Anda di halaman 1dari 3

RUNDOWN KEGIATAN PROJEK PROFIL PELAJAR PANCASILA

“Mendongeng Cerita Rakyat”


SMP KRISTEN SUNODIA
KELAS 8ABC
TAHUN AJARAN 2023-2024

Hari Senin, 06 November 2023


Waktu Kegiatan Tempat
07.40-10.10 Ruang Kelas 8C
Menampilkan:
a. Video Cerita rakyat
Setiap kelompok menulis:
a. Tema, tokoh, alur, latar, pesan moral
b. Gaya bahasa
c. Nilai budaya
b. Video Drama musikal
Setiap kelompok menulis:
a. Tema, tokoh, alur, latar, pesan moral
b. Gaya bahasa
c. Nilai budaya
d. Sinopsis
10.10-10.30 Istirahat
10.30- 12.30 Presentasi Kelompok Ruang Kelas 8C
12.30-12.50 Istirahat
12.50-14.00 Presentasi kelompok + Q n A kelompok Ruang Kelas 8ABC
Menjelaskan pesan moral yang dapat dipetik dari
cerita
14.00-14.08 Refleksi Doa Pulang
14.10 Pulang

Hari Selasa, 07 November 2023

Waktu Kegiatan Tempat


08.00-10.00 Perjalanan kunjungan ke “Desa Sungai Bawang “

10.00-13.00 Menyaksikan atraksi “Tarian Cerita Rakyat” dan Lamin Sungai


Mencatat sinopsis dari setiap tarian. Bawang

13.00-14.00 Pulang kembali ke sekolah Sekolah


Rabu, 08 November 2023

Waktu Kegiatan Tempat


07.30 -07.40 Doa Di Kelas Masing-Masing

07.40-09.00 - Setiap kelompok menulis cerita rakyat dari Kelas 8ABC


setiap atraksi “Tarian Desa Sungai
Bawang”
09.00-10.10 - Setiap kelompok memilih satu cerita rakyat Kelas 8ABC
untuk pementasan drama musikal
- Setiap kelompok menulis naskah drama
10.10-10.30 Istirahat
10.30-11.50 - Membaca naskah drama musikal Kelas 8ABC
- Menentukan tokoh-tokoh dalam
pementasan drama
11.50-12.30 - Baca naskah drama di tempat duduk Kelas 8ABC
- Latihan peran atau dialog
12.30-13.50 Istirahat
13.50-14.00 Latihan peran masing-masing Kelas 8ABC
14.00 Doa pulang
Hari Kamis, 09 November 2023

Waktu Kegiatan Tempat


07.30-07.40 Doa Di Kelas Masing-Masing Kelas 8ABC
07.40-10.10
Setiap kelompok berlatih berdialog
sesuai peran “Antagonis,Protagonis
dan Tritagonis”
10.10-10.30 Istirahat
10.30-12.30 Latihan pementasan drama musikal Kelas 8ABC
a. Dialog drama
b. Musik dan,
c. Tarian
Secara keseluruhan dari awal sampai
akhir.
12.30- 13.50 Istirahat
13.50-14.00 Melanjutkan: Kelas 8ABC
Latihan pementasan drama musikal
a. Dialog drama
b. Musik dan,
c. Tarian
Secara keseluruhan dari awal sampai
akhir.
14.00 Doa pulang

Hari Jumat, 10 November 2023

Waktu Kegiatan Tempat


07.30-08.40 Pemeriksaan property persiapan Aula
pementasan sebelum tampil
08.40-10.10 Pementasan Drama Musikal Aula
10.10-10.30 Istirahat
10.30-11.50 Lanjut Pementasan Drama Musikal Aula
11.50-12.30 Pengumuman hasil pementasan drama Aula
musikal terbaik
12.30-12.50 Doa pulang

Anda mungkin juga menyukai