Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS PROPOSAL

“Peningkatan Motivasi Belajar Biologi Siswa Melalui Strategi Pembelajaran Inkuiri


Pada Era New Normal di Madrasah Aliyah Muhammadiyah 6 Kotanopan”

No Topik yang di analisis Hasil analisis

Format penulisan Menggunakan Bahasa Indonesia


dengan berpedoman kepada Ejaan
Yang disempurnakan

A BAB 1 PENDAHULUAN Berisi bebarapa sub yaitu latar


belakang masalah, identifikasi
masalah, batasan masalah,
rumusan masalah, tujuan
penelitian, manfaat penelitian

1 Latar Belakang Masalah Berisi uraian tentang apa yang


mendorong peneliti untuk meneliti
masalah yang dipilih

2 Identifikasi Masalah Dikembangkan dari latar belakang


masalah, sehingga diperoleh
identifikasi masalah yaitu :

1. Rendahnya motivasi belajar


siswa pada pembelajaran
biologi
2. Kurangnya keaktifan siswa
dalam proses pembelajaran
3. Kurangnya pendekatan
terhadap pengembangan
motivasi belajar siswa
4. Kurang menariknya
penyajian materi dalam
kegiatan belajar
5. Metode yang digunakan oleh
guru kurang mengenai
sasaran serta minimnya
minat siswa dalam belajar
6. Hasil belajar siswa masih
rendah
3 Batasan Masalah Peneliti membatasi masalah
berdasarkan identifikasi masalah
yaitu:

1. Strategi pembelajaran yang


diterapkan dalam penelitian
adalah strategi
pembelajaran inkuiri
2. Penelitian ini dilaksanakan
untuk mengukur motivasi
dan hasil belajar siswa
3. Pokok pembahasan yang
diajarkan adalah materi
system peredaran darh kelas
XI Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6
Kotanopan

4 Rumusan Masalah Peneliti merumuskan masalah


berdasarkan latar belakang dan
identifikasi masalah yaitu:

1. Bagaimana peningkatan
motivasi belajar siswa pada
pembelajaran biologi siswa
melalui penerapan strategi
pembelajaran inkuiri pada
era New Normal di
Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6
Kotanopan?
2. Bagaimana peningkatan
hasil belajar siswa pada
pembelajaran biologi siswa
melalui penerapan strategi
pembelajaran inkuiri pada
era New Normal di
Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6
Kotanopan?

5 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian berdasarkan


rumusan masalah yaitu :

1. Untuk mengetahui
peningkatan motivasi
belajar biologi siswa dengan
penerapan strategi
pembelajaran inkuiri pada
era New Normal di
Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6
Kotanopan
2. Untuk mengetahui
peningkatan hasil belajar
biologi siswa dengan
penerapan strategi
pembelajaran inkuiri pada
era New Normal di
Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6
Kotanopan

6 Manfaat Penelitian Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan


dapat memberikan informasi yang
bermanfaat untuk

1. Siswa

a Dapat meningkatkan interaksi


dan motivasi belajar siswa secara
aktif khususnya pada pelajaran
biologi

b. Membantu meningkatkan hasil


belajar biologi

2. Guru

a. Sebagai bahan referensi untuk


memperbaiki kegiatan
pembelajaran di kelas XI

b. Sebagai bahan pertimbangan


bagi guru untuk menerapkan
strategi pembelajaran inkuri

3 Sekolah

Sebagai bahan masukan yang


bermanfaat bagi sekolah dalam
upaya meningkatkan metasi belajar
siswa

4. Peneliti

a. Sebagai bekal pengetahuan dan


pengalaman yang nantinya penulis
terapkan dalam proses belajar
mengajar

b. Meningkatkan wawasan seorang


guru sebagai calon guru dengan
menerapkan strategi pembelajaran
Inkuiri

BAB II KAJIAN PUSTKA Berisi tentang Motivasi belajar,


strategi pembelajaran inkuiri, Era
New Normal

1 Landasan Teori Berisi tentang Motivasi belajar,


strategi pembelajaran inkuiri, Era
New Normal

2 Penelitian Relevan Berisi alasan kenapa strategi ini


dapat diterapkanuntuk
meningkatkan motivasi belajar
siswa

3 Kerangka Berpikir

4 Hipotesis Tindakan Beirisi jawaban sementara

BAB III METODOLOGI


PENELITIAN

1 Jenis Penelitian Penelitian tindakan kelas

Setting penelitian Penelitian tindakan kelas ini


2 dilaksanakan di Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6 Kotanopan
kelas XI yang beralamat dijaln
perintis Kemerdekaan, Kecamatan
Kotanopan, Kabupataen
Mandailing Natal, Sumatera Utara

3 Waktu Penelitian Penelitian ini direncanakan


dilaksanakan lebih kurang selama 2
bulan setelah dikeluarkannya surat
izin penelitian yang sah dari
fakultas

Pra Penelitian 9 November 2021

Pengajuan Judul Acc judul 17


November 2021

Bimbingan Proposal 1 Maret 2022

Acc Proposal 06 September 2022

Seminar Proposal 14 Oktober 2022

4 Subjek dan Objek Penelitian Seluruh siswa kelas XI,


peningkatan motivasi belajar
biologi siswa melalui strategi
pembelajran inkuiri pada era new
normal di Madrasah Aliyah
Muhammmadiyah 6 Kotanopan

5 Prosedur Penelitian Perencanaan, pelaksanaan


tindakan, obsevasi, evaluasi dan
refleksi

6 Sumber Data Siswa, guru, teman sejawat dan


kolabolator

7 Alat Pengumpulan Data Angket dan tes

8 Daftar Pustaka Berisi sumber


Nb :

Ada beberapa kesalahan dalam penggunaan kalimat seperti lebih kurang yang
seharusnya adalah kurang lebih.

Terdapat beberapa penggunaan tanda baca yang tidak tepat, penggunaan kata yang
tidak tepat seperti observasi yang seharusnya adalah observasi.

Anda mungkin juga menyukai