Anda di halaman 1dari 14

LEMBAR KERJA 1

IDENTIFIKASI MASALAH
ANALISIS KURIKULUM OPERASIONAL MADRASAH (KOM)

Nama Mahasiswa : SUSI IRAWATI


Kelas PPG : PAI-22

Madrasah/Sekolah : SDN 1 BOCEK

PETUNJUK MENGERJAKAN LK:


1. Silahkan saudara membaca dan memahami terlebih dahulu Modul Perangkat Pembelajaran pada LMS Space.
2. Silahkan saudara mengerjakan LK sesuai dengan Tamplate yang sudah disediakan LPTK UIN Maulana Malik Ibrahim Malang (LK-1a
dan LK-1b).
3. Tingkat kejujuran dalam mengerjakan sangat diutamakan.
4. Silahkan menggunakan refrensi/sumber bacaan lain sebagai pendukung dalam mengerjakan tugas LK-1a dan LK-1b.

PPG DALAM JABATAN 2023


LK 1a. Analisis Kurikulum Operasional Madrasah (KOM)

NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM

1. KARAKTERISTIK KEKUATAN:
1. Menghasilkan Generasi Yang Beriman Dan Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti Melalui Pengembangan :
a) Siswa Melaksanakan Program Wajib BTBQ Setiap Pagi Dengan Metode Yanbu’ah
b) Siswa Melaksanakan Pembiasaan Berbaris, Berdo’a Dan Membaca Asmaul Husna Sebelum
Masuk Kelas
c) Pembiasaan Pembacaan Surat Pendek Hajuz’am ( Hafalan Juz Amma) Diawal Pembelajaran
Disertai Lembar Kartu Setoran Hafalan Siswa (KHSP)
d) Darusan bagi kelas atas (4-6) setelah sholat Dhuhur berjama’ah
e) Menanamkan Kepada Siswa Untuk Ikhlas Beramal Setiap Hari Jum’at
f) Siswa Melaksanakan Wudhu Sebelum Sholat
g) Siswa Melaksanakan Sholat Dhuha Berjama’ah Pagi Hari
h) Siswa Melaksanakan Sholat Dhuhur Berjamaah Sebelum Pulang Sekolah
2. Mewujudkan Generasi Yang Memiliki Budaya Literasi, Kritis, Kreatif, Dan Inovatif Melalui
”Program Pasinaon” yang meliputi:
a) Literasi Kelas
b) Membuat Mading Sekolah setiap kelas tiap 3 bulan sekali

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM
c) Pojok baca kelas (kelas 1-6)
d) Belajar Bahasa Inggris Bersama Good Village
e) Gelar Baca bersama Rumah Belajar Aqil (RBA)
f) Festifal Budaya bersama RBA
g) Festifal Keuangan bekerjasama dengan RBA
3. Mencapai prestasi non akademik

a) Melakukan pembinaan khusus secara intensif

b) Pembinaan khusus bagi peserta didik yang memilik talenta selain FLS2N,

c) KO2SN, dan FAS

d) Mengadakan kegiatan unjuk bakat


3. Menjadikan Generasi yang Cinta Tanah Air
a) Menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar

b) Menghargai keragaman budaya


4. Menjadikan Generasi yang Cinta Lingkungan.

a) Mentaati peraturan yang berlaku.

b) Kesadaran hidup bersih dan sehat

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM

KELEMAAN:
1. Persentase peserta didik berdasarkan kemampuan dalam berpikir menggunakan konsep, prosedur,
fakta, dan alat matematika untuk menyelesaikan masalah sehari-hari pada berbagai jenis konteks yang
relevan menurut rapor pendidikan masih kurang yaitu masih mencapai 65 %,
2. Partisipasi warga sekolah. Keterlibatan warga sekolah dalam proses perencanaan, pengembangan, dan
pelaksanaan kegiatan di sekolah menurut rapor pendidikan juga kategori sedang yaitu 65 %
3. Kurangnya sarana dan prasarana sekolah seperti mushola masih belum ada, UKS, Kantin Sekolah,
juga lab komputer yang mendukung untuk ujian ANBK
4. Tidak ada staff administrasi khusus atau TU, sehingga guru yang merangkap jabatan tersebut
5. Perlu peremajaan sarana dan prasarana penunjang pembelajaran seperti buku bacaan dan beberapa
bangku sekolah

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM

PELUANG:
(Kekuatan atau kelebihan apa yang dimiliki satuan pendidikan? Apa yang membuat satuan
pendidikan lebih baik dari satuan pendidikan lainnya?)

1. Meskipun sekolah negeri tetapi di SDN 1 BOCEK ada kegiatan wajib mengaji di pagi hari, bekerja
sama dengan pondok juga berencana mengembangkan tahfid Qur’an yang didukung oleh lembaga
informal yang ada di desa tersebut.
2. Ada beberapa guru yang bersertifikasi yang sudah mengikuti pelatihan-pelatihan seperti, pelatihan
pengembangan metode pembelajaran yang inovatif, pelatihan penggunaan teknologi pendidikan,
pelatihan bidang kurikulum, pelatihan strategi pendidikan yang berdiferensiasi dalam pembelajaran
3. Halaman yang luas membuat siswa lebih leluasa untuk bermain dan bereksplorasi di lingkungan
sekolah

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM

ANCAMAN:
(Hambatan apa yang sedang dihadapi sekarang? Adakah perubahan peraturan pemerintah yang akan
berdampak bagi perkembangan satuan pendidikan?)

