Anda di halaman 1dari 1

Bandung, 02 Juni 2023

Hal : Lamaran Pekerjaan


Lampiran : 6 (enam) Berkas

Yth. Pimpinan Nasi Ayam Batam


di
tempat

Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Muhammad Fadhlur Rahman
Tempat, tanggal lahir : Bandung, 25 Maret 2005
Pendidikan terakhir : SMA
Jurusan : MIPA
Alamat : Perum. Cijerah II Blok 22 No.92, RT 002 / RW 002, Kel. Gempolsari,
Kec. Bandung Kulon, Kota Bandung.
No. Telepon : 081380330107
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan di website joob.asia, bahwa saat ini outlet Nasi Ayam Batam
sedang membutuhkan posisi cook helper. Berdasarkan informasi tersebut, saya tertarik dan bertujuan untuk
melamar pekerjaan di outlet Nasi Ayam Batam dengan posisi cook helper tersebut. Adapun sebagai bahan
pertimbangan Bapak/Ibu, bersama ini saya lampirkan :
1. Curriculum Vitae (CV);
2. Fotocopy surat keterangan lulus;
3. Fotocopy transkrip nilai;
4. Fotocopy KTP;
5. Fotocopy KK;
6. Pas foto 4x6 (1 lembar).
Demikian surat lamaran ini saya buat. Besar harapan saya untuk dapat diterima di perusahaan yang
Bapak/Ibu pimpin. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya,

Muhammad Fadhlur Rahman

Anda mungkin juga menyukai