Anda di halaman 1dari 4

Pendidikan Pancasila

1. Amati teks berikut ini!


Tata Tertib Sekolah
Mengucapkan salam ketika bertemu Guru dan teman
Berbaris sebelum masuk kelas
Berdoa sebelum mulai pelajaran
Memakai seragam dan atribut yang lengkap
Meminta izin jika ingin keluar kelas (ke WC/toilet)
Tidak mencoret dinding, kursi, dan meja
Menjaga kebersihan kelas dan sekolah
Semua siswa wajib melaksanakan tugas piket
Ada berapa aturan dalam tata tertib tersebut?
a. 8
b. 9
c. 10
2. Makan yang baik adalah....
a. menggunakan tangan kanan
b. makan sambil berdiri
c. sambil berbicara
3. Saat Ayah memberi nasihat, sikap kita sebaiknya....
a. mendengarkan
b. berbicara
c. bermain bersama teman
4. Perhatikan kalimat berikut!
Ibu sedang sakit. Panca merapikan tempat tidur ibu.
Sikap Panca menunjukkan kepedulian kepada...
a. ibu
b. ayah
c. adik
5. Ayah sibuk membersihkan peralatan olahraga. Sikap kepedulian pada ayah yang
dapat dilakukan dengan...
a. mengajak ayah membeli peralatan yang baru
b. memanggil kakak untuk membantu ayah
c. membantu ayah
Matematika
1. Ada 5 bunga berwarna merah dan 4 bunga berwarna putih. Berapa bnyak bunga
semuanya?
a. 7
b. 8
c. 9
2. Ada 2 kelinci putih dan 5 kelinci hitam. Berapa banyak kelinci semuanya?
a. 2
b. 7
c. 5
3. Ada 4 mobil yang sudah parkir. Jika ada 3 mobil lagi yang datang, berapa banyak
mobil yang diparkir semuanya?
a. 6
b. 9
c. 7
4. Ada 9 kerta origami. Kamu menggunakan 4 kertas untuk membuat pesawat kertas.
Berapa banyak kerta origami yang tersisa?
a. 13
b. 9
c. 5
5. Ada 6 anak perempuan dan 10 anak laki-laki. Kelompok mana yang mempunya
lebih banyak anggota?
a. perempuan
b. laki-laki
c. sama banyak
Bahasa Inggris
1. Perhatikan dialog berikut
Aisyah: Good morning Cici
Cici: .....
Yang harus dijawab Cici adalah....
a. good morning, Aisyah
b. good night, Aisyah
c. good evening, Aisyah
2. Jawaban yang tepat untuk pertanyaan "How are you?" adalah....
a. hello
b. i am fine
c. goodbye
3. Angka 6 dalam bahasa Inggris dituliskan sebagai....
a. seven
b. six
c. ten
4. Angka 8 dalam bahasa Inggris dituliskan sebagai...
a. eight
b. nine
c. two
5. Joshua mempunyai 4 pensil. Dalam bahasa Inggris ditulis sebagai...
a. Joshua has four pencils
b. Joshua has two pencils
c. Joshua has five pencils
Bahasa Indonesia
Perhatikan gambar berikut ini!

1. Tempat yang terlihat pada gambar adalah...


a. taman
b. sekolah
c. rumah
2. Kegiatan yang tidak boleh ditiru berdasarkan gambar di atas adalah...
a. memakai helm saat berkendara
b. bermain di tempat yang aman
c. membonceng sepeda sambil berdiri
3. Tempat bermain yang aman sesuai gambar tersebut di....
a. taman kota
b. jalan raya
c. trotoar jalan raya
4. Agar berkendara dengan aman sebaiknya menggunakan...
a. helm
b. jaket
c. semua benar
5. Bermain sepeda yang aman sebaiknya dilakukan di....
a. jalur sepeda
b. trotoar
c. tengah jalan raya

Anda mungkin juga menyukai