Anda di halaman 1dari 3

A.

PANGGILAN BERIBADAH
TATA IBADAH NATAL SEKOLAH MINGGU
1. Persiapan...(prelidium)
HKBP RESSORT KUTA JAYA 2. Barisan Prosesi (pendeta, parhalado yang bertugas, dan panitia natal
memasuki ruangan Ibadah diiringi tari-tarian “How Great Thou Art’’)
-Sabtu, 14 Desember 2019- (Jemaat Berdiri)

B. PEMBUKAAN

1. Pembukaan oleh MC
2. Kata Sambutan :
a) Ketua Natal : Ny Barasa/St. T. Br. Silaban
b) Parhalado : Amang St. D. Sihombing
c) Orang tua : Amang R. Nainggolan
d) Anak Sekolah Minggu : Christian Panjaitan

C. IBADAH

1. Saat Teduh (berdoa dalam hati)

2. Bernyanyi dari NKB 3“Terpujilah Allah”

♫♪Terpujilah Allah, hikmatNya besar, begitu kasihnNya ‘tuk dunia cemar,


Sehingga dib’rilah PutraNya Kudus, mengangkat manusia serta menebus
Reff: Pujilah, pujilah! Buatlah dunia bergemar,
bergemar mendengar suaraNya.
Dapatkanlah Allah demi PutraNya, b’ri puji padaNya sebab hikmatNya.
♫♪Dan darah AnakNyalah yang menebus, mereka yang yakin ‘kan janji kudus,
Dosanya betapapun juga keji, dihapus olehNya, dibasuh bersih.
-----Kembali ke Reff-----(jemaat berdiri)

3. Votum - Introitus (L= Liturgis, J= Jemaat)


L: Di dalam nama Allah Bapa, dan nama AnakNya Tuhan Yesus Kristus,
Tema : “Seorang sahabat menaruh kasih setiap waktu, dan menjadi dan dalam nama Roh Kudus yang menciptakan langit dan bumi.
seorang saudara dalam kesukaran.” (Amsal 17:17) J: Amin.
L: Tuhanlah yang empunya bumi serta segala isinya, dan dunia serta
Sub Tema : Hiduplah sebagai sahabat dan saudara bagi semua orang
yang diam di dalamnya.
sebagaimana Tuhan Yesus menjadi sahabat bagi setiap orang J: Sebab dialah yang mendasarkannya di atas lautan dan
melalui kelahiran-Nya. menegakkannya di atas sungai-sungai.
L: “Siapakah yang boleh naik ke atas gunung Tuhan? Siapakah yang
boleh berdiri di tempat-Nya yang kudus?.
10. Liturgi Lakon J: “Orang yang bersih tangannya dan murni hatinya, yang tidak
menyerahkan dirinya kepada penipuan, dan yang tidak bersumpah
11. Koor Seksi Parompuan palsu.
L: Dialah yang akan menerima berkat dari Tuhan dan keadilan dari Allah
12. Liturgi 3: Janji Keselamatan yang menyelamatkan dia.
J: Angkatlah kepalamu, hai pintu pintu gerbang, dan terangkatlah kamu,
13. Liturgi Profesi hai pintu-pintu yang berabad-abad, supaya masuk Raja Kemuliaan!
L: “Siapakah itu Raja Kemuliaan?” Tuhan, jaya dan perkasa, Tuhan,
14. Koor Sekolah Minggu: “PADANG RUMPUT” perkara dalam peperangan
J: Angkatlah kepalamu, hai pintu-pintu gerbang, dan terangkatlah kamu,
15. Liturgi 4: Kelahiran Tuhan Yesus (4A dan 4B) hai pintu-pintu yang berabad-abad, supaya masuk Raja Kemuliaan!
L: “Siapakah Dia itu Raja Kemuliaan?” “Tuhan semesta alam, Dialah
16. Koor Ama Raja Kemuliaan!. Marilah kita berdoa:
Ya Tuhan Yesus, kami bersyukur karena pada hari ini kami masih
17. Bernyanyi dari KJ No. 92: 1-2 “Malam Kudus” boleh berkumpul di rumahMu ini, untuk menyambut hari kelahiran-
Mu. Ajari kami Tuhan, supaya kami senantiasa bersyukur dan
(Kolaborasi Musik - Penyalaan lilin - lampu dimatikan – malam kudus bersukacita, serta meneladani Engkau dalam kehidupan kami sehari-
dikumandangkan) hari. Biarlah Yesus hadir di tempat ini dan Roh Tuhan yang Kudus
Penyalaan Lilin : memberkati kami di dalam ibadah ini. Terima kasih Tuhan Yesus
a) Pendeta yang baik. Amin. (Jemaat Duduk)
b) Parhalado
c) Ketua Panitia Natal
d) Orang Tua 4. Bernyanyi “Bertemu Dalam Kasihnya”
e) Anak Sekolah Minggu
♫♪Bertemu dalam kasih-Nya, berkumpul dalam anugerah-Nya,
♫♪Malam kudus, sunyi senyap.. Dunia terlelap.. bersukacita semua di dalam rumah Tuhan.
Hanya dua berjaga terus, ayah bunda mesra dan kudus Oh.. saudaraku dan saudariku Tuhan cinta dan mengasihimu
Anak tidur tenang, anak tidur tenang… Mari bersukacita semua di dalam rumah Tuhan
---interlude--- Oh.. saudaraku dan saudariku Tuhan cinta dan mengasihimu
♫♪Malam kudus, sunyi senyap.. Kabar baik menggegap.. Mari bersukacita semua di dalam rumah Tuhan
Bala sorga menyanyikannya, kaum gembala menyaksikannya
Lahir Raja Syaloom, Lahir Raja Syaloom… 5. Koor Kelas 1 – Kelas 3: “Cuip cuip Pam pam”
---interlude---
♫♪Malam Kudus, sunyi senyap.. Kurnia dan berkat.. 6. Liturgi 1: Penciptaan (1A , IB, IC dan 1D)
Tercermin bagi kami terus di wajahMu, Ya Anak Kudus
Cinta kasih kekal, cinta kasih kekal... 7. Puisi: Callysta dan Fayola Siagian

