Anda di halaman 1dari 7

IAD - IBD - ISD

Kelompok 4
Peradaban berasal Peradaban adalah perkembangan Pendapat dari ibnu khaldun, beliau
dari kata adab yang kebudayaan yang telah mendapat merupakan sejarawan islam pertama
dapat diartikan sopan, tingkat tertinggi dalam kehidupan yang menulis tentang peradaban.
budi pekerti, luhur, manusia sebagai pendukungnya. Menurutnya peradaban adalah
mulia, berakhlak, yang keahlian dalam bidang kelapangan
semuanya menunjuk dunia, memperbarui kondisinya,
kepada sifat yang serta menemukan berbagai ciptaan
tinggi dan mulia. yang mengagumkan, seperti temuan
berbagai keahlian dalam membuat
bangunan, tempat-tempat, dan lain-
lain.
.
Kemajuan Teknologi

Ilmu Pengetahuan

Tingkat Pendidikan
Makna hakiki manusia beradab adalah manusia senantiasa
menjunjung tinggi aturan-aturan, norma-norma, adat- istiadat,
ugeran dan wejangan atau nilai-nilai kehidupan yang ada di
masyarakat yang diwujudkan ketaatan pada berbagai pranata
sosial atau aturan sosial, sehingga tercipta kehidupan di
masyarakat yang tenang, nyaman, tentram dan damai.
LaluMasyarakat yang beradab diartikan sebagai masyarakat yang
mempunyai sopan santun dan budi pekerti yang baik
Contoh Peradaban dalam
Kehidupan Sosial Budaya
Peradaban merupakan tahapan dari evolusi budaya yang telah
berjalan bertahap dan berkesinambungan, memperlihatkan
karakter yang khas pada tahap tersebut, yang dicirikan oleh kualitas
tertentu dari unsur budaya yang menonjol, meliputi tingkat ilmu
pengetahuan, seni, teknologi, dan spiritualitas yang tinggi.

Contohnya nya adalah prasasti, tulisan dari budaya Hindu


Budha membawa dampak besar bagi peradaban Indonesia,
yaitu memasuki masa sejarah (masa mengenal bahasa tulis).
Contoh lain Peradaban kuno di Indonesia yaitu berbagai
bangunan seni yang bernilai tinggi, seperti Candi Borobudur,
Prambanan, dan lain-lain.
.
Kemampuan kaum ‘AD yang luar biasa Pada masa Nabi Sulaiman
sehingga membangun kota Iran dengan budaya membuat bangunan
tiang- tiang yang tinggi dan yang belum yang tinggi, istana, dan lain
pernah dibangun dinegeri lain sehebat sebagainya demikian maju.
dan seindah itu sebelumnya.
Budaya pembuatan bahtera,
kapal laut (al-Fulk)
Berkembang budaya tulis menulis dengan
pena pada masa Nabi Idris Di era Nabi Dawud, seni membuat
kerajinan dari besi mulai
berkembang. Nabi Dawud mampu
Nabi Ibrahim mahir berdiskusi dan
melunakkan besi untuk dijadikan
berdebat.
baju perang

Anda mungkin juga menyukai