1. Masih terdapat guru yang tidak memenuhi standart pendidikan (masih menempuh kuliah S1).
2. Kondisi beberapa Guru yang memiliki keterbatasan dalam bidang IT, memungkinkan adanya
ketertinggalan dalam proses pengembangan media pembelajaran dan metode belajar yang inovatif.
Hal ini, dapat mengakibatkan kurangnya efektivitas penyampaian materi kepada peserta didik.
3. Buku bacaan yang tidak Up to Date di perpustakaan dan kelas sehingga membuat minat membaca
siswa menurun.
4. Tidak adanya tembok pagar sekolah belakang, sehingga siswa siswa bermain jauh dari lingkungan
sekolah, juga perlengkapan kebersihan yang sering hilang serta masyarakat sekitar bebas berlalu
lalang di lingkungan sekolah menuju perkebunan yang berada dibelakang sekolah.
5. Adanya lembaga pendidikan lain yang setara SD yaitu lembaga MI sehingga siswa disekolah kurang
memenuhi SPM (standar pelayanan minimal ) yaitu 20 siswa dalam setiap kelas.

REFLEKSI:
(tuliskan refleksi tentang Analisis Karakteristik Sekolah/madrasah)

Lokasi SD Negeri 1 Bocek yang strategis di tengah perkampungan diharapaka dapat memberikan dampak

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM
positif bagi warga sekitar dan partisipasi dalam setiap kegiatan dalam masyarakat.
Partisipasi guru dalam mengikuti pelatihan adalah poin positif yang harus terus dilaksanakan guna menunjang
proses pembelajaran, serta keterbatasan dalam infrastruktur IT dan pemahaman guru terhadap teknologi
adalah tantangan yang perlu diatasi guna mengembangkan pemebelajaran ke depan. Sekolah dapat
mengembangkan rencana jangka panjang untuk meningkatkan fasilitas dan mendukung pengembangan
profesional guru agar bisa beradaptasi dengan perkembangan teknologi yang cepat. Dukungan dari
pemerintah, orang tua, dan komunitas lokal juga bisa membantu mengatasi kendala ini.

2. KESELARASAN VISI:

1. Beriman Dan Bertaqwa


2. Berakhlak Mulia
3. Berprestasi
4. Cinta Tanah Air Dan Lingkungan

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM

MISI:

1. Meningkatkan prestasi pendidikan berkarakter dan berbudi luhur


2. Mengembangkan budaya demokratis
3. Mengembangksn sikap mandiri dan bernalar kritis
4. Menumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman budaya
5. Meningkatkan kerjasama warga sekolah dengan masyarakat, komponen pendidikan dan instransi
terkait

Tujuan:

(rumusan tujuan satuan pendidikan/sekolah/madrasah)

A. Tujuan sekolah
1. Terbentuk peserta didik yang beriman, bertaqwa kepada tuhan yang maha esa dan berakhlak mulia
serta mampu mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari melalui kegiatan intrakurikuler
2. Terwujudnya budaya senyum, sapa, salam, sopan dan santun (5s)
3. Terwujudnya insan cerdas mandiri, berkarakter dan berbudi luhur.
4. Unggul prestasi akademis dan non akademis dengan layanan pembelajaran ramah anak.
5. Mewujudkan sekolah yang ramah siswa dan ramah lingkungan.
6. Meningkatkan mutu non akademis melalui pendidikan intrakurikuler dan ekstrakurikuler.

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM
7. Melestarikan budaya seni dan hasta karya dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
8. Menggali potensi dan mengukir prestasi anak didik dan pendidik dalam kehidupan berwawasan
lingkungan.
9. Dapat mengamalkan pelajaran akademis dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

Refleksi:

(tuliskan refleksi tentang keselarasan visi, misi dan tujuan sekolah/madrasah)


Menurut saya visi sekolah telah jelas dalam memberikan arahan dan tujuan yang inspiratif bagi seluruh
anggota pada satuan pendidikan, misi sesuai dengan visi dan telah menggambarkan peran serta kontribusi
satuan pendidikan dalam mencapai tujuan pendidikan serta tujuan terkait erat dengan visi dan misi, dan dapat
diukur untuk mengevaluasi keberhasilan dari pencapaian. Namun perlu adanya pengembangan pembelajaran
berbasis IT yang selaras dengan pembelajaran digital di era milenial. Serta pelatihan pengembangan guru
hendaknya juga dilaksanakan di satuan pendidikan sendiri yang nantinya diharapkan ada kegiatan evaluasi
terkait kurikulum dan pembelajaran di sekolah dan tindak lanjutnya.

