Anda di halaman 1dari 2

Ibadah Qurban

Qurban berasal dari bahasa Arab ‫ َقُر َب‬yang berarti dekat. perintah berkurban untuk mendekatkan diri kepada Allah Swt. dengan tujuan
untuk menguji dan melatih kesabaran, sikap tawakal serta ketulusan kita dalam setiap perbuatan.

Ibadah Qurban telah ditetapkan waktunya, yakni pada tanggal 10 Zulhijjah pada saat Idul Adha atau pada hari Tasyrik yakni pada
tanggal 11, 12, 13 Zulhijjah dengan niat beribadah karena mengharap rida Allah. Dalil tentang perintah berkurban terdapat dalam Qur’an
‫ِم ِب‬
surah al-Kautsar ayat 2 dan Qs Al-Hajj ayat 34 serta hadits Nabi Saw.
‫( ُأ ْر ُت الَّنْح ِر َو ُه َو ُس َّنُة َلُك ْم‬Aku diwajibkan untuk berkurban
sedangkan bagi kalian adalah sunnah)

Tata cara menyembelih hewan Kurban:

Syarat Hewan Kurban yang baik di antaranya adalah: 1. Menyebut asma Allah atau basmalah. Haram
hukumnya menyembelih dan memakan kurban yang
1. Tidak Cacat salah satu anggota badannya tidak disembelih bukan atas nama Allah Swt.
2. Tidak kurus badannya 2. Membaca takbir
3. Tidak putus telinganya 3. Berdoa agar kurban kita diterima Allah Swt.
4. Yang menyebelih adalah orang yang berakal
4. Tidak sakit organ tubuhnya
5. Yang menyembelih harus seorang muslim atau ahli
5. Tidak buta matanya kitab (Yahudi dan Nasrani)
6. Tidak putus ekornya 6. Terpancarnya darah
Jenis hewan yang boleh digunakan untuk kurban adalah 7. Menggunakan alat yang tajam
hewan hewan yang termasuk Bahimatul An’am 8. Tidak boleh menggunakan kuku, tulang atau gigi
sepertidomba berumur minimal 1 tahun, kambing
minimal umur 1 tahun atau sudah berganti gigi, sapi atau
kerbau minimal 2 tahun dan unta minimal 5 tahun
Ibadah Qurban

Hal-hal yang terkait dengan orang yang berkurban


1. Syarat berkurban adalah umum, siapa saja boleh asal ia
Adab Menyembelih hewan kurban: adalah seorang muslim
a. Membaringkan hewan kurban pada posisi kepala 2. Hewan milik sendiri
3. Disunnahkan untuk menyedekahkan sebagian dari
menghadap kiblat
hewan kurban untuk fakir miskin
b. Mnyebut basmalah dan takbir 4. Diperbolehkan berkurban dan menyembelih dengan
c. Meletakkan kaki pada rusuk lehernya agar tidak tangannya sendiri atau mewakilkannya kepada orang
meronta lain
d. Menggunakan alat potong yang tajam 5. Orang yang berkurban boleh menyimpan daging
e. Menyembelih pada pangkal leher dengan memutus kurbannya lebih dari 3 hari
6. Deperbolehkan memberi daging kurban kepada orang
tiga saluran:
kaya sebagai hadiah
1) Jalur pernapasan 7. Diperbolehkan memberikan daging kurban kepada
2) Bagian kerongkongan , yakni jalan makanan orang kafir sebagai hadiah dan melembutkan hatinya.
3) Dua buah urat nadi yakni kiri dan kanan. 8. Diperbolehkan membagikan daging kurban dalam
keadaan mentah atau sudah masak
Hewan kurban yang telah disembelih , dagingnya harus
segera dibagikan kepada para mustahiq (orang yang
berhak) kurban. Terutama para fakir miskin. Sedangkan
orang yang berkurban juga boleh mengambil sepertiganya
dan memakan daging kurbannya sendiri.

Anda mungkin juga menyukai