Anda di halaman 1dari 17

MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN


KOTA SURABAYA
=====================================================

SOAL UJIAN SEKOLAH


PAKET UTAMA B
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

Mata Pelajaran Pendidikan Agama Kristen

Hari, Tanggal Senin, 18 April 2022

Waktu 10.00 - 12.00 WIB

I. PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR !

1. Yusuf merupakan tokoh Alkitab yang hidupnya di berkati oleh Tuhan,walaupun


saudara-saudaranya telah berbuat jahat padanya tetapi sikap yusuf kepada saudaranya
adalah....
A. Membencinya karena telah membuangnya
B. Tetap mengasihi dan mengampuni nya
C. Menaruh dendam pada semua saudaranya
D. Marah kepada Bapanya
2. Dalam Injil Matius 18 : 22-23, menyatakan bahwa Yesus berkata kepadanya,bukan
Aku berkata kepadamu ,bukan sampai tujuh kali ,melainkan sampai tujuh puluh tujuh
kali sebab hal kerajaan sorga seumpama seorang raja yang hendak .......
A. Mengadakan perhitungan dengan hamba-hambanya.
B. Mengadakan perhitungan dengan semua manusia
C. Mengadakan perhitungan dengan manusia yang berdosa
D. Mengadakan perhitungan dengan manusia yang suci
3. Perhatikan kutipan ayat Roma 6 : 1-6 ! jika demikian apakah yang hendak kita
katakan ? apakah kita bertekun dalam dosa,supaya semakin bertambah kasih karunia
itu ? sekali-kali tidak,bukankah kita telah mati bagi dosa,bagaimana kah kita masih
dapat hidup di dalamnya? Atau tidak tahukah kamu bahwa kita semua yang telah di
babtis di dalam Kristus,telah di babtis di dalam kematianNya,dengan demikian kita
telah di kuburkan beersama-sama dengan Dia oleh babtisan dalam kematian,supaya
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
sama seperti kristus telah di bangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan
Bapa,demikian juga kita akan hidup di dalam hidup yang baru,
Berdasarkan ayat nats di atas makna babtisan menurut kalian adalah...
A. Di percik dengan air oleh pendeta
B. Diselamkan di kolam
C. Hidup baru dengan meninggalkan perbuatan kita yang berdosa
D. Menjadi anggota jemaat gereja
4. Bertobat berkaitan dengan keselamatan ,maknanya adalah mengubah pikiran
seseorang dalam hubungannya dengan Yesus Kristus.Dalam kotbah Petrus di hari
pentakosta ( kisah Para rasul 2 ),ia mengakhirinya dengan panggilan agar orang-orang
bertobat,bertobat dari apa ?petrus memanggil orang-orang untuk mengubah pikiran
mereka yaitu...
A. Dari menolak kristus sebagai mesias menjadi beriman kepadaNya sebagai mesias
dan juru selamat
B. Manusia memberontak melawan kepada Allah sang mesias dan juru selamat
C. Manusia mampu membebaskan diri dari dosa dengan perbuatan yang baik dan
yang berkenan di hadapan Tuhan
D. Hanya dengan hidup suci dan perbuatan baik manusia bisa memperoleh
keselamatan dan hidup yang kekal.
5.

Pernyataan yang tepat setelah


melihat gambar di atas terkait
dengan tanggung jawab memelihara
alam adalah ... .

A. hutan yang gundul menyebabkan tanah longsor


B. melaksanakan anjuran dari pemerintah
C. penebangan hutan untuk membuka lahan pertanian
D. hutan yang rusak menjadikan ekosistem alam terganggu
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
6. Di sajikan dari kitab Matius 5 : 7,yang menyatakan “ Berbahagialah orang yang
lemah-lembut,karena mereka akan memiliki bumi”.ini mengingatkan kepada kamu
sebagai remaja tentu kamu dapat mewujudkan bentuk partisipasi nyatamu dalam
memelihara serta melestarikan alam sesuai dengan usia dan kemampuanmu,seperti
contoh-contoh di bawah ini,kecuali...
A. Menyiram tanaman yang ada di depan rumah
B. Tidak mematahkan dahan pohon atau bunga dengan sembarangan
C. Membuang sampah pada tempatnya
D. Memotong pohon-pohon secara besar-besaran untuk membuat lokasi wisata
7. Di sajikan dalam kitab Lukas 4 : 16-19,yang menyatakan bahwa Ia datang ke nazaret
tempat Ia di besarkan ,dan menurut kebiasaanNya pada hari sabat Ia masuk ke rumah
ibadat,lalu berdiri hendak membaca dari Alkitab.KepadaNya di berikan kitab nabi
Yesaya dan setelah di bukanya Ia menemukan nats dimana ada tertulis Roh Tuhan ada
padaKu dan oleh sebab ia telah mengurapi Aku,untuk menyampaikan kabar baik
kepada orang-orang miskin,dan Ia telah mengutus Aku untuk memberitakan
pembebasan kepada orang-orang tawanan dan penglihatan bagi orang-orang buta
untuk membebaskan orang-orang yang tertindas untuk memberitakan tahun rahmat
Tuhan telah datang.
Dengan memproklamirkan tibanya tahun rahmat tuhan ,Yesus telah menyatakan
solidaritasnya bagi sesama terutama bagi mereka yang ada di dalam
penderitaan.Seluruh pekerjaan dan pelayanan yesus di landasi oleh...
A. Perintah dari Allah
B. Rasa takut yesus dari pemerintahan setempat
C. Cinta kasih dan solidaritas yang tulus pada manusia
D. Supaya mendapat pujian dari para muridnya
8. Bangsa indonesia adalah bangsa yang majemuk yang terdiri dari berbagai suku
bangsa,bahasa,budaya,agama maupun kelas sosial,namun masih banyak yang belum
memiliki kesadaran untuk membangun pemikikiran yang positif terhadap
keberagaman.Sebagai remaja,justru inilah saat yang paling penting untuk belajar dan
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
menumbuhkan sikap dantindakan solidaritas sebagai kebiasaan yang kamu lakukan
dalam hidupmu,semua yang kamu lakukan sebagai wujud....
A. Bahwa kamu merupakan remaja yang didiplin dan menghargai waktu dengan baik
dan sangat efisien.
B. Jawaban bahwa kamu merupakan remaja yang di pilih sebagai generasi penerus
oleh gerejamu
C. Cinta kasih yang tulus kepada tuhan dan kepada sesama manusia
D. Jawaban dan tanggung jawabmu sebagai remaja kristen yang yang telah di kasihi
dan di selamatkan olah Allah melalui Yesus kristus.
9. Merupakan tokoh Alkitab yang fenomenal pada zamannya,ketika dia mengerjakan
bahtera sebagaimana di perintahkan tuhan padanya,banyak orang yang memperolok
dirinya bahkan menganggap nya kurang waras,berbagai tekanan yang di alaminya
tidak mudah untuk di hadapi.namun ia percaya kepada Tuhan ,imannya tidak goyah
dalam menghadapi tekanan dari penduduk kota,tokoh Alkitab tersebut bernama...
A. Abraham
B. Yosua
C. Nuh
D. Ayub
10. Di sajikan dalam kitab Matius 6 : 26-30, ”pandanglah burung-burung di langit yang
tidak menabur dan tidak menuai dan yang tiadak mengumpulkan bekal dalam
lumbung,namun di beri makan oleh bapamu yang di sorga,bukankah kamu jauh
melebihi burung-burung itu,siapakah diantara kamu yang karena kekuatirannya dapat
menambahkan sehasta saja pada pada jalan hidupnya ?dan mengapa kamu kuatir
akan pakaian ,perhatiakanlah bung bakung di ladang yang tumbuh tanpa bekerja dan
tanpa memintal,namun aku berkata kepadamu salomo dalam segala
kemegahannyapun tidak berpakaian seindah salah satu dari bunga itu,jadi jika
demikian Allah mendadani rumput di ladang,yang hari ini ada dan besuk di buang di
dalam api,tidakkah ia akan terlebih lagi mendadani kamu hai orang yang percaya ?”
Makna apa yang bisa kamu ambil dari ayat di atas ....
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
A. Allah sangat mengasihi kita umatNya sehingga rela mengutus Yesus untuk
menebus dan menyelamatkan manusia