3. KONDISI Kondisi lingkungan sekolah/madrasah:

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM
LINGKUNGAN (silahkan tuliskan secara jelas, kondisi lingkungan pada satuan pendidikan/sekolah/madrasah dalam
menyusun kom)
SDN 1 Bocek merupakan salah satu sekolah negeri di kab malang yang terbuka bagi semua peserta didik
dengan berbagai latar belakang, bakat minat dan kemampuan, SDN 1 Bcek berada di tengah perkampungan
desa bocek tepatnya berada di jalan arumdalu rt 1 rw 3 desa bocek kecamatan karangploso kabupaten malang.
Sekolah berada di kaki lereng gunung Arjuno ditengah perkampungan, memiliki halaman yang luas dan
rindang dan dikelilingi masyarakat yang homogen tetapi aman dan tentram.
Dalam kegiatan di SDN 1 Bocek. Pada tahun pelajaran 2023-2024 sd negeri 1 bocek merujuk pada
melaksanakan pembelajaran secara luring ( pembelajaran tatap muka ) dengan kehadiran siswa 100% .
Lokasi sekolah dasar berada di jalan arumdalu rt 4 rw 3 kode pos 65152 desa bocek kec. Karangploso, kab.
Malang dengan letak sekolah pada garis bujur- -7.8763747,112.5879831.
(https://www.google.com/maps/place/sdn+bocek+01/@7.8763747,112.5879831,17z/data=!4m14!1m7!3m6!1
s0x2e7880494ecf363b:0x91369dcf4d0041f6!2ssdn+bocek+01). ‘b’ pada tahun 2021, serta memiliki nomor
pokok sekolah nasional (npsn) 20518856. Sekolah juga melengkapi sarana elektronik berupa website sekolah
dengan alamat https://sites.google.com/guru.sd.belajar.id/sd-negeri-1-bocek/profil-sd-negeri-1-bocek yang
berisi program sekolah. Guna menginformasikan kegiatan sekolah, sd negeri 1 bocek menggunakan instagram
(https://www.instagram.com/sdnegeri1_bocek/) dan you tube
(https://www.youtube.com/@sdnegeri1bocek559) sehingga semua kegiatan bisa diketahui masyarakat secara

PPG DALAM JABATAN 2023


NO KOMPONEN KOM URAIAN ANALISIS KOM
luas.

Refleksi:

(tuliskan refleksi berdasarkan pada analisis kondisi lingkungan sekolah/madrasah)

SDN 1 Bocek memiliki beberapa keunggulan, seperti lokasi alam yang menarik sehingga dapat dimanfaatkan
sebagai sarana belajar siswa, aksesibilitas yang baik, dan potensi untuk kerjasama dengan komunitas sekitar
dengan cara melibatkan mereka dalam suatu kegiatan, bekerja sama dengan potensi usaha yang berada
dilingkungan sekolah karena disini banyak berbagai wirausaha yang dikembangkan oleh penduduk lokal
misalnya perkebunan jeruk, pabrik tahu, pabrik kopi, juga lembaga non formal seperti pondok pesantren dan
lembaga formal lainnya

Karangploso, 5 Oktober 2023


Nama Mahasiswa

SUSI IRAWATI

PPG DALAM JABATAN 2023


PPG DALAM JABATAN 2023
LK-1b: Pengorganisasian Pembelajaran (satu semester)

JUMLAH JP
SEM STRUKTUR KETERANGAN
JULI AGT SEPT OKT NOV DES
1 INTRA KURIKULER 1. Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti 3 JPx1 3JPx5 3JPx4 3JPx5 3JPx5 3JPx3

KO-KURIKULER (P5 & 1. Gaya Hidup Berkelanjutan


PPRA) 1) Upacara Bendera Setiap Hari Senin
1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP
2) Pembiasaan Baris, Berdo’a Dan
1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP
Membaca Asmaul Husna
3) Sholat Dhuha Berjamaah 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP
4) Sholat Dhuhur Berjamaah Kelas 4-6 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP
5) Istighosah
1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP
6) Program PASINAON “Papan Sinau
Nyambung Omong” 3JP 3JP

7) GELAR KARYA - - - - - 21/12/23

2. Bangunlah Jiwa Dan Raganya


1) Senam Pelajar Pancasila, senam Pramuka
dan tari bapang 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP 1JP

PPG DALAM JABATAN 2023


JUMLAH JP
SEM STRUKTUR KETERANGAN
JULI AGT SEPT OKT NOV DES

EKSTRA KURIKULER Kegiatan Ekstra Kurikuler Wajib


1. Pendidikan Kepramukaan 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP
2. BTBQ (Metode Yanbuah) 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP
3. Tahfidz Qur’an 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP

Kegiatan Ekstra Kurikuler Pilihan


2JP 2JP 2JP 2JP 2JP 2JP
1. Drumband
2. Bimbingan Prestasi O2sn
3. Sepak Bola

Karangploso, 05 Oktober 2023


Nama Mahasiswa

SUSI IRAWATI, S.Pd

PPG DALAM JABATAN 2023

Anda mungkin juga menyukai