Anda di halaman 1dari 5

SOAL MATEMATIKA KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA

Nama :
Bab : Bab 1 Bilangan
Sub Bab : Sub Bab 6 Penjumlahan Bilangan sampai
1.000 Keterangan : Lembar 7 Soal Cerita Penjumlahan

Jawablah soal-soal di bawah ini dengan cermat dan tepat!

1) Ahmad dan Agus mengikuti lomba a. 612 c. 632


matematika. Ahmad mendapat total nilai
391 sedangkan Agus mendapat total nilai
333. Berapa jumlah total nilai yang mereka
dapat jika digabungkan?
a. 738
b. 726
c. 734
d. 724

2) Bu Nurul adalah seorang penjual beras. Bu


Nurul hari ini bisa menjual 500 kg beras,
sedangkan kemain hanya bisa menjual 325
kg beras. Jadi jumlah beras yang dijual Bu
Nurul hari ini dan kemarin adalah kg.
a. 855
b. 845
c. 835
d. 825

3) Pak Danu adalah seorang peternak madu.


Pada bulan Juni Pak Danu mampu
memproduksi 418 botol madu. Sedangkan
pada bulan Juli ia hanya bisa memproduksi
212 botol madu. Jadi berapa jumlah botol
madu yang telah diproduksi Pak Danu pada
bulan Juni dan Juli?
a. 630
b. 631
c. 632
d. 635

4) Pada tahun 2019 SMP Brilian meluluskan


325 murid, sedangkan pada tahun 2020
meluluskan 297 murid. Berapa jumlah
keseluruhan murid yang lulus dari SMP
Brilian pada tahun 2019 dan 2020?

b. 622 d. 642 d. 503


5) Perpustakaan Cahaya Ilmu mempunyai
koleksi banyak buku. Ada 305 buku fiksi dan
278 buku non fiksi. Berapa jumlah buku di
perpustakaan cahaya ilmu?
a. 583
b. 573
c. 563
d. 593

6) Bu Fina adalah seorang pedagang baju. Di


tokonya terdapat 141 buah baju laki-laki
295 buah baju perempuan. Jadi jumlah
keseluruhan baju di toko Bu Fina adalah ....
a. 426
b. 446
c. 416
d. 436

7) Pak Juan memiliki dua kebun mangga yang


luas. Pada bulan ini kebun pertama
menghasilkan 419 buah mangga,
sedangkan kebun kedua menghasilkan 310
buah mangga. Berapa jumlah buah mangga
yang dipanen Pak Juan bulan ini?
a. 729
b. 739
c. 749
d. 759

8) Pak Rahmat memiliki dua bidang sawah


yang ditanami jagung. Sawah yang pertama
pada tahun ini bisa menghasilkan 412 kg
jagung dan sawah kedua mampu
menghasilkan 291 kg jagung. Berapa jumlah
jagung yang dipanen Pak Rahmat pada
tahun ini?
a. 803
b. 603
c. 703

b. 622 d. 642 d. 503


9) SD Tambakromo mempunyai 250 siswa laki- pohon pisang dan 187 pohon pepaya. Jadi
laki dan 375 siswa perempuan. Berapa jumlah pohon pisang dan pepaya di kebun
jumlah siswa yang ada di SD Tambakromo? Pak Agus adalah ....
a. 625 a. 349
b. 615 b. 359
c. 725 c. 369
d. 715 d. 379

