Anda di halaman 1dari 1

Ulangan Harian Tema 1 Subtema 3

Nama : ___________________________
Kelas : ___________________________

1. Kalimat yang digunakan untuk memerintah


seseorang disebut kalimat .... 13. Gambar di bawah ini termasuk jenis garis ...
a) Ajakan
b) Perintah
c) Tanya
2. Kalimat perintah diucapkan deengan ....
a) Keras a) Lurus
b) Pelan b) Spiral
c) Sopan c) Lengkung
3. Ciri-ciri kalimat perintah diakhiri dengan tanda .... 14. Supaya hasil gambar lebih indah, langkah
a) Seru (!) selanjutnya adalah diberi...
b) Tanya (?) a) Warna
c) Titik (.) b) Garis
4. Di bawah ini yang termasuk kalimat perintah c) Pola
adalah.... 15. Alat mewarnai yang hasil warnanya lebih tebal
a) Buanglah sampah pada tempat sampah! dan teksturnya kasar adalah ....
b) Kapan kamu berangkat sekolah? a) Spidol
c) Ayo, kita bermain petak umpet. b) Pensil warna
5. Lengkapilah kalimat di bawah ini supaya menjadi c) Krayon
kalimat perintah! (Tuliskan jawaban) 16. (-) simbol tersebut merupakan simbol ...
a. ____________ jendela supaya angin bisa a) Penjumlahan
masuk! b) Perkalian
b. ____________ ke kelas setelah bel berbunyi! c) Pengurangan
17. Berapa hasil penjumlahan dari 458 + 332 = ...
6. Lambang negara Indonesia adalah ____________ a) 790
7. Berdoa sebelum memulai pelajaran di kelas, b) 780
merupakan pengamalan sila yang ke .... c) 770
a) Satu 18. Hasil pengurangan bilangan 589 - 234 = ...
b) Tiga a) 344
c) Lima b) 345
8. Contoh pengamalan pancasila sila ke 3 di sekolah c) 355
adalah ... 19. Tentukan hasil penghitungan bilangan ratusan
a) Membantu teman yang terjatuh saat bermain. dengan cara bersusun pendek!
b) Berlatih menyanyi bersama dengan rukun.
c) Mengikuti pemilihan ketua kelas. a. 3 5 0 b. 5 4 7
9. Contoh pengamalan pancasila sila ke 5 di sekolah! 267 + 235 -
a) Belajar dengan giat. ... ...
b) Menghormati teman yang berbeda suku.
c) Berdiskusi dengan rukun. 20. Tentukan hasil penghitungan bilangan ratusan
10. Menghargai teman yang sedang menyampaikan dengan cara bersusun panjang!
pendapat, merupakan pengamalan sila pancasila
yang bersimbol .... a. 241 = . . . + . . . + . . .
a) Rantai
237 = . . . + . . . + . . . +
b) Kepala banteng
c) Padi dan kapas = ... + ... + ...
11. Sebelum menggambar, mula-mula kita
membuat .... = ...
a) Warna
b) Garis b. 364 = . . . + . . . + . . .
c) Sketsa
222 = . . . + . . . + . . . _
12. Gambar yang berasal dari khayalan disebut
gambar... = ... + ... + ...
a) Imajinatif
b) Pola = ...
c) Sketsa

Anda mungkin juga menyukai