Anda di halaman 1dari 3

URAIAN TUGAS/TUPOKSI STRUKTUR ORGANISASI

Dewan Pengarah
Uraian Tugas
1.Membuat Program Kerja LPK
2.Menentukan arah dan kebijakan Lembaga
3.Melakukan evaluasi terhadap lembaga
4.Melakukan pengawasan terhadap operasional lembaga

Pimpinan LPK
Uraian Tugas
1. Melaksanakan program kerja dari Dewan Pengarah
2. Mengorganisasikan,,mengarahkan,dan mengkoordinasikan seluruh
kegiatan di LPK
3. Mengatur pelaksanaan proses pelatihan
4. Mengatur administrasi,kantor,siswa,pegawai dan keuangan
5. mengarahkan Organisasi
6. Menjalin hubungan lembaga dengan masyrakat (Iduka) dalam hal
penyaluran lulusan
Administrasi
Uraian Tugas
1.Menyiapkan dan melayani kebutuhan perlengkapan,sarana
prasarana peserta pelatihan
2.Mengelola berkas kehadiran peserta pelatihan,mutasi masuk dan
keluar,dropout dengan tertib
3. mengelola berkas dokumen peserta pelatihan yang telah berhasil
lulus ujian
4.Membantu mengelola berkas surat masuk dan keluar
5.Merekap kehadiran peserta pelatihan dan melaporkan setiap akhir
bulan
6. menerima tugas lain yang relevan dari pimpinan

Keuangan/Bendahara
Uraian Tugas
1.Menerima dan mengelola pembayaran pelatihan/biaya administrasi
2.membuat laporan pembukuan/laporan keuangan lembaga
3.mengelola dan melayani pembayaran honor instruktur dan pegawai
setiap bulannya
4.Mengelola berkas/arsip setiap laporan keuangan lembaga dan
pegawai setiap bulannya
5.Membuat Laporan laba dan rugi
6.Membuat neraca lembaga
Isntruktur
Uraian Tugas
1.Membantu membersihkan dan mempersiapkan ruang pelatihan
sebelum dan sesudah pelatihan selesai.
2.mempersiapkan diri secara fisik dan mental
3.mempersiapkan bahan ajar sesuai kurikulum
4.Melaksanakan program pelatihan dan menggunakan metode yang
relevan
5.Mengadakan evaluasi/penilaian
6.Mengisi daftar hadir siswa
7.Merencanakan soal-soal/latihan dan modul bagi peserta

Diketahui Oleh,
Pimpinan LPK

Dra. Syafridah

Anda mungkin juga menyukai