B. Manusia di selamatkan hanya dengan beriman kepada yesus dan melakukan
perbuatan yang berkenan kepada Allah.
C. Kita tidak usah kuatir karena Tuhan akan memelihara kehidupan kita umatnya
yang sangat di kasihi oleh Allah.
D. Allah akan menghukum umatnya yang berbuat dosa dan memberontak kepada
Allah.
11. Seorang tokoh wanita dalam Alkitab bernama hana,salah seorang dari dua istri
Elkana,hana mandul dan penina istri elkana yang lain menggunakan keadaan itu untuk
menyakitinya,hal ini terjadi dari tahun ke tahun,hana terus berdoa kepada Tuhan ,dia
tidak menyerah dan terus mencari Tuhan,dia mencurahkan seluruh isi hatinya kepada
Allah,dan Allah menjawab dan mengabulkan keinginannya,lalu hanna mengandung
dan melahirkan samuel,setelah di sapih hana menyerahkannya kembali kepada tuhan (
1 samuel 1 : 24-28 )
Dari cerita hana di atas dapat kita ambil kesimpulan bahwa...
A. Orang yang berharap dan mengandalkan Tuhan tidak akan di telantarkan ,sebab
Dialah pencipta,pemelihara dan penyelamat kita
B. Orang-orang yang menanti-nantikan Tuhan akan mendapat kekuatan
baru,seumpama rajawali yang terbang tinggi.
C. Orang yang berani mengambil resiko tidak mengenal putus asa
D. Orang yang percaya kepada sesuatu memilki pendirian yang teguh.
12. Sebagai orang yang telah menerima Kristus sebagai Tuhan dan juru selamat tentunya
kita harus juga mengundang roh kudus untuk masuk dalam hidup kita.
Setelah adanya pembabtisan yang berarti menghapuskan dari segala dosa dan bangkit
menjadi pribadi yang baru orang tersebut akan mengalami babtisan yang ke dua ,
babtisan ini di sebut babtis Roh kudus.
Roh kudus mempunyai peran yang berbeda dari Yesus dan Bapa,di bawah ini yang
merupakan peran dari Roh kudus adalah....
A. Roh kudus memberi kita kekuatiran
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
B. Roh kudus membuat hidup manusia menjadi susah
C. Roh kudus membuat manusia menjadi serakah
D. Roh kudus adalah roh penghibur
13. Dalam Yohanes 11 : 31 di ceritakan bahwa ketika orang-orang yahudi yang bersama-
sama dengan maria di rumah itu untuk menghiburnya ,melihat bahwa maria segera
bangkit dan pergi ke luar ,mereka mengikutinya karena mereka menyangka bahwa ia
pergi ke kubur untuk meratapi di situ.
Tuhan Yesus peduli terhadap penderitaan orang lain,di bawah ini yang merupakan
bagaimana cara kita bisa meneladani Tuhan Yesus terhadap orang-orang yang
menderita dalam kehidupan sehari-hari kecuali.....
A. Menyembuhkan orang yang sakit
B. Menghukum orang yang berdosa
C. Membela orang yang berdosa dan lemah
D. Menghibur orang yang miskin
14. Dalam Injil lukas 19 : 45-48 di kisahkan bahwa Yesus menyucikan atau
membersihkan bait Allah dengan mengusir para pedagang dan penukar uang di bait
suci di yerusalem.dalam peristiwa ini kita melihat tindakan Yesus yang mengejutkan
dan cepat dalam membersihkan bait suci dari orang-orang yang menggunakannya
untuk mengeksplotasi para penyembah Allah,penukar uang mengambil keuntungan
dari orang yang miskin dan memaksa mereka membayar berkali-kali lebih banyak
daripada yang seharusnya.
Keteladanan apa yang bisa kamu ambil dari Tuhan Yesus dalam menolong
masyarakat kecil ketika beribadah di bait Allah...
A. Menyucikan Bait suci dan mengusir para para penukar uang yang memberatkan
orang miskin.
B. Yesus marah dan mengusir para pedagang
C. Bait suci sebagai tempat ibadah bukan tempat perdagangan hewan
D. Meyediakan para pedagang dengan berbagai jenis hewan kurban
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
15. Stefanus adalah seseorang yang penuh dengan kuasa dan hikmat,ia adalah seorang
yang pertamakali di pilih untuk melayani orang miskin,selain itu ia juga melakukan
pelayanan pemberitaan injil kerajaan surga dengan melakukan tanda dan
mujizat.tetapi stefanus akhirnya mati di lempari batu karena pelayananya,tetapi
sampai di akhir hidupnya ia tidak membenci orang-orang yang yang telah
menyakitinya. Hal yang bisa kamu teladani dari pelayanan stefanus adalah …
A. Stefanus takut pada pemerintahan pada waktu itu
B. Stefanus sampai akhir hidupnya setia dalam mengabarkan injil
C. Kegigihannya dalam membela ajaran gereja
D. Stefanus di hukum mati karena melawat Allah

II. PILIHAN GANDA KOMPLEKS !

16. Ada pepatah yang mengatakan bahwa doa adalah nafas hidup orang beriman,doa
merupakan kebutuhan orang beriman,karena tanpa doa manusia akan binasa.
Doa yang sudah di ajarkan oleh tuhan Yesus kepada murid-muridnya salam kotbah di
sebuah bukit berdasarkan injil matius 6 : 5-13,adalah doa bapa kami yang isinya
tentang.....
A. Memohon ampunan dari Tuhan dan mengampuni sesama
B. Taat pada pemerintahan setempat
C. Tuhan Yesus mengasihi orang yang hidupnya tidak berdosa
D. Meminta berkat yang secukupnya tidak serakah
17. Di sajikan dalam kitab Amos 5 : 21-24 : Aku membenci,Aku menghina perayaanmu
dan Aku tidak senang dengan perkumpulan rayamu,sungguh apabila kamu
mempersembahkan kepadaku korban-korban bakaran,dan korban-korban sajianmu
aku tidak suka,dan korban-korban keselamatanmu berupa ternak yang tambun Aku
tidak mau pandang ,jauhkanlah daripadaku keramaian nyanyian-nyanyianmu,lagu
gambusmu tidak mau dengar,tetapi biarlah keadilan bergulung-gulung seperti air dan
kebenaran,seperti sungai yang selalu mengalir.
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
Setelah membaca ayat nats di atas ,apa yang membuat Allah menolak ibadah dari
bangsa israel...
A. Bangsa Israel sungguh-sungguh mengasihi Allah
B. Bangsa israel hatinya berpaling dari Allah
C. Bangsa israel tidak hidup saleh
D. Bangsa Israel hidup dalam kesalehan
18. Dunia masa kini menyuguhkan berbagai tantangan yang dapat meruntuhkan iman
kamu sebagai remaja,teknologi,khususnya teknologi komunikasi dan informasi adalah
berkat yang di peroleh manusia dalam rangka membantu manusia menjalani hidup
lebih efisien,juga membantu dalam menyebarkan ilmu pengetahuan,kebaikan umat
manusia.
Di bawah ini yang merupakan dampak positif dari perkembangan teknologi bagi para
remaja adalah...
A. Menambah wawasan karena di internet dapat dengan mudah menemukan
informasi
B. Dapat dengan cepat bisa menyebar luaskan informasi dengan kualitas yang
mendekati sempurna
C. Banyak remaja yang membuka situs porno dan juga mengikuti perilaku buuk
tersebut
D. Para remaja menjadi kuper karena kurang bersosialisi,kurang interaksi sosial
dengan dunia luar.
19. Di sajikan ayat dalam kitab 1 Tesalonika 5 : 18 : “ Mengucap syukurlah dalam segala
hal,sebab itulah yang di kehendaki Allah di dalam Kristus Yesus bagi kamu”.
Makna bersyukur apa yang bisa kamu ambil dari ayat Alkitab di atas.....
A. Bersyukur ketika Tuhan memberikan kita berkat yang melimpah
B. Selalu bersyukur dan bersuka cita dalam segala keadaan
C. Bersungut-sungut ketika kecewa atas apa yg kita miliki
D. Tetap mengucap syukur walaupun dalam keadaan sakit
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
20. Setiap manusia pasti pernah merasakan sebuah permasalahan berat di dalam
hidup,namun terkadang permasalahan tersebut bisa membuat kita merasa putus asa
dengan keadaan.
Mengapa sebagai orang yang percaya kita tidak boleh putus asa ketika kita mengalami
kegagalan dan permasalahan hidup.....
A. Mengakui bahwa Tuhan yang berkuasa atas segalanya termasuk kesengsaraan
yang kita alami
B. Karena manusia adalah mahkluk fana sehingga bisa mati
C. Mengeluh dan menggerutu untuk semua kesulitan yang kita alami
D. Mempercayai Tuhan yang berkuasa melepaskan kita dari semua permasalahan.
21. Di sajikan dalam kitab Yohanes 17 : 20-21 : “dan bukan untuk mereka ini saja aku
berdoa,tetapi juga untuk orang-orang yang percaya kepadaKu oleh pemberitaan
mereka,supaya mereka semua menjadi satu,sama seperti Engkau ya ..Bapa di dalam
Aku dan Aku di dalam Engkau agar mereka juga di dalam Kita,supaya dunia percaya
bahwa Engkaulah yang telah mengutus Aku”
Kehendak Tuhan atas gerejaNya berdasarkan ayat firman Tuhan diatas adalah ...
A. untuk kesatuan para murid- Nya sepanjang masa
B. kesatuan gerejaNya sama seperti Yesus dengan Bapa
C. supaya lebih banyak orang lagi yang percaya Yesus
D. supaya dunia percaya bahwa Yesus adalah Tuhan
22. Bentuk kerjasama dalam persekutuan diantara gereja yang satu dengan gereja yang
lain di lingkungan masyarakat dimana kamu tinggal adalah …
A. mengumpulkan bantuan untuk korban bencana alam
B. mengikuti kegiatan amal bagi orang miskin dan terlantar
C. mengikuti pengajian di masjid yang terdekat
D. mengikuti sholat berjamaah di hari Jumat
23. Empat puluh hari setelah Yesus naik ke sorga,murid-murid-Nya berkumpul di sebuah
rumah di Yerusalem, tiba-tiba angin kencang bertiup di ruangan yang terkunci,lalu
lidah api yang berkobar-kobar turun di atas kepala para murid,mendadak mereka
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
dapat berkata –kata dalam berbagai bahasa asing.hari itu juga banyak yang meminta
di babtis oleh petrus,jumlah mereka sekitar tiga ribu orang,itulah gereja perdana.
Tempat lahirnya gereja perdana abad permulaan adalah ...
A. hari Natal
B. hari Pentakosta
C. di kota suci Betlehem
D. di kota Yerusalem
24. Dalam injil Matius 25 : 40 = “ dan Raja itu akan menjawab mereka,Aku berkata
kepadamu sesungguhnya segala sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang dari
saudara-Ku yang paling hina ini,kamu telah melakukannya untuk Aku “,
Menurut kamu makna apa yang bisa kamu ambil berdasarkan dari ayat di atas....
A. kita harus selalu rajin ke gereja
B. kita harus selalu rajin berdoa
C. kita harus peduli kepada saudara yang kekurangan
D. kita harus mengasihi sesama kita manusia
25. Dalam kitab Injil Matius 28 : 19 “ karena itu pergilah jadikanlah semua bangsa
muridKu dan babtislah mereka dalam nama Bapa,dan Anak dan Roh Kudus “.
Berdasarkan kitab injil Matius 28 :19 di atas maka yang menjadi tugas dan panggilan
gereja adalah....
A. Mengajak untuk selalu memuji nama Tuhan
B. Menjadikan semua bangsa menjadi murid Yesus
C. Jangan melupakan hari sabat
D. Membabtis merekan dalam nama Bapa,dan Anak,dan Roh kudus.

III. BENAR ATAU SALAH !!

26. Rasul Paulus awalnya bernama Saulus,dia lahir di kota Tarsus tanah Klikia,di
besarkan di Yerusalem ,mulanya ia seorang penganiaya orang kristen (saat bernama
saulus) dan sesudah pengalamannya berjumpa Yesus di jalan menuju Damaskus,yang
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
kemudian menyebabkan ia menjadi buta ( kis.para rasul 9:1-31,22:1-22,26:9-24),
saulus tinggal 3 hari di kota damaskus dimana dia disembuhkan dari kebutaan dan di
babtis oleh ananias. pertobatan ini sangat istimewa dimana kemauan untuk paulus
bertobat awalnya datang dari Tuhan Yesus sendiri dan setelah itu barulah muncul
niatan bertobat dari Paulus sendiri,ia berubah menjadi seorang pengikut Yesus Kristus
Berdasarkan cerita tentang paulus di atas jawablah pertanyaan di bawah ini :
A. Paulus sebelum mengalami pertobatan bernama Saulus Benar Salah
B. Paulus pada awal mulanya sebelum bertobat merupakan Benar Salah
seorang yang taat Kristus

C. Paulus ketika buta di sembuhkan oleh Samuel Benar Salah

C. Paulus lahir di kota Tarsus Benar Salah


27. Di sajikan ayat dalam kitab kisah Para Rasul 1 : 8, “ Tetapi kamu akan menerima
kuasa kalau Roh kudus turun ke atas kamu ,dan kamu akan menjadi saksi-Ku di
Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi’.
Pernyataan yang benar di bawah ini sesuai dengan nats Alkitab di atas yaitu …
A. Yesus menyuruh muridNya untuk bersaksi Benar Salah
B. Yesus menyuruh muridNya untuk menjadi saksi Benar Salah
C. Yesus menjanjikan Roh Kudus untuk para muridNya Benar Salah
D. Yesus menjanjikan Roh Kudus untuk semua umat manusia Benar Salah
28. Surat kiriman Paulus kepada Timotius dalam 1 Timotius 4 : 12
“ Janganlah seorangpun menganggap engkau rendah karena engkau muda,jadilah
teladan bagi orang-orang percaya dalam perkataanmu,dalam tingkah lakumu,dalam
kasihmu,dalam kesetiaanmu dan dalam kesucianmu “.
Berdasarkan ayat nats di atas , pernyataan berikut ini yang benar adalah …
A. Nasehat paulus untuk hidup suci dan tidak melakukan dosa Benar Salah
B. Sekalipun kamu muda dapat menjadi teladan bagi orang lain Benar Salah
C. Surat Paulus berisi nasehat dan pemberitaan injil untuk timotius Benar Salah
D. Surat Paulus yang di tujukan kepada Samuel Benar Salah
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
29. Di masa lampau ada kebiasaan untuk mentahbiskan hanya laki-laki untuk menjadi
pendeta,perempuan di larang menjadi pendeta karena di anggap tidak layak atau tidak
cocok ,urusan perempuan hanya di dalam rumah tangga saja ,sedangkan urusan di luar
rumah tangga dan kehidupan keluarga menjadi urusan laki-laki,oleh karena itu hanya
laki-laki yang boleh menjadi pendeta.kini sudah banyak gereja yang mengakui
perempuan sebagai pemimpinnya,bahkan baru-baru ini gereja anglikan di Inggris
mengambil keputusan untk memperbolehkan perempuan menjadi uskup mereka.
Pernyataan yang benar di bawah ini berdasarkan cerita di atas yaitu ….
A. Pada masa lampau perempuan di anggap tidak cocok untuk Benar Salah
jadi pendeta

B. Perempuan di larang jadi pendeta karena sudah di atur Benar Salah

oleh undang-undang gereja

C. Gereja Anglikan di Inggris juga melarang perempuan Benar Salah

untuk menjadi Uskup

D. Gereja Anglikan di Inggris memperbolehkan perempuan untuk Benar Salah

menjadi Uskup
30. Di sajikan dari kitab injil Lukas 10 : 38-42
“ Ketika Yesus dan murid-murid-Nya dalam perjalanan tibalah Ia di di sebuah
kampung,seorang perempun yang bernama Marta menerima Dia di
rumahnya,perempuan itu mempunyai saudara yang bernama Maria, Maria ini duduk
dekat kaki Tuhan Yesus dan terus mendengarkan perkataanNya,sedangkan marta
sibuk sekali melayani,ia mendekati Yesus dan berkata Tuhan tidakkah Engkau peduli
bahwa saudaraku membiarkan aku melayani seorang diri suruhlah ia membantu
aku,tetapi Tuhan menjawabnya Marta,engkau kuatir dan menyusahkan dirimu
dengan banyak perkara ,tetapi banyak hanya satu saja yang perlu, Maria telah
memilih bagian yang terbaik yang tidak akan diambil daripadanya”.
Berdasarkan ayat nats di atas jawablah pertanyaan di bawah ini
A. Marta duduk dekat Yesus dan mendengarkan perkataanNya. Benar Salah
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
B. Maria duduk dekat Yesus dan mendengarkan perkataanNya Benar Salah
C. Maria telah memilih bagian yang terbaik Benar Salah

D. Marta telah memilih bagian yang terbaik Benar Salah

IV. JAWABAN SINGKAT

31. Dalam kehidupan kita atau orang yang dekat dengan kita pernah mengalami
sakit,entah sakit yang sifatnya ringan ,misalnya batuk,pilek,jatuh saat bermain,juga
banyak dari kita yang mungkin pernah mengalami sakit berat,sakit menular,harus
tinggal beberapa lama di rumah sakit ,bahkan yang mengalami keadaan kritis dan
meninggal.sakit dan penyakit telah menjadi bagian tak terpisahkan pada kehidupan
kita. Pada umumnya orang yang terkena penyakit menganggap sakit sebagai suatu
gangguan, betapa ringannya suatu penyakit orang yang sedang menjalaninya di sebut
sebagai orang sakit,atau penderita sakit,kalau tinggal di rumah sakit di sebut pasien.
Bagaimana sikap kamu jika pada saat ini kamu sedang mengalami sakit dan harus di
rawat di rumah sakit ?
Jawaban :
Saya mengucap syukur kepada Tuhan karena melalui sakit itu saya percaya Tuhan
pasti akan menolong dan menyembuhkan
32. Sebagai orang Kristen ,tentu kita tidak asing dengan pengertian diakonia,yaitu
penerapan hukum kasih dalam Alkitab yang didasarkan oleh keteladanan Yesus
Kristus.karena dengan adanya pelayanan persekutuan gereja dengan Tuhan menjadi
lebih nyata dalam solidaritas dengan sesama.
Sebutkan bentuk pelayanan gereja pada jemaat yang berkebutuhan khusus !
Jawaban :
Memberikan bantuan beasiswa untuk yang berprestasi,mendapatkan pelayanan
kesehatan secara gratis, membagikan sembako untuk keluarga pra sejahtera
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
33. Apa yang bisa kita teladani dari sikap Kristus dalam pelayanan-Nya bagi sesama yang
berkebutuhan khusus dengan pendekatan pribadi ?
Jawaban:
karena kasihNya Ia rela berkorban dan menderita untuk orang-orang yang
mengalami kebutuhan khusus , yaitu orang yang berdosa
34. Salah satu tugas gereja adalah diakonia,yang berarti melayani,dasar yang paling
penting dalam diakonia adalah Yesus Kristus sendiri, jadi sifat dan sikap gereja dalam
berdiakonia berdasar pada sifat dan sikap Yesus Kristus sebagaimana telah di
nyatakan dan di lakukan di dalam pelayanannya sebagaimana Kristus hidup
demikianlah juga gereja hidup.
Sebutkan contoh kegiatan pelayanan gereja dalam kaitannya dengan tugas gereja di
bidang diakonia !
Jawaban
a) Memberikan beasiswa untuk putra-putri jemaat yang membutuhkan
b) Mengadakan pengobatan gratis untuk jemaat dan warga sekitar gereja
c) Melakukan kunjungan pada jemaat yang sedang sakit
d) Memberikan bantuan sembako kepada warga jemaat yang pra sejahtera

