Anda di halaman 1dari 1

NO URAIAN JAWABAN

1 Kondisi apa yang membuat cerita di video itu Kondisi dimana jika pejabat lelang menerima hadiah dari pemenang lelang
berpotensi menjadi kasus Tindak Pidana
Korupsi?
2 Jenis tindak pidana korupsi apa yang relevan Jenis tindak pidana yang relevan dalam cerita tersebut yaitu gratifikasi jika pejabat lelang
dengan cerita di video itu? menerima hadiah tersebut
3 Siapa saja pihak di dalam video itu yang akan Apabila barang diterima maka pihak yang akan terjerat adalah pemenang lelang dan pejabat lelang
terjerat dalam kasus korupsi?
4 Kondisi apa yang bisa menjadikan cerita di Kondisi dimana Petugas lelang menerima hadiah dari Pemenang lelang
dalam video itu menjadi sebuah kasus Tindak
Pidana Korupsi?
5 Apa dampak yang akan terjadi kedepannya Kedua pihak akan mengalami kerugian, pemenang lelang dan pejabat lelang akan dicopot dari
bila cerita tersebut menjadi sebuah kasus jabatan, membayar denda serta kurungan penjara
Tindak Pidana Korupsi?
6 Apakah menurut anda apa yang dilakukan Iya benar, Tindakan Petugas Lelang sudah benar karena dengan tegas monolak hadiah atau
oleh Pejabat lelang sudah benar? Jelaskan suap yg diberikan oleh Pemenang Lelang dinama hal tersebut dapat menjadi tidak pidana
kenapa! korupsi (Gratifikasi)
7 Selain Pemenang Lelang dan Pejabat Lelang,
siapa lagi yang bisa berperan agar kasus itu
tidak terjadi?
8 Bila anda harus memilih salah satu peran Saya memilih menjadi pejabat lelang dan akan tetap menolak suap yg diberikan pemenang lelang
dalam video itu, apa yang akan anda lakukan? tersebut

Anda mungkin juga menyukai