Anda di halaman 1dari 1

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GENAP

T.A 2022/2023

Ujian Kitab : Mukhtarul Ahaadits Nilai


Hari/ Tanggal Ujian :
Nama Siswa :
Kelas : VIII (DELAPAN) SKI

A. Isilah titik-titik berikut ini dengan tepat !

1. Allahummaghfirlii warhamnii wa alhiqnii bi …………………….


2. Kelak di akhirat para pengkhianat itu akan ditandai dengan bendera khusus, dan Pengkhianatan
terbesar adalah………………………….
3. Nabi memerintahksan mengusap kepala anak………………..dari bagian depan ke bagian
belakangnya.
4. Allah ketika menurunkan azab dari langit, maka Allah menghindarkan azab tersebut terhadap
orang-orang yang………………………..
5. Arti kata asSakho pada hadits no 258 adalah………………………
6. Pada Hadits no 259 : Inna abghadhu arRijali ilallah al-aladdul…………………………..
7. Hukum membuat gambar makhluk bernyawa dan patung adalah……………………
8. Sesungguhnya Allah ta’ala memerintahkan diriku agar bersikap……………………terhadap umat
manusia sebagaimana Dia memerintahkan aku untuk mendirikan …………………….
9. Sesungguhnya Allah ta’ala menjadikan ………………………anak adam sebagai perumpamaan
tentang kenikmatan dunia.
10. Innallaaha ta’ala radhiya lihadzihil ummati ……………… wa kariha laha………………………..

B. Jawablah Pertanyaan-pertanyaan berikut ini !

1. Jelaskan apa makna hadits : innal mu’mina laa yanjusu !?


2. Apa yang Allah tuliskan/janjikan pada dirinya sendiri ketika Allah menciptakan
makhluknya?
3. Sesungguhnya Allah SWT tidak melihat pada bentuk tubuh kita dan kedudukan/jabatan
kita di dunia, tapi Allah akan melihat hal lain nya, apakah hal lainnya yang dimaksud
dalam hadits ke 272 itu?
4. Allah tidak membalas kebaikan orang kafir di dunia dengan kebaikan di akhirat. Kenapa
demikian ? Jelaskan!
5. Pada hadits no 275 disebutkan bahwa Allah tidak menerima amal kecuali karena 2 hal,
sebutkan apa saja 2 hal tersebut!

Anda mungkin juga menyukai