10) Perpustakaan Kusuma pada bulan Oktober 15) Pak Yunus sedang membangun rumah
mendapatkan sumbangan 149 buku fiksi dan berlantai dua. Pada lantai pertama telah
337 buku non fiksi. Jadi jumlah sumbangan terpasang 413 keramik. Kemudian pada
buku yang diterima perpustakaan Kusuma lantai dua telah terpasang 290 keramik.
pada bulan Oktober adalah .... Berapa jumlah keramik terpasang di rumah
a. 466 Pak Yunus?
b. 496 a. 708
c. 476 b. 701
d. 486 c. 700
d. 703
11) Pak Aji adalah seorang peternak domba. Pak
Aji mempunyai 426 ekor domba jantan dan 16) Pak Andre mempunyai dua bidang sawah
318 ekor domba betina. Berapa jumlah berbentuk persegi panjang. Sawah pertama
domba yang dimiliki Pak Aji? mempunyai keliling 317 meter sedangkan
a. 744 sawah yang kedua memiliki keliling 258
b. 745 meter. Jadi keliling dua sawah Pak Andre
c. 746 adalah ....
d. 748 a. 535
b. 645
12) Bu Aurel adalah seorang peternak burung c. 575
puyuh. Pada bulan ini ia telah menjual 307 d. 675
butir telur puyuh, sedangkan pada bulan lalu
ia hanya bisa menjual 229 butir telur puyuh. 17) Bu Ulfa memiliki usaha roti yang besar. Pada
Berapa jumlah telur puyuh yang telah dijual hari Kamis ia mendapat pesanan 312 roti,
Bu Aurel pada bulan ini dan bulan lalu? sedangkan pada hari Jum’at ia mendapat
a. 476 pesanan 189 roti. Berapa jumlah pesanan
b. 536 roti yang diterima Bu Ulfa pada hari Kamis
c. 526 dan Jum’at?
d. 523 a. 504
b. 501
13) Pak Bagas adalah seorang pedagang c. 507
semangka. Di kios tokonya sekarang d. 508
terdapat 148 buah semangka. Hari ini ia
menambah semangka di tokonya sebanyak 18) Desa Sukatani memiliki jumlah warga
452 buah. Jadi jumlah semangka di kios toko sebanyak 406 laki-laki dan 299 perempuan.
Pak Bagas sekarang adalah .... Berapa jumlah warga di desa Sukatani?
a. 610 a. 715
b. 600 b. 705
c. 590 c. 609
d. 700 d. 615

14) Kebun Pak Agus ditanami pohon pepaya dan


pisang. Di kebun tersebut terdapat
19) Toko Busana Baru mempunyai persedian 23) Sebuah pabrik memiliki jumlah karyawan
408 sandal anak-anak dan 392 sandal laki-laki sebanyak 385 orang dan perempuan
dewasa. Berapa jumlah persedian sandal di sebanyak 347 orang. Jadi jumlah seluruh
toko Busana Baru? karyawan di pabrik tersebut adalah orang.
a. 800 a. 702
b. 700 b. 712
c. 600 c. 722
d. 500 d. 732

20) Kebun anggur Pak Albab pada bulan Agustus 24) Perpustakaan Jendela Ilmu pada minggu ini
menghasilkan 193 kg anggur. Sedangkan dikunjungi 456 orang. Sedangkan pada
pada bulan September meningkat pesat minggu lalu dikunjungi 398 orang. Jadi
hasilnya mencapai 429 kg anggur. Jumlah jumlah pengunjung pada minggu ini dan
panen anggur di kebun Pak Albab pada minggu lalu adalah ....
bulan Agustus dan September adalah .... a. 834
a. 612 b. 844
b. 632 c. 854
c. 642 d. 864
d. 622
25) Para penduduk bergotong royong
21) Hari ini para siswa SMP Mutiara Hati melakukan reboisasi di hutan selama dua
mengikuti upacara bendera. Ada 254 siswa hari. Mereka berhasil menanam 376 bibit
laki-laki dan 318 siswa perempuan yang pohon jati di hari pertama dan 457 bibit
mengikuti upacara. Jadi jumlah siswa yang pohon jati di hari kedua. Jadi jumlah bibit
mengikuti upacara bendera adalah .... pohon jati yang berhasil di tanam adalah ....
a. 572 a. 803
b. 582 b. 813
c. 562 c. 823
d. 592 d. 833

22) Ada dua truk yang mengangkut semangka.


Truk pertama membawa muatan 435 buah
semangka. Lalu truk yang kedua membawa
378 buah semangka. Jumlah muatan
semangka yang dibawa kedua truk jika
digabung adalah kg. Jumlah Jawaban Benar: Nilai:
a. 803
b. 813
c. 823
d. 833
KUNCI JAWABAN
SOAL KURIKULUM MERDEKA KELAS 4 SD
BAB 1 BILANGAN SUB BAB 6 PENJUMLAHAN BILANGAN SAMPAI
10.000 LEMBAR 7 SOAL CERITA PENJUMLAHAN

1) d. 724
2) d. 825
3) a. 630
4) b. 622
5) a. 583
6) d. 436
7) a. 729
8) c. 703
9) a. 625
10) d. 486
11) a. 744
12) b. 536
13) b. 600
14) a. 349
15) d. 703
16) c. 575
17) b. 501
18) b. 705
19) a. 800
20) d. 622
21) a. 572
22) b. 813
23) d. 732
24) c. 854
25) d. 833

Anda mungkin juga menyukai