Anda di halaman 1dari 20

KATA SAMBUTAN KETUA PANITIA

Para sejawat yang terhormat,

Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) Nasional merupakan kegiatan Pengembangan Pendidikan Kedokteran
Berkelanjutan (P2KB) PDS PatKLIn yang sangat penting artinya. Kegiatan ini diselenggarakan setiap tahun
pada berbagai kota yang berbeda dengan kepanitiaan dari PDS PatKLIn cabang terpilih. Hal ini memberikan
banyak manfaat, disamping menambah pengetahuan dan wawasan anggota yang merupakan tujuan utama
kegiatan ini, juga meningkatkan rasa persaudaraan dan persatuan anggota dan mengenalkan budaya dan
industri lokal yang tentu saja berdampak positif pada ekonomi masyarakat.

Perhimpunan Dokter Spesialis Patologi Klinik dan Kedokteran Laboratorium Cabang Pekanbaru mendapat
kepercayaan sebagai penyelengara kegiatan ini yang direncanakan tanggal 25-27 Oktober 2023. Tema yang
diusung adalah “Enhance the Role of Laboratory Medicine in Evidence-based Planning and Decision Making
to Support Health Transformation in Indonesia.” Tema ini dipilih untuk mempersiapkan Dokter Spesialis
Patologi Klinik menghadapi dan berpartisipasi dalam rangka mendukung program kesehatan pemerintah
Indonesia khususnya dari Kemenkes Republik Indonesia. Kegiatan yang diselenggarakan meliputi Plenary
Lecture, Scientific Symposia, Industrial Symposia, Meet the Expert, Free Paper (oral dan poster), Workshop
dan Cultural Night.

Kami sangat mengharapkan partisipasi dan kehadiran sejawat pada PIT PDS PatKLIn XXII Tahun 2023.

Pekanbaru, Februari 2023

Ketua Panitia

DR. Dr. Fatmawati, Sp.PK(K)


SUSUNAN PANITIA
Pelindung
Gubernur Provinsi Riau
Ketua IDI Wilayah Riau

Penasehat
Prof. DR. Dr. Aryati, MS, Sp.PK(K)
Prof. Dr. Ida Parwati, Sp.PK(K), Ph.D

Pengarah
DR. Dr. Teguh Triyono, M.Kes, Sp.PK(K)
Dr. Marina Maria Ludong, Sp.PK
Dr. Rita Herawati Sp.PK, M.Kes, MKM

Ketua
DR. Dr. Fatmawati, Sp.PK(K)

Wakil Ketua I Wakil Ketua II


Dr. Fridayenti, Sp.PK(K) Dr. Lucyana Tampubolon, M.Sc, Sp.PK

Sekretaris I Sekretaris II
Dr. Reni Lenggogeni, Sp.PK Dr. Renta Dewi Swianty, Sp.PK

Bendahara
Dr. Betty Agustina Tambunan, Sp.PK(K)
Dr. Dian Alhidayati, Sp.PK
Dr. Wirimena Hurimah, M.Sc, Sp.PK
Kesekretariatan Seksi Acara
Ketua Ketua
Dr. Louisa Markus, Sp.PK Dr. Asvin Nurulita, M.Kes, Sp.PK(K)

