Hasfiani, S.Pd.I
Anggota : Andi Mei Indra Saputra, S.Pd

2. Kepanitiaan Siswa
Koordinator Siswa : Luthfiyyah Rezky Aulia
Syam
Ketua Panitia : Nur Reski Amanda
Sekretaris : Sinta Lestari
Bendahara : Andi Naila Awalia

3. Seksi-Seksi
a. Seksi Acara
Koordinator : Urpaningsih
Anggota : - Alfini
- Salfa Sahiyah Putri
- Ainun Syahra Samhar
b. Seksi Dokumentasi
Koordinator : Nur Fadina
Anggota : - Alya Yunita
- Regina Pravita Sukardi
- Nur Afia Ramadhani
c. Seksi Perlengkapan
Koordinator : Khaekal Purnama Putra
Anggota : - Muh.Risaldy Rahman
- Azrul Nizam
- Alief Aswar
- Muh.Dirga Dwi Andra Putra
- Alham Jaya

d. Seksi Konsumsi
Koordinator : Kurnia
Anggota : - Gizza Aulia
- Riska
- Nurpadillah
4. Juri
Lomba Presentasi Keislaman : - Dra. Sitti Narmiati, M.Pd.I
- Iswan Andi Pangki, SS

PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami buat, Kami sangat mengharapkan dukungan dan partisipasi dari
semua pihak. Semoga kegiatan ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan bersama.
Atas kerja sama semua pihak kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Bulukumba, 13 Oktober 2023

Ketua Panitia Sekretaris

Nur Reski Amanda Sinta Lestari


NIS: 215330 NIS: 225731

Mengetahui,
Pembina OSIS Pembina SEKBID 1

Andi Niswatul Hasanah, S.Pd Hasfiani, S.Pd.I


NUPTK: 19810510 2022212033. NIP:

Menyetujui,
Kepala UPT. SMAN 9 BULUKUMBA

Sahabuddin SP.d.,M.Si
NIP: 196704011992031017

Anda mungkin juga menyukai