Anda di halaman 1dari 1

A. Kerjakan soal uraian berikut!

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan usaha dan energi!


2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan momentum dan impuls!
3. Benda bermassa 250 gram bergerak melingkar beraturan dengan kelajuan 2,5
m/s. Jika jari-jari lingkaran 150 cm, hitunglah gaya sentripetal yang dialami
benda tersebut!
4. Dua planet berjarak 5 x 1012 m. Jika massa planet A sebesar 5 x 1024 kg,
sedangkan massa planet B sebesar 1 x 1024 kg, berapa gaya gravitasi rata-rata
antara planet A dan B? (G=6,67 X 10-11 Nm2/kg2)?
5. Bu Miyati mendorong sepeda beroda tiga yang dinaiki Rio menggunakan batang
pendorong. Batang pendorong membentuk sudut 60o terhadap arah mendatar. Jika
Bu Miyati menggunakan gaya 250 N dan sepeda bergerak sejauh 100 meter,
hitung usaha yang pada gaya yang dilakukan Bu Miyati untuk mendorong
sepeda!

- Selamat Mengerjakan-

Anda mungkin juga menyukai