Anda di halaman 1dari 2

SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)

A. Korespondensi Alamat Para Pihak sebagai berikut:

Satuan Kerja PPK :


Nama : Biro Organisasi
Alamat : Jl. Soa Siu Dok II Jayapura
Faksimili : ................................

Penyedia : CV. ...............................


Nama : ...........................
Alamat : ..................................

B. Wakil Sah Para Wakil Sah Para Pihak sebagai berikut:


Pihak
Untuk PPK : LINDA S. ONIBALA, S.Sos.,MM

Untuk Penyedia : ...............................

C. Jenis Kontrak 1. Kontrak berdasarkan cara pembayaran :


Kontrak Harga Satuan

D. Tanggal Berlaku Kontrak mulai berlaku sejak: terhitung sejak tanggal mulai kerja yang
Kontrak tercantum di dalam SPMK

E. Pembayaran Batas akhir waktu yang disepakati untuk penerbitan SPP oleh PPK untuk
Tagihan pembayaran tagihan angsuran adalah 14 hari kalender terhitung sejak
tagihan dan kelengkapan dokumen penunjang yang tidak diperselisihkan
diterima oleh PPK.

F. Pencairan Jaminan dicairkan dan disetorkan pada Kas Daerah Provinsi Papua
Jaminan
G. Tindakan Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan persetujuan PPK adalah:
Penyedia yang Sebagaimana yang tercantum di dalam SSUK
Mensyaratkan
Persetujuan PPK
atau Pengawas
Pekerjaan

H. Kepemilikan Penyedia diperbolehkan menggunakan salinan dokumen dari pekerjaan


Dokumen ini dengan pembatasan sebagai berikut:
1(satu) rangkap dokumen dengan menjaga kerahasiaannya

I. Fasilitas PPK akan memberikan fasilitas berupa :


Ruang Rapat beserta Perlengkapannya yang tersedia

J. Sumber Kontrak Pengadaan Pekerjaan Belanja Makanan dan Minuman Rapat ini
Pembiayaan dibiayai dari APBD Provinsi Papua Tahun Anggaran 2023

K. Pembayaran Pembayaran prestasi pekerjaan dilakukan dengan cara: Sekaligus.


Prestasi
Pekerjaan
L. Penyesuaian Untuk Penyesuaian Harga digunakan indeks yang dikeluarkan oleh
Harga BPS/Instansi Teknis Lainnya

M. Denda Untuk pekerjaan ini besar denda keterlambatan untuk setiap hari
keterlambatan adalah 1/1000 (satu perseribu) dari harga bagian
kontrak yang belum dikerjakan.

________________________________________________________________________________________________
Syarat-Syarat Umum Kontrak dan Syarat-Syarat Khusus Kontrak
Halaman 1 / 2
N. Penyelesaian Jika perselisihan Para Pihak mengenai pelaksanaan Kontrak tidak dapat
Perselisihan diselesaikan secara damai maka Para Pihak menetapkan lembaga
penyelesaian perselisihan tersebut di bawah sebagai Pemutus Sengketa:
Pengadilan Republik Indonesia yang berkompeten/Badan Arbitrase
Nasional Indonesia (BANI)
Pengadilan Negeri Kota Jayapura

________________________________________________________________________________________________
Syarat-Syarat Umum Kontrak dan Syarat-Syarat Khusus Kontrak
Halaman 2 / 2

Anda mungkin juga menyukai