Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB ORANG TUA/WALI MURID

1. Orang tua/wali murid dan pengantar, masuk dilingkungan sekolah RA

HIDAYAT dan KB AL MANSHURI dengan berpenampilan sopan dan rapi,

2. Siswa diantar dan dijemput tepat pada waktunya.

3. Saat bel masuk sekolah berbunyi, orang tua/pengantar dan kendaraannya tidak

diperkenankan berada di halaman sekolah.

4. Saat kegiatan belajar berlangsung pukul 07.00-10.30, orangtua/wali murid tidak

diperkenankan berada dilingkungan sekolah.

5. Orang tua/wali murid bisa berkonsultasi dengan guru/ wali kelas setelah selesai

kegiatan mengajar.

6. Orangtua/wali murid wajib hadir ketika mendapat undangan rapat maupun ada

kegiatan penting disekolah

7. Pembayaran uang sekolah paling lambat tanggal 10 awal bulan

8. Apabila kartu SPP hilang wajib memberi laporan ke bendahara sekolah dan

menngganti biaya kartu sebesar Rp. 10.000

9. Uang pangkal wajib dibayar lunas atau diangsur sesuai jangka waktu yang telah

di tentukan

Mengetahui,
Kepala RA Hidayat

SITI RAHMAH, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai