Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL

DINAS SOSIAL
Jl. A.Yani No. 3 Telp. ( 0283 ) 491379 Fax. 491379 - Slawi
KODE POS SLAWI 52412

Slawi, 30 Oktober 2023

Nomor : Kepada Yth. :


Sifat : Biasa Kepala Dinas Kependudukan
Lampiran : 1 (satu) lembar Dan Pencatatan Sipil
Perihal : Permohonan Pengecekan Data Kependudukan di -
Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program
Keluarga Harapan (PKH) SLAWI

Bersama dengan ini kami sampaikan laporan dari Pendamping PKH a.n. Dwi Indar
Ristiyani pada Senin, 30 Oktober 2023 kepada Koordinator PKH Kabupaten Tegal di PPKH
Kabupaten Tegal bahwa telah ditemukan identitas KPM PKH sebagai berikut:

Nama:NURAENINIK:3328065512580004No. KK:3328062101110049Alamat:Desa
Kambangan RT. 011 RW. 003 Kecamatan Lebaksiu, Kabupaten Tegal

Adapun KPM tersebut pada DTKS tertera Notisi BPK (13-Juni-2023) dengan keterangan
Status Meninggal, sedangkan yang bersangkutan saat ini masih hidup.

Sehubungan dengan hal tersebut, mohon berkenan Bapak/Ibu untuk dapat membantu
melakukan kroscek Data Kependudukan dan membuatkan Surat Keterangan Aktif Data
Kependudukan a.n. KPM dimaksud.

Demikian surat ini kami buat, atas perhatian dan kerja samanya disampaikan terima kasih.

KEPALA DINAS SOSIAL

IWAN KURNIAWAN, AP, MM.


Pembina Tk.I
NIP.197604291995011001

Tembusan :
1. Bupati Tegal (sebagai laporan);
2. Sekretaris Daerah Kabupaten Tegal.

Sesuai dengan ketentuan Perundang-undangan yang berlaku, dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan
sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) - Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), dan dapat
diperiksa validitas-nya menggunakan aplikasi mobile BeSign.

Anda mungkin juga menyukai