Anda di halaman 1dari 2

Nama : Khairi Restu Aji

Kelas : XI MIPA 3
Absen : 17
25 Hal Tentang ASEAN
1. ASEAN singkatan dari Association of Southeast Asian Nations
2. ASEAN didirikan pada 8 agustus 1967
3. ASEAN Terbentuk di kota Bangkok, Thailand
4. 5 Negara pendiri ASEAN adalah
Indonesia,Thailand,Filipina,Malaysia,Singapura
5. Perwakilan Indonesia adalah Adam Malik
6. Perwakilan Thailand adalah Thanat Khoman
7. Perwakilan Malaysia adalah Abdul Razak Hussein
8. Perwakilan Singapura adalah Sinnathamby Rajaratnam
9. Perwakilan Filipina adalah Narcisco Ramos
10. Brunei Darussalam bergabung dengan ASEAN pada tanggal
8 Januari 1984
11. Vietnam bergabung dengan ASEAN pada tanggal 28 Juli
1995
12. Laos dan Myanmar bergabung dengan ASEAN pada tanggal
23 Juli 1997
13. Kamboja bergabung dengan ASEAN pada tanggal 30 April
1999
14. Pada tahun 2006 kawasan ASEAN memiliki luas 4,5 juta
kilometer persegi
15. Tujuan ASEAN : Untuk mempercepat pertumbuhan
ekonomi, kemajuan sosial dan perkembangan budaya di kawasan,
Untuk mempromosikan perdamaian dan stabilitas regional melalui
penghormatan terhadap keadilan dan supremasi hukum dalam
hubungan antara negara-negara di kawasan dan kepatuhan
terhadap prinsip-prinsip piagam perserikatan bangsa-bangsa
16. Pada KTT ASEAN ke-13 di Singapura tahun 2007, negara-
negara anggota ASEAN telah menandatangani Piagam ASEAN
17. Piagam ASEAN terdiri dari Preamble, 13 BAB dan 55 Pasal
beserta lampiran-lampirannya yang menegaskan kembali
keberlakuan semua nilai, prinsip, peraturan dan tujuan ASEAN
seperti yang telah tercantum dalam perjanjian, deklarasi, konvensi,
traktat, dan dokumen-dokumen dasar ASEAN lainnya
18. Piagam ASEAN mengubah ASEAN dari asosiasi yang
bersifat longgar menjadi organisasi yang memiliki legal
personality dan berdasarkan aturan-aturan yang jelas
19. Visi ASEAN 2020 menegaskan ASEAN yang berwawasan
kedepan akan memainkan peran penting dalam masyarakat
internasional dan memajukan kepentingan bersama ASEAN
20. Pada tanggal 25 Juli 2006 di Kuala Lumpur kesepulah negara
ASEAN telag menandatangani persetujuan kerangka kerja ASEAN
mengenai pembebasan Visa

Anda mungkin juga menyukai