Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN KETEPATAN WAKTU PENYERAHAN

HASIL

No. Dokumen : /2023

SOP No. Revisi : 00


Tanggal Terbit : 3 Januari 2023
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS NURZAHRI, SKM
MEURAH MULIA NIP.197712262007011001

1. Pengertian Penilaian ketepatan waktu penyerahan hasil laboratorium adalah kegiatan menilai,
evaluasi apakah hasil pemeriksaan laboratorium di serahkan tepat waktu sesuai
dengan waktu tunggu masing-masing pemeriksaan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pelaksanaan pelayanan
laboratorium yang tepat waktu sesuai prosedur
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Meurah Mulia Nomor : 0070/2023
tentang Manajemen Penunjang Layanan Klinis UPTD Puskesmas Meurah Mulia.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 Tahun 2012 tentang Penyelengaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
5. Prosedur/ Langkah- A. Alat dan bahan :
langkah 1. Alat tulis

B. Langkah-langkah :
1. Setiap pemeriksaan laboratorium yang dilakukan pada pasien harus sesuai
dengan SOP pemeriksaan laboratorium
2. Pemantauan pelaksanaan prosedur pemeriksaan laboratorium dilakukan oleh
koordinator UKP
3. Koordinator UKP akan membandingkan waktu penyerahan hasil dengan SOP
yang berlaku
4. Hasil evaluasi dilaporkan kepada Kapus untuk di tindak lanjuti
5. Koordinator UKP menyampaikan rencana tindak lanjut pada penanggung
jawab laboratorium untuk dilaksanakan sesuai arahan kapus
6. Evaluasi ketepatan waktu penyerahan hasil dilaksanakan 4x dalam setahun
7. Pencatatan dan pelaporan
6. Diagram Alir -
7. Hal-hal yang perlu Ketepatan hasil monitoring
diperhatikan
8. Unit terkait Tim audit
9. Rekaman historis
perubahan Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai