Anda di halaman 1dari 2

S O P - E X P - 0 0 3

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR


PEKERJAAN : Pengambilan Foto Core Lokasi : Front
Dibuat :
Disetujui : Tanggal :

1. Tujuan : Untuk pengarsipan data serta untuk evaluasi data dan


laporan.

2. Alat keselamatan kerja : a. Safety Helmet


b. Dust Masker
c. Rompi
d. Safety shoes
e. Kacamata

3. Peralatan : a. Kamera
b. No meteran sample core
c. Media penulisan ID
d. ATK

4. Prosedur :
4.1 Kegiatan Persiapan
4.1.1 Siapkan kamera digital.
4.1.2 Siapkan no meteran sample core (label kedalaman).
4.1.3 Siapkan media penulisan keterangan core box yang bertuliskan
project/lokasi, blok, Rig, Hole ID, Depth from – to, date start – finish, dan
EOH.
4.1.4 Siapkan sample dalam core box.

4.2 Kegiatan Pemberian Nomor Meter pada Tiap-tiap Sample


4.2.1 Urutkan sample-sample sesuai dengan kedalaman dari nomor kecil ke
nomor besar.
4.2.2 Beri nomor pada tiap-tiap sample meter core dan letakkan pada sample
bagian bawah sesuai dengan kedalaman sample yang dimaksud.
4.2.3 Siapkan media penulisan Hole ID

4.3 Pengambilan Foto


4.3.1 Hindarkan semua bahan-bahan yang dapat menutupi sebagian
permukaan sample.
4.3.2 Arahkan kamera pada posisi sejajar terhadap sample.
4.3.3 Pengambilan foto per 1 core box (kedalaman 5 meter).
4.3.4 Upayakan agar gambar sample terambil secara maksimal baik ukuran
maupun kualitas gambar.
4.3.5 Ulangi prosedur diatas untuk sample-sample berikutnya.

4.4 Kegiatan selesai.

Anda mungkin juga menyukai