Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO

BADAN PELAYANAN PAJAK DAERAH


Jl. Pahlawan No. 56 SIDOARJO Kode Pos 61212
Telp. (031) 8952630 Fax. (031) 8921914
E-mail : mail@pajakdaerah.sidoarjokab.go.id Website : pajakdaerah.sidoarjokab.go.id

Sidoarjo, 23 Mei 2023


Kepada
Nomor : 005/ /438.6.3/2023 Yth. Sdr Kepala Organisasi Perangkat
Sifat : Penting Daerah Sebagaimana Terlampir
Lampiran : 3 (tiga) lembar di
Perihal :UNDANGAN SIDOARJO

Dalam rangka implementasi Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah


(ETPD) di Kabupaten Sidoarjo, dengan ini dimohon kesediaan Saudara
bersama dengan Pejabat yang membidangi Retribusi Daerah untuk mengikuti
rapat yang dilaksanakan pada:
Hari / Tanggal : Senin / 5 Juni 2023
Waktu : 09.00 WIB
Tempat : Ballroom Luminor Hotel Sidoarjo
Acara : Sosialisasi dan Persiapan penandatanganan komitmen
Bersama Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi
Daerah (TP2DD) sebagai tindak lanjut pelaksanaan
Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD)
Catatan : Data yang perlu dipersiapkan:
1. Data kanal pembayaran per jenis retribusi;
2. Daftar wajib retribusi per jenis retribusi; dan
3. Roadmap pelaksanaan ETPD.
(contoh data terlampir)
Demikian atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

PJ. SEKRETARIS DAERAH


KABUPATEN SIDOARJO

ANDJAR SURJADIANTO
xxxxxxxx
NIP. xxxxxxxx
LAMPIRAN:
1. Kanal pembayaran per jenis retribusi pada masing-masing OPD pemungut pajak atau retribusi
(Contoh Pengisian)
JENIS PAJAK/ KANAL PEMBAYARAN KERJASAMA PARA
NO INSTANSI AGEN E- ID- DIGITAL
RETRIBUSI QRIS VA ATM EDC
BANK COMMERCE BILLING
TELLER
LAINNYA
TUNAI PIHAK
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP, INDOMARET,
PBB-P2 V V V V V V ALFAMART, TEKTAYA,
FASTPAY, TOKOPEDIA,
BUKALAPAK, LAZADA,
TRAVELOKA, GOPAY, LINK AJA
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
BPHTB V V
BNI, KANTOR POS
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
HOTEL V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
1. BPPD RESTORAN V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
REKLAME V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
PENERANGAN JALAN V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
PARKIR V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
BANK JATIM, BANK MANDIRI,
AIR TANAH V V V V V BTN, BNI, KANTOR POS, BANK
OCBC-NISP
Retribusi A
2. OPD A Retribusi B
dst
.. dst dst
2. Daftar Wajib Retribusi per jenis retribusi pada masing-masing OPD penghasil retribusi
(Contoh Pengisian)

Jumlah Wajib Retribusi Jumlah Wajib Total Wajib


NO Intansi Jenis Retribusi
NON TUNAI Retribusi TUNAI Retribusi

Retribusi A 600 400 1000

1. OPD A Retribusi B 300 200 500

Dst. Dst. Dst. Dst.

2.
..
3. Mengisi rencana ROADMAP ETPD

(Contoh Pengisian)
ROADMAP ETPD untuk … (Diisi sesuai OPD masing-masing) tahun 2023-2024
Rencana Timeline 2023 Timeline 2024
NO. Kegiatan
Pengembangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Pengembangan Pengembangan aplikasi
aplikasi pemungutan retribusi (misal: e-
retribusi, e-pasar, dll)
2. Perluasan Pengembangan pembayaran
pembayaran retribusi A menggunakan Qris/VA
retribusi Pengembangan pembayaran
retribusi B menggunakan e-
commerce
dst
3 Sosialisasi Publikasi dan Edukasi kepada
masyarakat terkait sistem
pembayaran digital
Dst
dst

: Belum/Akan dilaksanakan
: Sudah dilaksanakan
DAFTAR UNDANGAN:

1. Dinas Perumahan, Permukiman, Cipta Karya Dan Tata Ruang Kabupaten Sidoarjo
2. Dinas Pangan Dan Pertanian Kabupaten Sidoarjo
3. Dinas Lingkungan Hidup Dan Kebersihan Kabupaten Sidoarjo
4. Dinas Perhubungan Kabupaten Sidoarjo
5. Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Sidoarjo
6. Dinas Kepemudaan, Olah Raga Dan Pariwisata Kabupaten Sidoarjo
7. Dinas Perikanan Kabupaten Sidoarjo
8. Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo
9. Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sidoarjo
10. Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Sidoarjo
11. Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo
12. Kecamatan Krian

Anda mungkin juga menyukai