35. Sebagai bagian dari anggota tubuh Kristus, generasi muda gereja seharusnya ikut
berperan aktif bekerja melayani Tuhan ,walaupun mereka masih muda para remaja
dapat di latih oleh gereja untuk memulai tanggung-jawab .
Apa peranmu sebagai remaja dalam lingkungan gereja dengan masyarakat ?
Jawaban :
Peran remaja di lingkungan gereja dan masyarakat ialah :
a) Terlibat aktif dalam kegiatan karang taruna
b) Terlibat aktif dalam pelayanan di gereja sesuai dengan talentanya
c) Ikut serta dalam menjaga kebersihan lingkungan
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================

V. URAIAN

36. Sebutkan dan jelaskan tri tugas gereja !


Jawaban :
1. Koinonia ( bersekutu ) : berkumpul untuk memuliakan nama Tuhan yesusu serta
memehami bahwa Tuhanlah juru selamat kita
2. Marturia ( bersaksi ) : tugas panggilan gereja dalam hal kesaksian iman
3. Diakonia ( melayani ) : memberitakan firmannya kepada banyak orang
37. Masa remaja adalah masa transisi yang penuh gejolak,sebab secara signifikan remaja
tengah mengalami perkembangan baik dari fisik,mental,intelektual dan spiritual
remaja Kristen di panggil untuk terlibat dalam pelayanan bagi sesama. Remaja di
harapkan dapat menerima keberadaan dirinya ,mengetahui dan menerima kemampuan
dirinya dan dapat mengembangkan dirinya untuk pelayanan bagi Tuhan dan sesama
manusia.
Sebutkan tindakan yang dapat dilakukan remaja di masa transisi dalam
mengembangkan diri untuk melayani sesamanya !
Jawaban :
 Melayani Tuhan di gereja sesuai dengan panggilan dan talenta yang dimiliki
 Memberi diri untuk bertumbuh bersama dalam komunitas sel
 Menjadi teladan yang baik bagi

38. Kenakalan remaja merupakan salah-satu contoh gejolak sosial yang terjadi di dalam
masyarakat,hampir setiap hari kita mendengar pemberitaan kasus kenakalan
remaja,karena Masa remaja merupakana masa transisi,dimana remaja mengalami
perubahan dalam dirinya baik dari segi fisik,emosional maupun sosial,lingkungan
merupakan hal yang sangat berpengaruh dalam pembentukan sikap dan sifat remaja.
Bagaimana sikap yang benar dalam menghadapi gejolak sosial remaja ?
Jawaban :
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================
Membangun hubungan yang baik antara orangtua dan anak,memilih pertemanan
yang baik,disiplin diri.lebih banyak bergaul di lingkungan gereja dan melibatkan diri
dalam kegiatan di gereja.

39. Rendy pratama adalah seorang remaja 14 tahun siswa SMPN di kota
Jakarta,mempunyai kebiasaan mencontek setiap ada ujian di kelasnya,sebenarnya
teman-temannya sudah tahu apa yang dilakukan sama Rendy,tetapi mereka tidak
berani lapor sama Bpk/Ibu guru karena takut sama Rendy, di kelas rendy merasa
jagoan dan suka memukul temannya yang tidak menuruti kemaunnya.hal ini membuat
resah bagi semua teman-teman sekelasnya.
Apa tugas dan peranmu sebagai garam dan terang dunia di lingkungan sekolah
terhadap Rendy ?
Jawaban :
 Berusaha berbicara kepada Rendy dengan baik-baik bahwa apa yang sudah di
lakukannya itu tidak baik dan berdosa karena tidak jujur

40. Bencana longsor di Sumedang terjadi pada tanggal 9 Januari 2021 ,tepatnya di desa
Cihanjuang kecamatan Cimanggung. Longsor terjadi dua kali pada pukul 16.00
WIB,dari data sementara terdapat 1.020 orang yang mengungsi akibat bencana
tersebut,hingga korban tewas berjumlah 36 orang.
Sebutkan landasan kristiani dalam kepedulian remaja untuk membantu korban
bencana alam !

Jawaban :
Mempraktikan kasih dalam perbuatan yaitu dengan cara menggalang bantuan dana
kemanusian untuk korban bencana tanah longsor,
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KOTA SURABAYA
=====================================================

Anda mungkin juga menyukai