Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN BANGUN NUSA BANGSA

SMK “BANGUN NUSA BANGSA”


Jln. SKB No.8 RT/RW 06/07 Kelurahan Keradenan
Cibinong – Kab.Bogor Telp 0251-7555982
Web Site : www.smk-bnb.sch.id

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL NILAI TTD. ORANG TUA

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Nama : Hari/Tgl :……………………2023


Kelas : X Akuntansi Kelas :
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar Pukul : ……………..WIB
: 90 Menit
Nama Guru : Syifa Oktaviani, S.Pd Waktu

Pilihlah Jawaban yang benar !


1. Perusahaan yang kegiatan utamanya adalah b. Jurnal Khusus
menjual atau menawarkan produk berupa c. Buku Besar
tindakan tidak berujud dan tidak menyebabkan d. Laporan L/R
perpindahan kepemilikan merupakan e. Laporan Neraca
pengertian dari … 8. Tahap pelaporan Laporan keuangan pada
a. Perusahaan dagang perusahaan jasa terdiri dari …
b. Perusahaan jasa a. Laporan neraca, Laporan L/R, Lap
c. Perusahaan manufaktur Perubahan modal, Laporan arus kas
d. Perseroan Terbatas b. Laporan Nearaca, Lap L/R, jurnal umum
e. Semua benar c. Jurnal Khusus, Laporan perubahan modal,
2. Berikut ini yang bukan merupakan karakteristik laporan arus kas
dari perusahaan jasa adalah … d. Laporan neraca, Laporan arus kas, buku
a. Ada peralatan besar
b. Diperlukan tenaga ahli e. Laporan neraca, laporan L/R, jurnal umum
c. Tidak ada produknya 9. Sistematika pencatatan yang menggambarkan
d. Terdapat persediaan barang dagang suatu hubungan yang ada pada perusahaan
e. Tidak ada harga pokok yaitu pengaruh transaksi terhadap posisi
3. Bukti transaksi yang berisi perincian data keuangan perusahaan yang meliputi asset
keuangan yang terjadi, merupakan pengertian dengan sumber dana lainnya adalah pengertian
dari … dari …
a. Jurnal khusus a. Persamaan dasar akuntansi
b. Jurnal Umum b. Laporan keuangan
c. Bukti Transaksi c. Penjurnalan
d. Buku Besar d. Pengikhtisaran
e. Jurnal penyesuaian e. Semua salah
4. Semua harta kekayaan milik perusahaan yang 10. Hak kekayaan pemilik perusahaan yang
dapat dinilai dengan uang dan memiliki manfaat menajdi hak pemilik (owner equity) merupakan
dimasa yang akan dating adalah pengertian dari pengertian dari …
… a. Aset
a. Liabilitas b. Utang
b. Asset c. Modal
c. Equitas d. Aktiva
d. Income e. Pendapatan
e. Kewajiban 11. Tanah, Gedung, Peralatan, Kendaraan
5. Kewajiban yang harus dibayar oleh perusahaan merupakan bagian dari jenis …
atas terjadinya transaksi pembelian secara a. Asset lancar
kredit adalah pengertian dari … b. Asset tetap tak berwujud
a. Modal c. Utang jangka Panjang
b. Asset d. Asset tetap
c. Equitas e. Utang lancar
d. Utang/Kewajiban 12. Berikut merupakan rumus persamaan dasar
e. Income akuntansi (PDA) yang tepat adalah …
6. Tempat untuk mencatat/menjurnal semua bukti a. Asset = Liabilitas + Equitas
transaksi selama priode tertentu adalah … b. Asset = Liabiliatas + Aktiva
a. Jurnal umum c. Liabilitas = Aktiva+Modal
b. Laporan L/R d. Modal = Aktiva+liabilas
c. Neraca Lajur e. Semua benar
d. Buku besar 13. Pada 31 Desember 2016, keadaan keungan CV
e. Laporan arus kas Mitra Karya Abadi adalah sebagai berikut
7. Tempat untuk memindahkan perkiraan yang Kas Rp 15.000.000
dicatat pada jurnal umum pertanggal transaksi Piutang Rp 5.000.000
yang dikelompokan sejenis kedalam akun atau Perlengkapan Rp 3.000.000
perkiraan adalah pengertian dari …
Utang usaha Rp 6.000.000
a. Jurnal umum
Utang bank Rp 20.000.000 data diatas , jumlah utang pada tanggal 1 Juni
Dari data diatas, jumlah asset CV Mitra Karya 2021 adalah …
Abadi pada tanggal 31 Desember 2016 a. Rp 600.000.000
b. Rp 250.000.000
adalah…
c. Rp 6.000.0000
a. Rp 46.000.000 d. Rp 60.000.000
b. Rp 23.000.000 e. Rp 6.6000.000
c. Rp 43.000.000 15. Pasiva terdiri dari …
d. Rp 20.000.000 a. Utang dan modal
14. Pada tanggal 1 Juni 2021, Bengkel Maju Jaya b. Aset dan modal
memiliki asset sebesar Rp 1.350.000.000 dan c. Aset dan utang
modal sebesar Rp 750.000.000. berdasarkan d. Modal dan asset
e. Pendapatan dan aset

Jawablah Dengan Benar !

1. Jelaskan Pengertian akuntansi menurut bahasa anda sendri !


2. Apa yang dimaksud dengan perusahaan jasa!
3. Sebutkan karakteristik dari perusahaan jasa !
4. Sebutkan akun-akun yang terdapat pada perusahaan jasa beserta saldo normalnya !
5. Apa itu pasiva !
6. Jelaskan perbedaan utang dengan piutang !
7. Sebutkan contoh bukti transaksi yang dapat digunakan pada perusahaan jasa!
8. Sebutkan laporan keungan yang terdapat pada perusahaan jasa!
9. Apa itu jurnal penyesuian?
10. Jelaskan pengertian akun rill dan akun nominal !

Anda mungkin juga menyukai