Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

UPT SATUAN PENDIDIKAN SDN 2 NATAR


KECAMATAN NATAR
Jl. Kenanga II Dusun IV Sarirejo Desa Natar Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan

SUMATIF TENGAH SEMESTER GANJIL


TAHUN AJARAN 2023/2024
Nama : Mata Pelajaran : Pkn
Kelas : 2 (Dua) Hari, Tanggal : , Oktober 2023
Waktu: 60 Menit Semester : I (Satu)

PETUNJUK UMUM :
1. Ucapkan lafal basmalah sebelum mengerjakan Soal PTS.
2. Tuliskan identitas secara benar dan lengkap.
3. Kerjakan soal-soal yang menurut ananda mudah terlebih dahulu.
4. Periksalah kembali jawaban sebelum mengakhiri Soal PTS.
5. Ucapkan lafal hamdalah jika telah tuntas mengerjakan Soal PTS.
A. Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban A, B, C atau D yang merupakan jawaban paling benar

JANGA
N DI
PAKAI
LEMB
AR INI
PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN
UPT SATUAN PENDIDIKAN SDN 2 NATAR
KECAMATAN NATAR
Jl. Kenanga II Dusun IV Sarirejo Desa Natar Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan

SUMATIF TENGAH SEMESTER GANJIL


TAHUN AJARAN 2023/2024
Nama : Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas : 2 (Dua) Hari, Tanggal : , Oktober 2023
Waktu: 60 Menit Semester : I (Satu)

PETUNJUK UMUM :
1. Ucapkan lafal basmalah sebelum mengerjakan Soal PTS.
2. Tuliskan identitas secara benar dan lengkap.
3. Kerjakan soal-soal yang menurut ananda mudah terlebih dahulu.
4. Periksalah kembali jawaban sebelum mengakhiri Soal PTS.
5. Ucapkan lafal hamdalah jika telah tuntas mengerjakan Soal PTS.
Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban A, B, C atau D yang merupakan jawaban paling benar
“Setelah menangis , Ani merasa sedih .
1. . . . Adik menangis Perasaan Ani menunjukan bahwa dia sedang
Kata tanya yang tepat adalah. . . merasakan. . . .”
a. Apa b. Siapac. Mengapa a. Senang b. Sedih c. Marah

2. . . . Alamat bu guru 11. Perasaan gembira biasanya ditunjukan dengan


a. Di mana b. Kapan c. Siapa ekspresi wajah . . . .
a. Cemberut b. Menangis c. Tertawa
3. Mendapatkan - ia – pertama – juara
Susunan kalimat yang tepat adalah. . . 12. Bagaimana cara kita menunjukan rasa terima kasih
a. Juara pertama ia mendapatkan kepada seseorang . . .
b. Ia mendapatkan juara pertama a. Mengabaikan mereka
c. Pertama ia mendapatkan juara b. Tidak menyapa mereka
c. Berterima kasih dengan kata-kata
4. Sungai yang penuh dengan. . . . . .dapat
menimbulkan banjir 13. Apakah perasaan yang biasanya muncul saat
a. Sampah b. Ikan c. Air seseorang berhasil meraih prestasi atau
keberhasilan . . . .
5. Aku suatu transportasi umum a. Bangga b. Tertawa c. Cemburu
Bentukku panjang
Aku berjalan dengan sepasang rel 14. Apa yang harus kita lakukan untuk menjaga
Aku disebut apa. . . kesehatan tubuh kita . . . .
a. Kereta api b. Kapal c. Pesawat a. Makan terlalu banyak
b. Makan makanan sehat dan berolahraga
6. Lantai kelasku selalu dibersihkan, sehingga . . c. Minum minuman manis setiap hari
a. Kotor b. Bersih c. Bagus
15. Apakah perasaan yang muncul saat seseorang
7. Budi selalu makan terlalu banyak , sehingga ia mengalami kehilangan
merasakan perut yang sakit Sesuatu yang sangat berarti baginya . . . .
Budi adalah seorang anak yang yang sangat . . a. Bahagia b. Lapar c. Sedih
a. Serakah b. Kelaparan c. Haus

8. Bel sekolah berbunyi


Daffa dan teman-temannya segera. . . . . kelas
a. Ke luar b. terjadi c. kiri

9. Jika kita belajar keras , kita bisa menjadi pintar


Jadi jika kita tidak belajar keras , kita akan . . .
a. Bodoh b. Malas c. Sangat pintar

10. Pilihlah kata yang tepat untuk melengkapi kalimat


berikut :
PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN
UPT SATUAN PENDIDIKAN SDN 2 NATAR
KECAMATAN NATAR
Jl. Kenanga II Dusun IV Sarirejo Desa Natar Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Adik sedang (tidur) pulas didalam mobil


Kata dalam kurung seharusnya. . . . . . . . .

2. Sampah yang semakin menumpuk akan segera


mengeluarkan bau . . . . . . . . . . . . . . . . .

3. Ibu membeli sayuran serta berbagai jenis lauk


Pauk di . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

4. Menanam - Andi – dalam – sedang – bunga – pot


Urutan kalimat yang tepat
adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

5. Hewan yang memiliki sayap yang indah serta gemar hinggap Pada bunga yaitu . . . . . . . . . . .

6. Ayahku seorang yang mengemudikan kereta ,


ayahku adalah seorang . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

7. Baju yang sudah kotor seharusnya langsung . . . . . . . . . . . . . . . . . .

8. Kakak sedang (ambil) makanan di meja itu.


Kata yang di dalam kurung seharusnya . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

9. Bibi membawakan sinta buah tangan dari papua


Arti buah tangan adalah. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

10. Rani gemar berenang ketika hari minggu


Agar matanya tidak sakit , Rani memakai . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

III. Jawablah pertanyaan –pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Siapa yang akan datang hari minggu ini


Tanda baca yang tepat untuk kalimat diatas adalah . . . . . . . . . . . . . . . . .

2. Gita sakit perut. Lawan kata sakit adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

3. Agar tubuh . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . makanlah makanan yang bergizi

4. Hari ini yadi mendapatkan kejutan dari ibu


Ia mendapat hadiah istimewa
Karena naik ke kelas 2
Yadi rajin . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

5. Datang - nenek - kapan - desa – dari ?


Susunlah kata yang tepat adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Anda mungkin juga menyukai