Anggota Anggota
Dr. Baskoro Justicia Prakoso, Sp.PK Dr. Dwi Novitasari, Sp.PK
Dr. Susanna Maria Susianna, Sp.PK Dr. Ricca Fitria, Sp.PK
Dr. Devi Susanti, Sp.PK Dr. Bestri Neli Agustin, Sp.PK
Dr. Wirimena Hurimah, M.Sc, Sp.PK Dr. Harry Riadi, Sp.PK
Dr. Adhisty Azlin, Sp.PK Dr. Dyna Meryta Amoryna, M.Ked(Clinpath), Sp.PK(K)
Dr. Tuti Asryani, Sp.PK Dr. Ridha Amalia, Sp.PK
Dr. Mery Siscanova Putri, Sp.PK Dr. Renta Dewi Swianty, Sp.PK
Dr. Rosmadewi, M.Ked(Clinpath), Sp.PK
Dr. Noffrizal, M.Ked(Clinpath), Sp.PK
Dr. Agung Panji Widiyanto, M.Sc, Sp.PK
Dr. Ratih Hasma, Sp.PK
Seksi Dana dan Usaha
Ketua
Seksi Ilmiah
Dr. Ni Sayu Dewi, M.Kes, Sp.PK(K)
Ketua
Anggota DR. Dr. Delita Prihatni, M.Kes, Sp.PK (K)
Dr. Wilfrid Pangaribuan, Sp.PK
Dr. Amsahyuddin, Sp.PK
Dr. Devi Susanti, Sp.PK Anggota
Dr. Renta Dewi Swianty, Sp.PK Dr. Tonny Wongso, Sp.PK(K)
Dr. Reni Lenggogeni, Sp.PK Dr. Ninik Sukartini, Sp.PK (K)
DR. Dr. Teguh Triyono, M.Kes, Sp.PK(K)
Dr. Marina Maria Ludong, Sp.PK
Seksi Konsumsi Dr. Vebrini Rifnayeni, Sp.PK
Dr. Indra Jumadi, Sp.PK
Ketua Dr. Lily Vincencia, M.Si.Med, Sp.PK
Dr. Elsi Kelana, Sp.PK
Dr. Rina Machdalena, M.Kes, Sp.PK
Dr. Rike Puspasari, Sp.PK
Dr. Taufik Abdi, M.Ked(Clinpath), Sp.PK
Dr. Wiwit Nila Sukma, Sp.PK
Dr. Agung Panji Widiyanto, M.Sc, Sp.PK
Anggota
Dr. Eti Dwi Purwati, Sp.PK
Dr. Syarifah Tridani Fitria, Sp.PK
Seksi Infokom dan Dokumentasi Seksi Keamanan
Ketua Ketua
Dr. Maria Immakulata Diah P, M.Sc, Sp.PK(K) Dr. Mawardi, M.Ked(Clinpath), Sp.PK

Anggota Anggota
Dr. Hery Priyanto, Sp.PK Dr. Bahdarsyam, Sp.PK
Dr. Sofitri, Sp.PK
Dr. Dewi Laserina Sipayung, Sp.PK

Seksi Akomodasi, Transportasi & Perlengkapan


Ketua
Dr. Mulya Eltario, Sp.PK

Anggota
Dr. Mawardi, M.Ked(Clinpath), Sp.PK
Dr. Alfi Budiman, Sp.PK
Dr. John Dessel, Sp.PK
Dr. Noffrizal, M.Ked(Clinpath), Sp.PK
Dr. Dian Alhidayati, Sp.PK
Dr. Yayie Dwina Putri, Sp.PK
Dr. Syarifah Tridani Fitria, Sp.PK
INFORMASI UMUM
Nama Kegiatan : Panitia Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) Ke XXII Tahun 2023 Perhimpunan Dokter
Spesialis Patologi Klinik Dan Kedokteran Laboratorium Indonesia (PDS PatKLIn)
Tanggal Kegiatan : 25 - 27 Oktober 2023
Venue : SKA Convention and Exhibition Center

WORKSHOP
25 Oktober 2023
SYMPOSIUM
26 – 27 Oktober 2023
FREE PAPER PRESENTATION
26 Oktober 2023
CULTURAL NIGHT
27 Oktober 2023

SEKRETARIAT
Organizer :
Bagian Patologi Klinik RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau
Jl. Diponegoro No 2 Pekanbaru - Riau 28111
Email : pdspatklinpku@gmail.com
Contact Person Sponsorship :
DR. Dr. Fatmawati, SpPK(K) (0853-7664-8071)

