Anda di halaman 1dari 1

Berita Acara Pekerjaan

PROJECT : Penggantian Ring Piston Stage 2 dan Stage 3


LOKASI : SPBG ANCOL
INFORMATION SURVEY ONLY MAINTENANCE SERVICE COMMISIONING TRAINING IMPROVEMENT METTING

Pada Hari Senin Tanggal 5 Agustus 2019 (05/08/2019) Telah dilakukan Penggantian Ring piston stage 2 dan stage 3
Dikarenakan ring piston stage 2 dan stage 3 sudah tipis, dan telah ditemukan bahwa rider pada stage 3 dalam
Kondisi patah maka dilakukan penggantian ring piston
Dengan working hour gas cpmpressor 2960 H

Gambar terlampir sbb :

Jakarta, 8 Agustus 2019

Mengetahui :
Koordinator SPBG Ancol Operator SPBG ANCOL

Soemarno Neri Saputra & Agus Dedi F

Anda mungkin juga menyukai