Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI ULANGAN HARIAN SEMESTER GENAP

SDN DUREN SAWIT 01


TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016

NAMA SEKOLAH : SDN DUREN SAWIT 01 PAGI


KELAS / SEMESTER : III / II
MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM
TEMA / MATERI : KEGEMARAN / KENAMPAKAN PERMUKAAN BUMI
JUMLAH SOAL : 25 SOAL PILIHAN GANDA
SIKLUS / PERTEMUAN : I / KEDUA

N DIMENSI KUNCI TEKNIK


INDIKATOR SOAL INSTRUMEN SOAL
O SOAL JAWABAN PENYEKORAN

1. Menyebutkan sebagian besar 1. Sebagian besar permukaan Bumi terdiri


permukaan Bumi terdiri atas atas wilayah …. B=1
C1 B
wilayah perairan a. dataran c. daratan S=0
b. perairan d. pegunungan

2. Menyebutkan wilayah 2. Wilayah permukaan Bumi yang berupa


permukaan Bumi yang C1 daratan adalah …. B=1
A
berupa daratan a. pegunungan c. Samudera S=0
b. teluk d. selat
3. Menyebutkan bentuk Bumi 3. Bentuk Bumi adalah ….
C2 B=1
a. datar c. lempeng B
S=0
b. bulat d. garis

4. Menyebutkan wilayah 4. Wilayah Indonesia termasuk ke dalam


Indonesia termasuk ke dalam C2 benua …. B=1
B
benua a. amerika c. eropa S=0
b. asia d. australia

5. Menyebutkan Aliran sungai 5. Aliran sungai selanjutnya akan bermuara


selanjutnya akan bermuara menuju …. B=1
C1 A
a. laut c. pegunungan S=0
b. lembah d. danau

6. Menyebutkan dataran yang 6. Dataran yang terletak diantara gunung-


terletak diantara gunung- gunung disebut …. B=1
C1 D
gunung a. dataran tinggi c. jurang S=0
b. pegunungan d. lembah

7. Menyebutkan bagian 7. Bagian permukaan Bumi yang tinggi


permukaan Bumi yang tinggi disebut ….
a. Gunung dan lembah B=1
C2 C
b. Lembah dan ngarai S=0
c. bukit dan gunung
d. dataran rendah dan dataran tinggi
8. Menyebutkan ciri-ciri dari 8. Contoh yang membuktikan bahwa Bumi
contoh yang membuktikan kita bulat adalah kenampakan ….
bahwa Bumi kita bulat a. matahari yang terbit dari timur dan
terbenam dari barat B=1
C2 B
b. kapal di laut yang makin mengecil dan S=0
menghilang
c. gedung bertingkat yang amat tinggi
d. bulan purnama yang terang

9. Menyebutkan benda 9. Benda berbentuk bolayang digunakan


berbentuk bolayang untuk menggambarkan bentuk permukaan
digunakan untuk Bumi (tiruan Bumi) disebut …. B=1
C2 C
menggambarkan bentuk a. bola c. Globe S=0
permukaan Bumi (tiruan b. planet d. peta
Bumi)

10. Menyebutkan samudera Laut 10. Laut yang luas disebut ….


B=1
yang luas C1 a. selat c. samudera C
S=0
b. teluk d. tanjung

11. Menyebutkan nama Daratan 11. Daratan yang rendah disebut ….


yang rendah a. lembah c. danau B=1
C1 A
b. rawa d. gunung S=0
12. Menyebutkan Jurang yang 12. Jurang yang curam dan dalam pada lembah
curam dan dalam pada disebut …. B=1
C1 D
lembah a. palung c. tanjung S=0
b. plato d. ngarai

13. Menyebutkan gunung 13. Tempat yang paling tinggi jika diukur dari
Tempat yang paling tinggi permukaan laut, yaitu …. B=1
C1 B
jika diukur dari permukaan a. pantai c. daratan S=0
laut b. gunung d. bukit

14. Menyebutkan dataran rendah 14. Udara yang paling terasa panas adalah di
mengalami udara yang paling daerah …. B=1
C2 D
a. pegunungan c. dataran tinggi S=0
terasa panas
b. perbukitan d. dataran rendah

15. Menyebutkan telaga adalah 15. Danau kecil alami dinamakan ….


B=1
danau alami berukuran kecil C1 a. waduk c. bendungan B
S=0
b. telaga d. dam

16. Menyebutkan ciri-ciri yang 16. Berikut ini yang termasuk kenampakan
termasuk kenampakan alami alami adalah ….
a. Sawah dan gunung B=1
C2 D
b. Danau dan waduk S=0
c. sawah dan pantai
d. gunung dan danau
17. Memberi contoh satu-satunya 17. Satu-satunya planet yang memiliki
planet yang memiliki C1 kehidupan adalah …. B=1
B
kehidupan a. Mars c. Bintang S=0
b. Bumi d. bulan

18. Menyebutkan bentuk bumi 18. Hal-hal berikut yang bukan menunjukan
bulat jika dilihat dari ruang bahwa Bumi berbentuk bulat ….
angkasa a. benda yang dilemparke atas akan jatuh
ke bawah
b. foto yang diambil dari satelit buatan B=1
C2 A
yang letaknya jauh di ruang angkasa S=0
c. jika kita berlayar terus ke satu arah kita
akan kembali ke awal kita berlayar
d. kapal yang sedang menuju pelabuhan
mula-mula hanya kelihatan kecil

19. Menyebutkan sebagian besar 19. Sebagian besar permukaan Bumi terdiri
permukaan Bumi terdiri atas atas wilayah …. B=1
C2 B
wilayah perairan a. dataran c. Daratan S=0
b. perairan d. Gunung
20. Memberi contoh tanaman 20. Tanaman yang cocok ditanam di daerah
yang cocok ditanam di daerah pegunungan adalah …. B=1
pegunungan C2 A
a. kopi dan teh c. padi dan bakau S=0
b. teh dan kelapa d. kelapa dan bakau
21. Menyebutkan nama Bagian 21. Bagian sungai yang dekat dengan laut
sungai yang dekat dengan disebut …. B=1
C1 B
laut a. pantai c. Hulu S=0
b. muara d. danau

22. Menyebutkan laut memiliki 22. Air yang mengandung garam terdapat di
Air yang mengandung garam daerah …. B=1
C1 B
a. Dataran rendah c. pegunungan S=0
b. pantai d. danau

23. Menyebutkan bagian lautan 23. Lautan yang luas disebut ....
B=1
yang luas C1 a. samudera c. khatulistiwa A
S=0
b. benua d. rawa

24. Bagian laut yang menjorok ke daratan


24. Menyebutkan bagian laut disebut .... B=1
C1 A
yang menjorok ke daratan a. tanjung c. lepas pantai S=0
b. semenanjung d. teluk

25. Menyebutkan jalan-jalan 25. Jalan-jalan menuju pegunungan selalu ....


B=1
menuju pegunungan C2 a. mendatar c. menanjak C
S=0
b. menurun d. mulus
PENILAIAN :
Nilai = ( Jumlah Skor : Jumlah Skor Maksimal ) X 100
Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

Jakarta, Mei 2016


MENYETUJUI
KEPALA SDN DUREN SAWIT 01 GURU / WALI KELAS III

Hj. MISTIAH, S.Pd ARI FAIZA


NIP. 196608011989121001

Anda mungkin juga menyukai