INFO MEDIA SOSIAL

CONTACT PERSON
Informasi Pendaftaran / Sponsorship Contact person Free Paper
− Dr. Wirimena H, MSc, Sp.PK (0852-6492-9440) − Dr. Vebrini Rifnayeni, Sp.PK (0853-7616-7431)
− Putri Dwi Angrainy, S.Psi (0896-8611-8535) − Dr. Wiwit Nila Sukma, Sp.PK (0852-6911-6618)
AGENDA ACARA
Rabu, 25 Oktober 2023
Workshop I: Antiglobulin Test in Clinical Practice
Rabu, 25 Oktober 2023
Waktu Kegiatan
07.30 - 08.00 Registrasi
08.00 - 08.20 Pembukaan dan Pre-test
Moderator: Dr. Tonny Wongso, Sp.PK(K)
08.20 - 08.50 Overview of Direct and Indirect Antiglobulin Test
DR. Dr. Sianny Herawati, M.Kes, Sp.PK(K)
08.50 - 09.20 Case Study
DR. Dr. Zelly Dia Rofinda, Sp.PK(K)
09.20 - 09.35 Diskusi
09.35 - 09.50 Presentasi produk 1
09.50 - 10.05 Coffee Break
10.05 - 11.35 Wet Workshop: Direct and Indirect Antiglobulin Test
Fasilitator: Dr. Tonny Wongso, Sp.PK(K), DR. Dr. Sianny Herawati, M.Kes, Sp.PK(K), DR. Dr. Zelly Dia
Rofinda, Sp.PK(K)
11.35 - 11.50 Presentasi produk 2
11.50 - 12.00 Post Test
12.00 - 12.10 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama

Workshop II: PRP Treatment and Fibrin Glue


Rabu, 25 Oktober 2023
Waktu Kegiatan
12.00 - 13.00 Registrasi dan ISHOMA
13.00 - 13.20 Pembukaan dan Pre-test
Moderator: DR. Dr. Fatmawati, Sp.PK(K)
13.20 - 13.50 Clinical Application and Legal Issue of PRP and PRF Treatment and Fibrin Glue
Dr. Yulia Nadar Indrasari, Sp.PK(K)

13.50 - 14.20 Component of PRP and PRF Treatment and Fibrin Glue
DR. Dr. Delita Prihatni, M.Kes, Sp.PK(K)
14.20 - 14.35 Diskusi
14.35 - 14.50 Presentasi Produk 1
14.50 - 15.05 Coffee Break
Wet Workshop: Practice of PRP and Fibrin Glue Procedure
15.05 - 16.35
Fasilitator: DR. Dr. Fatmawati, Sp.PK(K), Dr. Yulia Nadar Indrasari, Sp.PK, DR. Dr. Delita Prihatni, M.Kes,
Sp.PK(K)
16.35 - 16.50 Presentasi Produk 2
16.50 - 17.00 Post Test
17.00 - 17.10 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama
Workshop III: Molecular Laboratory Set Up
Rabu, 25 Oktober 2023
Waktu Kegiatan
07.30 - 08.00 Registrasi
08.00 - 08.20 Pembukaan dan Pre-test
Moderator: Dr. Basti Andriyoko, Sp.PK(K)
08.20 - 08.50 Biorisk Management
DR. Dr. Merci Monica Pasaribu, Sp.PK(K)
08.50 - 09.20 Molecular Laboratory Design
Dr. Yekti Hediningsih, MSi.Med, Sp.PK
Molecular Methods Considerations and Next Generation Sequencing (NGS) Overview
09.20 - 09.50
Dr. Basti Andriyoko, Sp.PK(K)
09.50 - 10.05 Diskusi
10.05 - 10.20 Presentasi produk 1

10.20 - 10.35 Coffee Break


10.35 - 11.25 Case Study: Molecular Lab Design Based on Biorisk Management
Fasilitator: Dr. Basti Andriyoko, Sp.PK(K), Dr. Yekti Hediningsih, MSi.Med, Sp.PK, DR. Dr. Merci Monica
Pasaribu, Sp.PK(K)
11.25 - 11.40 Presentasi produk 2
11.40 - 11.50 Post Test
11.50 - 12.00 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama

Workshop IV: Optimizing Digital Platform In Verification And Validation Laboratory Result
Rabu, 25 Oktober 2023
Waktu Kegiatan
12.00 - 13.00 Registrasi dan ISHOMA
Pembukaan dan Pre-test
13.00 - 13.20
Moderator: Dr. Muhamad Robi’ul Fuadi, Sp.PK(K)
Digital Platform in Laboratory Services and Its Application in Verification and Validation
13.20 - 13.50
DR. Dr. Asvin Nurulita, M.Kes, Sp.PK(K)
LOINC
13.50 - 14.20
Dr. Maria Immakulata Diah Pramudianti, M.Sc, Sp.PK(K)
14.20 - 14.35 Diskusi
14.35 - 14.50 Presentasi produk 1
14.50 - 15.05 Coffee Break
Case Study and Practice
15.05 - 16.35 Fasilitator: Dr. Muhamad Robi’ul Fuadi, Sp.PK(K), Dr. MI Diah P, M.Sc, Sp.PK(K) & DR. Dr. Asvin Nurulita,
M.Kes, Sp.PK(K)
16.35 - 16.50 Presentasi produk 2
16.50 - 17.00 Post Test
17.00 - 17.10 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama
Workshop V: Evaluation Blood Smear and Bone Marrow Aspiration
Rabu, 25 Oktober 2023
Waktu Kegiatan
07.30 - 08.00 Registrasi
08.00 - 08.20 Pre-test dan Pembukaan
Moderator: Dr. Fridayenti, Sp.PK(K)
08.20 - 08.50 Preparation of Blood Smear and Bone Marrow Aspiration
Dr. Maimun Zulhaidah Arthamin, M.Kes, Sp.PK(K)
08.50 - 09.20 Evaluation of Blood Smear and Bone Marrow Aspiration: Focus on Cell Identification
DR. Dr. Nyoman Suci Widyastiti, M.Kes, Sp.PK(K)
09.20 - 09.50 Reporting Blood Smear and Bone Marrow Aspiration
Dr. Fridayenti, Sp.PK(K)

09.50 - 10.05 Diskusi

10.05 - 10.20 Presentasi Produk 1

10.20 - 10.35 Coffee Break


Case Study
10.35 - 11.05
Dr. Maimun Zulhaidah Arthamin, M.Kes, Sp.PK(K) , DR. Dr. Nyoman Suci Widyastiti, M.Kes, Sp.PK(K) &
Dr. Fridayenti, Sp.PK(K)
Dry Workshop: Cell Morphology and Interpretation of Bone Marrow (Smear and Imprint)
11.05 - 12.05 Fasilitator: Dr. Maimun Zulhaidah Arthamin, M.Kes, Sp.PK(K), DR. Dr. Nyoman Suci Widyastiti, M.Kes, Sp.PK(K),
Dr. Fridayenti, Sp.PK(K)

12.05 - 13.10 ISHOMA


13.10 - 14.10 Dry Workshop: Cell Morphology and Interpretation of Bone Marrow (Smear and Imprint)
Fasilitator: Dr. Maimun Zulhaidah Arthamin, M.Kes, Sp.PK(K), DR. Dr. Nyoman Suci Widyastiti, M.Kes, Sp.PK(K),
Dr. Fridayenti, Sp.PK(K)
14.10 - 14.25 Presentasi Produk 2