8. Vocal Group: ”KU TETAP SETIA”

9. Liturgi 2: Kejatuhan Manusia ke Dalam Dosa (2A,2B dan 2C)


18. Doa Syafaat: Joice br Hutapea D. HIBURAN

19. Bernyanyi KJ No. 91 : 1-2 “Putri Sion, Nyanyilah” 1. Pemberian Hadiah Bagi ASM yang “Baik dan Rajin”

♫♪Putri Sion, nyanyilah, soraklah, Yerusalem. 2. TOR-TOR dan TARI-TARIAN ASM


Mari sambut Rajamu. Raja Damai t’rimalah!
Putri Sion, nyanyilah, soraklah, Yerusalem! 3. Tor-Tor Guru Sekolah Minggu

♫♪Hosiana, Putra Daud, umatMu berkatilah! 4. Pembagian Konsumsi


Dirikanlah takhtaMu mahatinggi, mulia.
Hosiana, Putra Daud, umatMu berkatilah! 5. Pemberian Souvenir dan Bingkisan Sekolah Minggu

20. Renungan Natal

21. Bernyanyi dari KJ No. 99 : 1-3 “Gita Sorga Bergema” (sambil Susunan Panitia Natal ASM HKBP Kuta Jaya Tahun 2019
mengumpulkan persembahan)

♫♪ Gita sorga bergema, lahir raja mulia Ketua : Ny. Barasa/St. br. Silaban
Damai dan sejahtera turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah dan bersoraklah serta Sekretaris : Christin br. Rumahorbo
Permaklumkan kabar baik.. Lahir Kristus t'rang ajaib
Gita sorga bergema,“Lahir Raja Mulia!” Bendahara : Korbine br. Hutasoit

♫♪ Yang di sorga disembah, Kristus Raja yang baka Seksi


Lahir dalam dunia dan Maria bundaNya 1. Seksi Liturgi : Ny. Barasa/St. br. Silaban, Korbine br. Hutasoit
Dalam daging dikenal Firman Allah yang kekal 2.Seksi Koor : Ny Samosir/br. Sijabat
Dalam Anak yang kecil nyatalah Immanuel! 3.Seksi Tari-tarian : Asri br. Rumahorbo, Christin br. Rumahorbo
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!” 4.Seksi Konsumsi : Ny Siagian/br. Sitorus

---interlude---

♫♪ Raja Damai yang besar, Surya Hidup yang benar,


menyembuhkan dunia di naungan sayapNya,
tak memandang diriNya, bahkan maut dit’rimaNya,
lahir untuk memberi hidup baru abadi!
Gita sorga bergema, “Lahir Raja mulia!”

22. Doa Persembahan, Doa Penutup, dan Doa Berkat

Anda mungkin juga menyukai