Anda di halaman 1dari 3

BIMBEL TOUCH EDUCATION

Try Out Putaran Pertama YOGYAKARTA

BIOLOGI XII IPA Suatu embrio tumbuhan yang akan menjadi


KURIKULUM 2013 / 2006 bakal batang dan bakal akar secara
berurutan yaitu
1. Pernyataan di bawah ini yang kurang tepat A. i dan ii
adalah…. B. i dan iv
C. ii dan iv
Pertumbuhan Perkembangan D. iv dan ii
A Bertambahnya ukuran Suatu proses menuju E. iii dan v
seperti panjang, lebar, kedewasaan
volume dan massa.
4. Seorang siswa terkejut membuka tasnya
B Bersifat kualitatif Bersifat kuantitatif dan didapati buah mangga yang dipetiknya
10 hari yang lalu sudah mulai membusuk.
C Irreversibel Irreversibel
Dapat dipastikan bahwa proses pematangan
D Faktor hereditas Faktor hormon
yang terjadi pada mangga tersebut
E Dapat diukur dengan Tidak dapat diukur disebabkan oleh aktivitas hormon ....
menggunakan alat:
auksanometer
A. auksin
B. gas etilen
2. Perhatikan data hasil percobaan C. giberelin
pertumbuhan tanaman kacang hijau D. sitokinin
berikut! E. asam traumalin

5. Hormon di bawah ini yang bekerjanya


saling berlawanan adalah…
A. Auksin dan giberelin
B. Giberelin dan sitokinin
C. Dormin dan asam absisat
Dari data di atas, dapat disimpulkan bahwa,
D. Sitokinin dan asam absisat
pertumbuhan kacang hijau....
E. Auksin dan sitokinin
A. Cahaya dapat mempengaruhi terjadinya
penambahan cepat hormon tumbuh
6. Berikut nama-nama hormon dan bagian
B. Cahaya Tidak mempengaruhi penambahan
tumbuhan.
hormon tumbuh
C. Cahaya dapat mempengaruhi terjadinya 1. Antokalin a. Bunga
kerusakan hormon tumbuh 2. Kaulokalin b. Daun
D. Cahaya berpengaruh pada penambahan 3. Filokalin c. Akar
hormon
4. Rhizokalin d. Batang
E. Akan lebih cepat tumbuh jika cahaya
berkurang sehingga hormon tumbuh aktif Pasangan yang sesuai antara hormon dan
bagian tumbuhan yang dipengaruhinya
3. Perhatikan calon organ yang ada pada adalah….
pertumbuhan biji: A. 1-a dan 2-b
i. Hipokotil B. 2-a dan 3-c
ii. Kotiledon C. 3-b dan 4-c
iii. Kaulikulus D. 1-c dan 4-b
iv. Koleoptil E. 2-d dan 4-a
v. Radikula
7. Berikut langkah-langkah menyusun laporan
penelitian ilmiah :
1. rumusan masalah
KEMAMPUAN mengerjakan soal akan terus MENINGKAT jika terus BERLATIH mengerjakan ulang soal YANG
SUDAH BISA
BIMBEL TOUCH EDUCATION
Try Out Putaran Pertama YOGYAKARTA

2. cara kerja 1. dalam matriks mitokondria


3. pengamatan 2. 34 ATP
4. pembahasan 3. dalam sitosol
5. tujuan 4. dihasilkan CO2
6. hipotesis 5. dengan bantuan sitokrom
7. kesimpulan 6. 2 ATP
8. dasar teori 7. dihasilkan H2O
Urutan yang benar dalam penulisan laporan 8. asam piruvat
penelitian ilmiah adalah …
A. 1,2,3,4,5,6,7,8
B. 6,1,5,8,2,3,4,
C. 3,5,1,6,2,8,4,7
D. 8,7,6,5,4,3,2,1
E. 5,1,8,6,2,3,4,7

8. Enzim yang strukturnya sempurna dan aktif 12. Hal-hal yang terjadi pada fotosintesis;
bersama-sama dengan koenzim atau gugus terjadi fotolisis
logamnya disebut… i. menghasilkan ATP,NADPH, O2
A. Koenzim
ii. terjadi pengikatan CO2 oleh RuBP
B. Isoenzim
C. Apoenzim iii. terbentuk amilum
D. Kofaktor iv. terjadi dibagian stroma
E. Holoenzim v. terjadi dimembran tylakoid
Proses yang terjadi pada reaksi terang
9. Enzim memiliki sifat sebagai berikut, adalah....
kecuali….. A. 1,2,5
A. bekerja pada suhu dan pH tertentu B. 2,4,5
B. setiap enzim dapat bekerja untuk C. 1,2,6
berbagai zat D. 3,4,5
C. berperan sebagai biokatalisator E. 2,3,5
D. kerjanya dipengaruhi oleh ketersediaan
air 13. Percobaan fotosintesis dan respirasi yang
E. terdiri dari protein menggunakan ganggang Spyrogira dan
bakteri oksigen adalah ….
10. Pada proses respirasi sel, tahap yang A. Ingenhouz
paling banyak menghasilkan ATP
B. Engelmann
adalah....
A. Glikolisis C. Sachs
B. Siklus Krebs D. Percobaan Respirasi pada Hewan
C. Rantai transpor elektron E. Reaksi terang
D. Oksidasi asam piruvat
E. Oksidasi asetil Co-A
14. Sel tubuh manusia terdapat 46 kromosom
yang terdiri atas…..
11. Berikut ini tempat proses dan hasil akhir A. 40 autosom dan 6 gonosom
dalam 3 tahapan respirasi : B. 44 somatik dan 2 germinal
KEMAMPUAN mengerjakan soal akan terus MENINGKAT jika terus BERLATIH mengerjakan ulang soal YANG
SUDAH BISA
BIMBEL TOUCH EDUCATION
Try Out Putaran Pertama YOGYAKARTA

C. 44 autosom dan 2 gonosom


D. 44 gonosom dan 2 autosom
E. 45 autosom dan 1 gonosom

15. Berikut ini langkah-langkah sintesis


protein.
1. RNA-d meninggalkan inti menuju
ribosoma
2. RNA-d bergabung dengan ribosoma
3. RNA-d dicetak oleh DNA dalam inti
dengan cara trasnkripsi
4. terbentuk polinukleotida
5. RNA-t membawa asam amino ke
ribosoma
Urutan langkah-langkah sintesis protein
yang benar adalah….

A. 3-1-2-5-4
B. 2-3-1-5-4
C. 1-3-4-2-5
D. 2-1-3-4-5
E. 3-2-5-4-1

KEMAMPUAN mengerjakan soal akan terus MENINGKAT jika terus BERLATIH mengerjakan ulang soal YANG
SUDAH BISA

Anda mungkin juga menyukai