Anda di halaman 1dari 8

MOTTO

‫َم ْن َخ َر َج ِفى َطَلِب اْلِع ْلِم َفُهَو فى َس ِبْي ِل ِهللا‬

‘’Barang siapa keluar untuk mencari ilmu maka dia berada di jalan Allah ‘’

(HR.Turmudzi)

“Man Jadda Wa Jadda”

Barang siapa yang bersungguh – sungguh, maka dia akan mendapatkannya.


PERSEMBAHAN

Alhamdulillahirobbil’alamin...

Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada allah yang maha segala-nya.

Dengansegala nikmat dan karunia mu skripsi ini telah terselesaikan.

SKRIPSI INI KU PERSEMBAHKAN

Kedua orang tua tercinta ayah H.M Yunus dan ibunda Hj. Rodiyah yang

semoga selalu dirahmati Allah SWT yang senantiasa saya harapkan do’a dan

keridhoannya. Kakaku tersayang Mar’atussolihah, Iin Inayah, dan Iswatun

Hasanah yang selalu ikhlas ketika dimintai bantuan, dan semoga apa yang dicita-

citakan kakaku tersayang dapat terwujud. Amiin.

Kepada segenap keluarga besar Almukarom Romo KH. Azka Hamam Sy

Lc. Yang telah membesarkan, mendidik, dan membentuk jiwa ini untuk bisa lebih
mendekatkan diri pada-Nya yang telah banyak memberi pelajaran terkait arti

sebuah kehidupan baik kehidupan di dunia maupun di akhirat.

Almamater tercinta campus STAIMA Cirebon, terimakasih yang sebesar-

besarnya kepada guru-guruku dan dosen-dosen STAIMA Cirebon yang semoga

selalu diberi kesehatan jasmani dan rohani, terimakasih atas segala bimbingannya.

Terimaksih juga yang sebesar-besarnya untuk Keluarga Besar Pondok

Pesantren Putra Putri Assalafie Babakan Ciwaringin Cirebon dan para

pembimbing Metode Ilham-Qu yang sudah banyak membantu dalam penyusunan

skripsi ini.

Teman-teman campus sekaligus teman ngopi, kelas tarbiyah PAI A.

Keluarga besar KKN Luwung Kencana Susukan, keluarga besar PPL MA

Miftahul Muta’allimin Babakan Ciwaringin Cirebon. Terimakasih terkhusus

untuk Ayu Mu’minah, Siti Umamah, Riswandi, Eko, arif nurhidayat dan Siti

Nurhalimah yang sudah membantu banyak dalam motivasi sehari-hari.

Tak ketinggalan pula kepada teman-teman lainnya yang tidak mungkin

disebutkan satu persatu, terimakasih atas motivasi, saran dan krtikannya, kalian

adalah inspirasi yang tak bertepi, motivator tangguh dan berjiwa besar, semoga

tetap dalam lindungan Allah SWT. Dan semoga dengan adanya skripsi ini bisa

bermanfaat untuk siapapun yang membacanya. Amiin.


KEASLIAN SKRIPSI

Bismillahirrohmanirrahim

Dengan ini saya menyatakan, bahwa skripsi yang berjudul :

“PENERAPAN METODE ILHAMQU TAHFIDZUL QUR’AN

UNTUK MENINGKATKAN LIFE SKIL SANTRI DI PONDOK

PESANTREN ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON”

Adalah sepenuhnyha karya saya sendiri. Tidak ada bagian didalamnya

yang merupakan plagiat dari karya orang lain.

Atas pernyataan ini saya siap menanggung resiko atau sanksi apapun yang

dijatuhkan kepada saya sesuai aturan yang berlaku, apabila kemudian hari terdapat

pelanggaran terhadap etika keilmuan atau klaim terhadap keaslian karya saya ini.
Cirebon,…. Oktober 2022

Yang Membuat Pernyataan,

Nanang Agus Mahrus


NIRM:
067.14.0010.17

LEMBAR PERSETUJUAN

“PENERAPAN METODE ILHAMQU TAHFIDZUL QUR’AN UNTUK

MENINGKATKAN LIFE SKIL SANTRI DI PONDOK PESANTREN

ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON”

SKRIPSI

Diajukan untuk dipertahankan di depan tim penguji guna memenuhi salah


satu syarat untuk menyelesaikan Program Pendidikan Sarjana (S1). Program Studi
Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah, Sekolah Tinggi Agama Islam
Ma’had Ali Cirebon (STAIMA).

Oleh:

Nama : NANANG AGUS MAHRUS

NIM : 2017.A1.1.1.010

NIRM : 067.14.010.17

Prodi : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Jurusan :TARBIYAH

Disetujui Oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

Hj. Sari Rahayu, M.Pd.I Adib Rubiyad, SE,I,MPd.I

NIDN: 2109108602 NIDN:2110018701

LEMBAR PENGESAHAN

SKRIPSI

Judul:
“PENERAPAN METODE ILHAMQU TAHFIDZUL QUR’AN UNTUK
MENINGKATKAN LIFE SKIL SANTRI DI PONDOK PESANTREN
ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON”

Oleh :

Nama : NANANG AGUS MAHRUS


NIM / NIRM : 2017.A1.1.1.010 / 067.14.0010.17
Jurusan / Prodi : Tarbiyah / Pendidikan Agama Islam

Telah dipertahankan di depan Tim Penguji dan disahkan serta diterima oleh
Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Ali (STAIMA) Cirebon.
Pada hari : Selasa
Tanggal : 18 Oktober 2022
Tempat : Sekolah Tinggi Agama Islam Ma’had Ali Cirebon

Tim Penguji
Ketua Penguji Merangkap Sekretaris :
Trisna Danureja, M.P (...........................)
NIDN: 2125087301
Penguji :

1. Dr. Deden Purbaya, M.Pd (...........................)


NIDN: 2120039103

2. H. Syarif Ahmad Tholib, M.Pd (...........................)


NIY: 10.0124

Mengetahui :
Ketua STAIMA Cirebon

Dr. H. Syarif Abubakar, M.Si


NIDK: 885.876.0018
NOTA DINAS

Kepada Yth,
Ketua Jurusan Tarbiyah
STAIMA Cirebon
Di
Tempat.
Assalamualaikum Wr.Wb

Setelah melakukan bimbingan, dan koreksi terhadap penulisan skripsi dari


Nanang Agus Mahrus NIM : 2017.A1.1.1.010 / NIRM : 067.14.010.17
berjudul:

“PENERAPAN METODE ILHAMQU TAHFIDZUL QUR’AN UNTUK


MENINGKATKAN LIFE SKIL SANTRI DI PONDOK PESANTREN
ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON”

Kami berpendapat bahwa skripsi tersebut diatas dapat diajukan pada


Jurusan Tarbiyah Prodi Pendidikan Agama Islam STAIMA Cirebon untuk di
munaqosahkan.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Cirebon, ….Oktober 2022 M

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Hj. Sari Rahayu, M.Pd.I Adib Rubiyad, SE,I,MPd.I


NIDN:2109108602 NIDN: 2110018701

Anda mungkin juga menyukai