Anda di halaman 1dari 6

PT PUTRA PERKASA ABADI No.

Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 1 dari 6

Alat Pelindung Diri (APD)

Helm Safety Shoes Reflective Vest Safety Glasses Gloves


NO Langkah Kerja Gambar & Keterangan PIC
1 Siapkan Alat Dan Peralatan
Bisa mengakibatkan Tersandung,
cidera punggung, Kejatuhan barang,
bahaya ledakan, terjepit
- Jangan berlari di workshop.
Peralatan yang dibawa diletakkan
dalam toolbox
- Pastikan alat dan peralatan yang Tool box schleiper Mekanik
dipilih dalam keadaan baik dan Siapkan semua peralatan
standar yang diperlukan. Semua

- Jika tabung gas bertekanan harus peralatan harus yang kondisi


dibawa, maka tabung tersebut harus standar.
dilengkapi troli
- Semua alat pengangkat harus
dipastikan dalam keadaan baik.

Distribusi kepada PLANT/SHE


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun
PT PUTRA PERKASA ABADI No. Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 2 dari 6

2 Posisikan Bucket
Bisa mengakibatkan terkena gerakan
unit
- Pekerjaan ini hanya boleh
dilakukan oleh operator yang
berwenang dan memiliki SIMPER
- Pilih lokasi kerja yang sesuai dan
Mekanik
stabil. Teeth bucket menghadap ke
atas
- Pastikan disekeliling unit dalam
keadaan aman saat ingin
Selalu lakukan komunikasi
menggerakkan unit
arah saat mereposisi bucket.
- Tidak berada di dekat bucket atau
arm yang sedang bergerak
3 Lepas pin teeth bucket
Bisa mengakibatkan terkena lentingan
logam, tangan terpukul Palu
- Pakai helm, sepatu dan kacamata
pelindung, apron, periksa gagang
dan kepala palu dan tool/pin pusher
sebelum digunakan, pastikan tidak
Mekanik
kendor,keripis, bocel atau retak
- Bersihkan teeth bucket yang akan
dilepas, dengan air dan sikat kawat
Orang yang melepas teeth
- Lepaskan pin teeth bucket dengn
dengan palu harus dalam
cara memukul pin pusher yang
posisi yang benar dan palu
dipasang pada pin teeth
tidak berbentuk jamur
- Orang yang memegang/menahan

Distribusi kepada PLANT/SHE


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun
PT PUTRA PERKASA ABADI No. Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 3 dari 6

pin pusher harus berada sejauh


mungkin dari titik pemukulan pan
palingkan wajah menjauhi pukulan
palu
4 Lepas / Pasang Teeth Bucket
Bisa menyebabkan Kejatuhan teeth,
cidera punggung, adaptor rusak
- Kendorkan teeth bucket, lepaskan
teeth bucket pindahkan
ketempatnya Mekanik
- Bersihkan adaptor teeth bucket Perhatikan posisi tangan dan
dengan sikat kawat, pasang teeth kaki saat melepas teeth,
bucket baru, pastikan teeth bucket jangann sampai terjepit atau
baru tersebut sesuai dengan adaptor tertimpa.
dan jenis pekerjaan yang dilakukan
6 Pasang Pin Teeth Bucket
Bisa menyebabkan terkena lentingan
logam, terkena pukulan palu
- Setelah teeth bucket terpasang
dengan pas, pasang pin teeth
dengan suaian sesak Mekanik
- Ikuti tata cara pemukulan pin teeth
bucket, pukul pin sampai terpasang
pada dudukan/dowell pada pin jenis
dowell Perhatikan posisi tangan dan
kaki saat melepas teeth.

Distribusi kepada PLANT/SHE


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun
PT PUTRA PERKASA ABADI No. Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 4 dari 6

Distribusi kepada PLANT/SHE


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun
PT PUTRA PERKASA ABADI No. Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 5 dari 6

7 Kembalikan Alat Kerja


Bisa mengakibatkan Alat kerja rusak,
Cidera punggung, Terjatuh maka Lakukan housekeeping alat
Mekanik
periksa kembali semua peralatan kerja. alat agar tidak tercecer.
Perhatikan tempat berjalan, hindari
tempat aktivitas orang lain.
8 Bersihkan Tempat Kerja
Bisa menyebabkan tersandung,
terpeleset, tergores
- Bersihkan tempat kerja dari
sampah, buang ke tempat yang
sesuai dengan peruntukkannya
- Lakukan housekeeping
- Sampah logam yang berujung tajam
area kerja jangan sampai
disingkirkan dengan sekop
masih terdapat kotoran Mekanik
- Genangan air/sisa pelumas harus
atau sampah.
dibersihkan dengan pasir/serbuk
kayu/deterjen
- Pisahkan sampah logam
- Buanglah pasir/serbuk gergaji yang
dengan sampah lainnya.
dipergunakan untuk membersihkan
sisa pelumas atau air bercampur
pelumas ke tempat yang telah
ditentukan (sampah B3)

Lembar Pengesahan
Distribusi kepada PLANT/SHE
Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun
PT PUTRA PERKASA ABADI No. Dokumen PPA-BIB-IK-PLANT-83
INSTRUKSI KERJA Tanggal Efektif 28 Februari 2020
REPLACE TEETH BUCKET Edisi/Revisi 03/00
Halaman 6 dari 6

Disetujui oleh Diperiksa oleh Dibuat oleh

Koko Prayitno Suryana Dwi Fitriadi


PJO Plant Dept. Head Sect. Head

Distribusi kepada PLANT/SHE


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 4 Tahun

Anda mungkin juga menyukai