14.40 - 14.50 Post Test

14.50 - 15.00 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama


Kamis, 26 Oktober 2023
Simposium Hari I
Kamis, 26 Oktober 2023
Waktu Acara
08.00 - 08.05 Pembukaan
08.05 - 08.10 Pembukaan dan Penayangan video safety briefing
08.10 - 08.20 Opening Ceremony (Lagu Indonesia Raya, Mars PDS PatKLIn dan Tarian Persembahan)
08.20 - 08.25 Pembacaan Doa
08.25 - 08.30 Laporan Ketua Panitia
DR. Dr. Fatmawati, Sp.PK(K)
08.30 - 08.35 Sambutan Ketua IDI Wilayah Riau
08.35 – 08.40 Sambutan Ketua PP PDS PatKLIn
Prof. DR. Dr. Aryati, MS, Sp.PK(K)
08.40 - 08.45 Sambutan Gubernur Provinsi Riau
08.45 - 08.50 Sambutan dan Pembukaan oleh Kemenkes
08.50 - 09.10 Keynote Speaker: Big Data in Laboratory Medicine
09.10 - 09.25 Kunjungan ke Stand Pameran dan Coffee Break
09.25 - 09.45 Medical Ethics in Digital Laboratory Services
Prof. DR. Dr. Banundari Rachmawati, Sp.PK(K)
09.45 - 10.05 Plenary Lecture 1: The Role of Laboratory Medicine in Health Transformation
Prof. DR. Dr. Aryati, MS, Sp.PK(K)
10.05 - 10.25 Plenary Lecture 2: Blood Group Genetic from Bench to Bedside: The Example of The RH
System
Dr. Yann Fichou – Perancis
10.25 - 11.40 Scientific Symposia 1: Utilization of Flowcytometry
Moderator: Dr. Marina Maria Ludong, Sp.PK(K)
10.25 - 10.45 1.1. Key Points in Flowcytometry
DR. Dr. Umi S. Intansari, Sp.PK(K)
10.45 - 11.05 1.2. The Role of Flowcytometry in Cancer Management
DR. Dr. Agus Susanto Kosasih, MARS, Sp.PK(K)
11.05 - 11.25 1.3. The Role of Flowcytometry in Infectious Disease
DR. Dr. Agnes Rengga Indarti, M.Kes, Sp.PK(K)
11.25 - 11.40 Discussion
11.40 - 12.00 Lunch Symposia 1
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 13.20 Industrial Symposia 1
13.20 - 14.35 Scientific Symposia 2: Kidney Pre-Transplantation Screening
Moderator: Dr. Betty Agustina Tambunan, Sp.PK(K)
13.20 - 13.40 2.1. Clinical and Indication of Kidney Transplantation
DR. Dr. Afdal, Sp.U, SubSp. Urologi Andrologi
13.40 - 14.00 2.2. HLA Typing In Transplantation
Dr. Uleng Bahrun, Sp.PK(K), PhD
14.00 - 14.20 2.3. Complement-dependent Cytotoxicity Crossmatch
DR. Dr. Hani Susianti, Sp.PK(K)
14.20 - 14.35 Discussion
14.35 - 14.50 Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama
Waktu Acara
13.00 – Selesai Oral dan Poster Presentation
Jumat, 27 Oktober 2023
Simposium Hari II
Jumat, 27 Oktober 2023
Waktu Acara
07.45 - 08.45 Meet the Expert
07.45 - 08.45 Tema 1: Infection and PPRA
Ruangan I Moderator: Dr. Rita Herawati, M.Kes, MKM, Sp.PK
Pembicara: DR. Dr. Andaru Dahesihdewi, M. Kes, Sp.PK(K) & Dr. B. Rina A. Sidharta, Sp.PK (K)
07.45 - 08.45 Tema 2: Hemostasis Screening Test For Bleeding
Ruangan II Moderator: DR. Dr. Dewi Indah Sari Siregar, Sp.PK(K)
Pembicara: DR. Dr. Usi Sukorini, M.Kes, Sp.PK(K) & DR. Dr. Rikarni, Sp.PK(K)
08.45 - 09.00 Istirahat
09.00 - 09.20 Plenary Lecture 3 : Program Pendidikan Spesialis: University based or Hospital Based ?
Prof. Dr. Ida Parwati, Sp.PK(K), PhD
09.20 - 09.40 Industrial Symposia 2 dan Coffee Break
09.40 - 11.00 Scientific Symposia 3: The Role of Laboratory in Cardiocerebrovascular Disease Management
Moderator: DR. Dr. Teguh Triyono, M.Kes, Sp.PK(K)
09.40 - 10.00 3.1. The Risk Factor Development Cardiocerebrovascular Disease
Dr. Haryadi, Sp.JP(K), FIHA
10.00 - 10.20 3.2. The Role of Coagulation Test for Cardiocerebrovascular Management
Prof. Dr. Rismawati Yazwir, Sp.PK(K)
10.20 - 10.50 3.3. NT Pro BNP: How Important In Diagnosis And Management Of Heart Failure?
Prof. Dr. Suzanna Immanuel, Sp.PK(K)
10.50 - 11.05 Discussion
11.05 - 11.25 Lunch Symposia 2
11.25 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 13.20 Industrial Symposia 3
13.20 - 13.40 Industrial Symposia 4
13.40 - 14.55 Scientific Symposia 4 : Update Pediatric
Moderator: Dr. Enny, Sp.PK(K)
13.40 - 14.00 4.1. The Importance of Newborn Screening Test
Dr. Rizalya Dewi, Sp.A(K)
14.00 - 14.20 4.2. How to Increase Coverage of Screening Hypotiroid Congenital?
Dr. Windarwati, M.Sc, Sp.PK(K)
14.20 - 14.40 4.3. The Importace and Difficulty of Reference Range in Pediatric Laboratory
