Anda di halaman 1dari 10

Konsep desain yang diterapkan

pada bangunan ini adalah


Arsitektur Kontemporer.
Dengan mengimplementasikan
ciri Khas Gorontalo seperti
Pakaian, Motif Batik dan Rumah
Adat Dulohupa kedalam
rancangan.
Desain Masjid adalah hasil
musyawarah dan olah desain dengan
jamaah masjid yang disepakati
bersama untuk mengangkat konsep
Modern, Fungsional dan tidak
mengurangi esensi dan nilai-nilai
islamiyah pada bangunan masjid.

70% Dinding masjid menggunakan


dinding terawang (Roster) yang di
kostumisasi untuk memberikan
kesan bukaan yang lebih dominan
pada bangunan.
Masjid Baitturahman mengangkat
konsep Kontemporer dengan
beberapa aksen Arsitektur Islam
Timur Tengah Ornamen Nabawiyah
pada bagian serambi dan koridor
masjid..
Kawasan Ekowisata Mangroove Deaga,
mengangkat potensi lingkungan dengan
pendekatan desain dan pemilihan material yang
ramah lingkungan agar tidak merusak ekosistem
dan habitat alami kawasan.
Infrastruktur penunjang kegiatan berolahraga
masyarakat Desa Bulawan.
Rumah pribadi bergaya klasik mediterania
RUMAH - TOMOHON

RUMAH - BITUNG

RUMAH - MATALI

RUMAH - TUMINTING
MASJID AL – ISKANDARIA - RANOMUUT

GUDANG ARSIP
DPRD & BKPG
PROVINSI
GORONTALO -
GORONTALO

RUMAH KOST - LIMBOTO

RUMAH DINAS
DOKTER – BEO, TALAUD
Puji dan Syukur untuk Dia
Sang Pencipta Semesta.
Kesempurnaan dan

Keagungan Hanya MilikNya.

Anda mungkin juga menyukai