Anda di halaman 1dari 6

“Selamat Mengerjakan”

PETUNJUK UMUM:
1.Mulailah dengan cara membaca Basmalah / Do’a terlebih dahulu;
2.Bacalah semua soal dengan cermat dan teliti,;
3.Kerjakanlah terlebih dahulu soal yang Ananda anggap lebih mudah;
4 . B e r i l a h T A N D A P E N U N J U K J A W A B A N A n a n d a pada salah satu option (A, B, C, D
atau E) yang anda anggap paling benar; (conteng, tebal, silang, lingkar)
5.Benarkan jawaban Ananda yang salah, dengan cara membubuhi tan da sama dengan
pada option yang sudah disilang.
6.Laporkan kepada guru di ruang jika terdapat soal yang kurang jelas, rusak atau
tidak lengkap;
7.Periksalah kembali jawaban Ananda sebelum mengumpulkan.

1. Teater modern berkembang pada umumnya memperoleh pengaruh dari budaya....


a. primitif
b. Pendatang
c. Kosmopolitan
d. barat
e. hedonism

2. Salah satu contoh dari teater modern yang pernah dipentaskan oleh dramawan Indonesia
adalahseperti di bawah ini, kecuali....
a. Manusia Baru
b. Lukisan Massa
c. Dokter Bisma
d. Taufan di Atas Asia
e. Ramayana
3. Ciri khas dari teater modern, diantaranya dapat terlihat dari....
a. para pemainnya
b. Penulis skenarionya
c. Bahasa yang digunakannya
d. penataan panggung dan dekorasi
e. nilai yang disuguhkan

4. Berikut adalah salah satu persamaan dari drama tradisional dan drama modern, yaitu....
a. memiliki pementasan dan dekorasi
b. memiliki naskah
c. Cerita berdasarkan sumber yang sama
d. Mengandalkan tarian
e. Diiringi musik yang sama

5. Teater modern ide ceritanya biasanya berasal dari....


a. kisah kerajaan
b. Dongeng
c. Hikayat
d. Legenda
e. kehidupan bermasyarakat sehari-hari

6. Teater sebagai kegiatan berkesenian yang mengacu kepada kegiatan dan pertunjukkan
mengandungunsur-unsur sebagai berikut, kecuali ….
a. lakon
b. Pemeran
c. Sutradara
d. Pentase.
e.sponsor
7. Unsur pertama yang terdapat dalam kegiatan teater adalah ….
a. naskah
b. penonton
c. Publik
d. Promotor
e. Produser

8. Bagian pembuka dalam sebuah drama yang maksudnya untuk memberikan pengarahan
kepada pembaca atau penonton disebut ….
a. dialog
b. prolog
c. epilog
d. Solilokui
e. Monolog

9. Orang yang bertugas mewujudkan gagasan penulis drama di atas pentas secara utuh dan
benaradalah ….
a. produser
b. Dramawan
c. Sastrawan
d. Pemeran
e. promoter

10. Faktor-faktor yang mempengaruhi kehadiran jumlah penonton pada saat pagelaran
berlangsung,kecuali ….
a. Publikasi yang gencar
b. Popularitas kelompok
c. Kualitas pemain baik
d. Kerja sama yang baikdengan berbagai pihak
e. kostum mewah
11. Dalam merias seorang pemain, penata rias harus mempertimbangkanaspek-aspek
berikut ini, kecuali….
a. gambaran fisik pelaku
b. harga bahan rias murah
c. warna kebangsaan
d. Efek sinar lampu pentas yang mungkin dihasilkan
e. Pemilihan bahan rias

12. Berikut ini yang tidak termasuk fungsi dari teater rakyat adalah ….
a. Sebagai alat pendidikan masyarakat b. Sebagai alat penebal perasaan solidaritaskolektif
c. Sebagai alat mempertahankan suatu budaya bangsa
d. Sebagai alat yang memungkinkan seseorang biasa bertindak dengan penuh kekuasaan
terhadaporang yang menyeleweng
e. Sebagai alat untuk mengeluarkan protes terhadap ketidakadilan yang terjadi di
masyarakat

13. Secara umum, teater tradisional rakyat memiliki ciri-ciri sebagai berikut, kecuali….
a. Cerita digarap berdasarkan fenomena terbaru.
b. Unsur lawakan selalu muncul.
c. Nilai dan laku dramatik dilakukan secara spontan.
d. Penonton mengikuti pertunjukkan secara santai.
e. Tempat pertunjukkan teruka dalam bentuk arena

14. Perkembangan tater Barat di Indonesia sudah mulai tumbuh dan berkembang pada
masa pemerintahan….
a. Jepang
b. Indo-Eropa
c. Hindia Belanda
d. Portugis
e. Yunani Kuno
15. Sebuah pertunjukan yang hanya dimainkan oleh satu orang aktor. Pertunjukan teater
tersebut adalah ...
a. Antilog
b. Monolog
c. Prolog
d. Dialog
e. Epilog

16. Latihan dasar teater meliputi … kecuali.


a. Olah Raga
b. Olah Tubuh
c. Olah Rasa
d. Olah Suhu
e. Olah Vokal

17. Jenis-jenis dialog dalam teater adalah yang disebut berikut kecuali ...
a. Analog
b. Monolog
c. Dialog
d. Soliloqui
e. Epilog

18. Pertunjukan teater tragedi komedi adalah ...


a. Pertunjukan yang berakhir bahagia.
b. Pertunjukan yang berakhir sedih.
c. Pertunjukan tanpa akhir.
d. Pertunjukan yang diawali dengan peristiwa bahagia.
e. Pertunjukan yang berisi kesedihan dan kelucuan.

19. Pertunjukan teater tragikomedi adalah ...


a. Pertunjukan yang berakhir bahagia.
b. Pertunjukan yang berakhir bahagia
c. Pertunjukan tanpa akhir.
d. Pertunjukan yang diawali dengan peristiwa bahagia.
e. Pertunjukan yang berisi kesedihan dan kelucuan.
20. Masyarakat kita, secara tradisional, menggelar peristiwa-peristiwa kesenian ketika
memperingati atau merayakan momen-momen penting dalam kehidupan mereka. Moment
penting tersebut berkaitan dengan ...
a. Unsur seni dalam pertunjukan drama dan teater.
b. Panggung seperti kehidupan nyata dan bermakna.
c. Kelahiran, perkawinan, dan kematian.
d. Panggung yang lebih hidup, indah, menarik, dan bermakna.
e. Panggung yang dilengkapi tata lampu, tata suara, dan musik.

Anda mungkin juga menyukai