DR. Dr. Ina S. Timan, Sp.PK(K)
14.40 - 14.55 Discussion
14.55 - Selesai Doorprize, Penutupan dan Foto Bersama
Waktu Acara
19.00 - Selesai Cultural Night
PEDOMAN PENULISAN MAKALAH BEBAS
KETENTUAN UMUM
1. Penyaji makalah bebas wajib terdaftar sebagai peserta simposium
2. Pendaftaran makalah bebas dilakukan melalui website www.pitpdspatklin2023.com dimulai tanggal 1
Agustus s/d 31 Agustus 2023 pukul 23.59 WIB
3. Mohon diperhatikan jadwal berikut :
 Pengumpulan Abstrak – format Word Document akan di muat ke dalam proceeding ebook,
dikirim paling lambat tanggal 09 September 2023 pukul 23.59 WIB ke alamat email :
ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dengan format judul subject email :
Abstrak – Nama Peserta – Universitas dan melalui website : www.pitpdspatklin2023.com
 Pengumpulan Makalah Lengkap - format Word Document dan PDF, dikirimkan paling lambat
tanggal 23 September 2023 pukul 23.59 WIB ke alamat email :
ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dengan format judul subject email : Makalah Lengkap –
Nama Peserta – Universitas dan melalui website : www.pitpdspatklin2023.com
 Pengumpulan Power Point - format Power Point Presentation, dikirimkan paling lambat tanggal
14 Oktober 2023 pukul 23.59 WIB ke alamat email : ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dengan
format judul subject email : Power Point – Nama Peserta – Universitas dan melalui website :
www.pitpdspatklin2023.com
 Pengumpulan Poster - format JPEG, dikirimkan paling lambat tanggal 14 Oktober 2023 pukul
23.59 WIB ke alamat email : ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dengan format judul subject
email : Poster – Nama Peserta – Universitas dan melalui website : www.pitpdspatklin2023.com
4. Makalah bebas dapat berupa Penelitian atau Laporan Kasus. Bentuk presentasi akan ditentukan oleh
panitia setelah pengumpulan abstrak
5. Penyaji membawa makalah lengkap bentuk hardcopy 3 (tiga) rangkap dengan jilid soft cover warna
bening (depan) dan diserahkan kepada panitia paling lambat 4 jam sebelum jadwal presentasi
6. Waktu presentasi oral 10 menit, terdiri dari presentasi 7 menit dan diskusi 3 menit
7. Peserta harus melampirkan satu lembar surat pernyataan bermaterai bahwa makalah belum pernah
dipublikasikan di jurnal ilmiah mana pun
8. Penentuan jenis presentasi oral atau poster yang menentukan adalah tim juri, penentuan jenis
presentasi diumumkan di akhir September melalui website
9. Template abstrak, naskah lengkap, power point dan format surat dapat di download di website
www.pitpdspatklin2023.com
PEDOMAN UMUM PENULISAN ABSTRAK MAKALAH BEBAS
1. Abstrak ditulis dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa lnggris, abstrak paling banyak 250-300 kata, diketik
dengan huruf Times New Roman, font size 11, jarak 1 spasi, ukuran kertas A4
2. Judul di tulis seluruhnya dengan menggunakan huruf Kapital Times New Roman, font size 14
3. Nama penulis tidak disingkat. Tulislah nama lengkap setiap penulis tanpa singkatan, sesuai dengan
urutannya penulis pertama berada di depan, lalu anggota peneliti, dan di urutan paling akhir adalah
penulis korespondensi (Jika penulis korespondensi berbeda dengan penulis pertama)
4. Penulis pertama wajib mempresentaslkan karya ilmlahnya
5. Penulisan afiliasi tidak di singkat Contoh: Universitas Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
6. Abstrak penelitlan memuat: Judul, Nama Peneliti, lnstitusi, Latar belakang, Tujuan, Metode, Hasil,
Simpulan, serta Kata Kunci
7. Abstrak laporan kasus (case report) memuat : Judul, Nama, lnstitusi, Pendahuluan, Kasus, Diskusi,
Simpulan serta Kata Kunci
8. Beri nama file sebagai berikut:
Abstrak-P-Nama Anda-Universitas (disingkat) atau Abstrak-LK-Nama Anda-Universitas (disingkat)
P = Penelitian ; LK = Laporan Kasus
9. Abstrak dikirim dalam bentuk softcopy format Word Document ke alamat email:
ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dan melalui website www.pitpdspatklin2023.com paling lambat 9
September 2023 pukul 23.59 WIB

