Anda di halaman 1dari 3

KOMUNITAS belajar.

id
PROVINSI SUMATERA UTARA
Sekretariat : Jl. Kiwi Raya no. 2 Kel. Kenangan Kec. Percut sei Tuan,
Deli Serdang Sumatera Utara
e-mail : komunitasbelajarsumaterautara@gmail.com
CP : 081362380473

Nomor : 003/Web-Kombel.8/XI/2023 Kepada Yth:


Lampiran : 1 Lembar Kepala Cabang Dinas Wilayah IV Dinas
Hal : Undangan Kegiatan Webinar Sapa.id. Pendidikan Privinsi Sumatera Utara
di -
Tempat.
Dengan Hormat,
Dalam rangka mendukung program Kemdikbudristek dalam pemanfaatan akun belajar.id
dalam proses kegiatan pembelajaran di kelas, maka Komunitas Pendidik Belajar.id provinsi Sumatera
Utara akan menyelenggarakan Webinar Sapa.id seri-8. Adapun tujuan dari kegiatan webinar ini
adalah berbagi praktik baik terhadap pemanfaatan fitur GWfE dengan berbagai keunggulannya
dalam kolaborasi pembelajaran, maka melalui surat undangan ini kami mengundang Bapak Kepala
Cabang Dinas Wilayah IV Dinas Pendidikan Provinsi Sumatrea Utara sebagai Keynote Speaker dan
sudi kiranya menghimbau seluruh guru dan siswa jenjang SMA/SMK yang ada di wilayah binaan
bapak agar mengikuti kegiatan tersebut yang akan dilaksanakan pada:
Hari/ tanggal : Selasa-Rabu/14-15 Nopember 2023
Pukul : 14.00 s/d Selesai
Tempat : Ruang Virtual G-Meet (Link : https://bit.ly/SapaId8 )
Live Youtube: hari I: https://bit.ly/LiveSapaId81
Live Youtube: hari II https://bit.ly/LiveSapaId82
Demikian surat undangan ini kami sampaikan. Untuk informasi dan kordinasi lebih lanjut dapat
menghubungi Co Kapten Belajar.Id Kabupaten Dairi di nomor 085275563320. Atas perhatian dan
kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Medan, 06 Nopember 2023


Kapten belajar.id Prov. Sumatera Utara

Sumitro Paulinus Sihotang, S.Pd


Lampiran:

SUSUNAN ACARA SAPA.ID SERI 8


KOMUNITAS BELAJAR.ID PROV. SUMATERA URATA

HARI !
WAKTU
Selasa, 14
NO KEGIATAN PIC
Nopember
2023

1. 14.00-14.30 Pembukaan Host


Keynote speaker (Maysarah Silalahi)
1. Kepala BPMP Sumatera Utara
2. Kepala BBGP Sumatera Utara
3. Kepala Cabang Dinas Wilayah IV Prov.
Sumatera Utara
4. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Dairi
5. Kapten Komunitas belajar.id Prov. Sumatera
Utara

2. 14.30-15.00 Pemanfaatan akun belajar.id dalam Pembelajaran Tiarna Samosir

3. 15.00-15.20 Belajar Gejala Alam menggunakan Google Site secara Bastian K. Lumbanraja
Kolaborasi di Chromebook

4. 15.20-16.40 Belajar Gejala Alam menggunakan Google Site secara Yeheskiel Sinuraya
Kolaborasi di Chromebook

5. 15.40-16.00 Tanya Jawab Moderator (Citra M.


Butarbutar)

6. 16.00-16.10 Quis untuk Peserta (Pelajar) Moderator (Citra M.


Butarbutar)

7 16.15 Penutupan Host

HARI II
WAKTU
N Rabu, 15
KEGIATAN PIC
O Nopember
2023

1. 14.00-14.15 Pembukaan Host

2. 14.15-15.30 Berbagi Praktik Baik Komunitas Belajar

IGI Kabupaten Dairi Maysarah Silalahi

K3S Sumbul Citra M. Butar butar

Ngopi Dairi-SMK N 1 Sitinjo Dameria Siou

SD N 030280 Sidikalang Hepy Lastio Munte

Komunitas Praktisi SD 030332 Sumbul Artaulina Situmorang


Komunitas Praktisi SMP N 2 Siempatnempu Nurpinem Sitio

UPTD SD N 030319 Sumbul Karo Jendri Tarigan

Komunitas Guru Penggeak Kabupaten Dairi Maruntung Sihombing

KKg Gugus Kelas V Kec. Sidikalang Jerry S. Batubara

Komunitas Praktisi SMP N 1 Siempatnempu Hilir Imelda H. Saragih

3 15.30-16.00 Quizziz Guru Merdeka Moderator

4 16.00 Refleksi-Penutupan Host

Anda mungkin juga menyukai