PEDOMAN PENULISAN MAKALAH LENGKAP


1. Makalah ditulis singkat dan jelas dalam Bahasa Indonesia berpedoman pada ejaan baru disempurnakan
dan pedoman umum pembentukan istilah kedokteran yang baku
2. Makalah diketik dengan Bahasa Indonesia dengan huruf Times New Roman, font size 12, spasi 1,5 pada
kertas A4 dengan batas-batas 4 cm dari tepi kiri dan 3 cm dari tepi atas, kanan dan bawah
3. Kalimat pertama di tiap alinea masuk sebanyak 7 spasi
4. Jumlah halaman artikel tidak lebih dari 10 halaman, sudah termasuk tabel dan gambar
5. Daftar Pustaka disusun menurut Vancouver Style
6. Makalah penelitian memuat: sampul depan, abstrak Bahasa Indonesia, abstrak Bahasa lnggris, latar
belakang, metode, hasil, pembahasan, simpulan, dan kepustakaan
7. Makalah laporan kasus memuat: sampul depan, abstrak Bahasa Indonesia, abstrak Bahasa lnggris,
pendahuluan, kasus, diskusi, simpulan dan Kepustakaan
8. Beri nama file Anda sebagai berikut:
P - Nama-Universitas (disingkat) atau
LK-NamaAnda-Universitas (disingkat) atau
P = Penelitian; LK = Laporan Kasus
9. Makalah lengkap dalam bentuk softcopy format Word Document dan PDF dikirim paling lambat tanggal
23 September 2023 ke alamat email: ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dan melalui website
www.pitpdspatklin2023.com
10. Pengumpulan Power Point dikirim paling lambat tanggal 14 Oktober 2023 ke alamat:
ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dengan format judul Subject email PPT-P (singkatan untuk
penelitian)/LK (singkatan untuk laporan kasus)-Nama-Universitas (disingkat) dan melalui website
www.pitpdspatklin2023.com
11. Penjurian akan dilakukan pada 26 Oktober 2023 mulai pukul 13.00 WIB

PEDOMAN PENULISAN POSTER


1. Poster penelitian ditulis dalam Bahasa Indonesia atau Bahasa lnggris memuat Title, Author, Affiliation,
Abstract (optional), Introduction, Objective, Methods, Results, Discussion, Conclusion and Reference
(Judul, Nama Peneliti, Latar Belakang, Tujuan, Metode, Hasil, Pembahasan, Kesimpulan & Daftar
Pustaka)
2. Laporan Kasus (Case Report) memuat Title, Authors, Affiliation, Abstract (optional), Introduction, Case
Description, Discussion, Conclusion and Reference (Judul, Nama Penulis, lnstitusi, Pendahuluan, Kasus,
Pembahasan, Kesimpulan dan Daftar Pustaka)
3. Format Poster: Poster JPEG dengan detail sebagai berikut:
a. Resolusi poster 300 dpi
b. Panjang/Tinggi Poster minimal 1290 px
c. Ukuran 120x90 cm
d. Posisi portrait
4. Ukuran font tidak kurang dari 8 mm (ukuran font 22), bila memungkinkan lebih besar lebih baik
5. Proporsi gambar dan tabel paling tidak 50% dari keseluruhan area poster
6. Beri nama file JPEG Anda sebagai berikut: Poster-Nama-Universitas (disingkat)
7. Poster dalam bentuk softcopy format JPEG dikirim ke alamat email :
ilmiahpitpekanbaru2023@gmail.com dan melalui website www.pitpdspatklin2023.com paling lambat
pada tanggal 14 Oktober 2023 pukul 23.59 WIB
8. Penjurian akan dilakukan pada 26 Oktober 2023 mulai pukul 13.00 WIB
9. Penulis utama diwajibkan berada diruangan presentasi poster saat penjurian berlangsung
FORMULIR REGISTRASI
Nama lengkap (dengan gelar) :
Institusi / Rumah Sakit :
Email :
No Telp (Mobile) :
Sponsor :
Email Sponsor :
No Telp (Mobile) Sponsor :
Note : Dimohon mencantumkan data dengan benar dan untuk menghindari pengisian ulang form
apabila ada perubahan acara terutama pada email diharuskan alamat email masing-masing
dokter.

Beri tanda (√) pada Workshop yang dipilih


Beri tanda (√) pada kegiatan yang dipilih

Activity Registration Fee

Simposium Tanggal Spesialis Dokter Umum/Residen/ATLM

1 Workshop I/II/II/IV + Symposium 25-27 Oktober 2023 Rp. 4.000.000 Rp. 3.000.000

2 Workshop I + II + Symposium 25-27 Oktober 2023 Rp. 6.000.000 Rp. 5.000.000

3 Workshop III + IV + Symposium 25-27 Oktober 2023 Rp. 6.000.000 Rp. 5.000.000

4 Workshop V (BMP) + Symposium 25-27 Oktober 2023 Rp. 4.500.000 Rp. 3.500.000

5 Workshop II + III + Symposium 25-27 Oktober 2023 Rp. 6.000.000 Rp. 5.000.000

6 Workshop I + II 25 Oktober 2023 Rp. 4.500.000 Rp. 3.500.000

7 Workshop I + IV 25 Oktober 2023 Rp. 4.500.000 Rp. 3.500.000

8 Workshop II + III 25 Oktober 2023 Rp. 4.500.000 Rp. 3.500.000

9 Workshop III + IV 25 Oktober 2023 Rp. 4.500.000 Rp. 3.500.000

10 Symposium 26-27 Oktober 2023 Rp. 2.000.000 Rp. 1.500.000

TOTAL IDR

KEBIJAKAN PEMBATALAN DAN PENGEMBALIAN DANA


*Tidak ada pengembalian dana*

Nama Bank : Bank BNI Cabang Pekanbaru Signature


Account Name : PANITIA PIT XXII PEKANBARU 2023
Account Number : 1702748666

Formulir registrasi dikembalikan atau dikirim ke :


Contat Person : Putri (0896-8611-8535)
Email : pdspatklinpku@gmail.com
FORMULIR AKOMODASI
Nama lengkap (dengan gelar) :
Institusi / Rumah Sakit :
Email :
No Telp (Mobile) :
Sponsor :
Email Sponsor :
No Telp (Mobile) Sponsor :
Note : Dimohon mencantumkan data dengan benar dan untuk menghindari pengisian ulang form
apabila ada perubahan acara terutama pada email diharuskan alamat email masing-masing dokter.

Beri tanda (√) pada Hotel yang dipilih


Hotel Tipe Kamar Biaya Akomodasi Permalam
1 Hotel Pangeran Deluxe Room Rp. 850.000
2 Hotel Aznof Deluxe Room Rp. 700.000
3 Hotel The Zuri Deluxe Room Rp. 900.000
4 Hotel Pesona/ Khas Deluxe Room Rp. 650.000
Tanggal Check In: Tanggal Check Out: Total Night(s)
TOTAL IDR

* Syarat & Ketentuan


 Tarif kamar hotel bersih termasuk 2 (dua) sarapan.
 Waktu check-in adalah pukul 15.00 waktu setempat dan waktu check-out adalah pukul 12.00 waktu setempat.
 Persetujuan check-in lebih awal dan check-out lebih lambat adalah kebijaksanaan hotel.
 TIDAK ADA PENGEMBALIAN DANA.
 Untuk layanan hotel yang tidak termasuk dalam paket, akan dibebankan melalui rekening pribadi pada saat check-out oleh
pihak hotel.

Nama Bank : Bank BNI Cabang Pekanbaru Signature


Account Name : PANITIA PIT XXII PEKANBARU 2023
Account Number 1702748666

Formulir registrasi dikembalikan atau dikirim ke :


Contat Person : Putri (0896-8611-8535)
Email : pdspatklinpku@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai