Anda di halaman 1dari 3
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA Jalan Patimura No. 20, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12110 Telp: (021) 72795168, Fax: (021) 72796155 Nomor UMO102-De/1600 Jakarta, 24November 2023 Sifat Segera Lampiran : 1 (satu) berkas Hal Undangan Dinner Meeting Program Improvement of Solid Waste Management to Support Regional and Metropolitan Cities Project (ISWMP) Yth. Bapak/Ibu (daftar terlampir) di - Tempat Sehubungan dengan kemajuan pelaksanaan program Improvement of Solid Waste Management to Support Regional and Metropolitan Cities Project (ISWMP) dan memperhatikan perlunya kolaborasi antar K/L dalam pencegahan dan penanganan kebakaran Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) sampah yang terjadi pada tahun 2023, bersama ini dengan hormat kami mengundang Bapakilbu untuk dapat hadir pada acara Dinner ‘Meeting, yang akan dilaksanakan pada: Hari/Tanggal Senin/ 27 November 2023 Waktu Pukul 19.00 - 21.00 WIB Lokasi ‘The Esquire Room Lt.3, Hotel Mandarin Oriental Jl M.H. Thamrin, Menteng, Jakarta Pusat Mengingat pentingnya acara tersebut, kami mengharapkan kehadiran Bapak/Ibu tepat pada waktunya dan memberikan konfirmasi Kehadiran dengan mengisi tautan berikut https://bit.ly/KonfirmasiDM_ISWMP. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sdri. Hana (WA/Telp: 081991160598). Demikian disampaikan, atas perhatian dan kehadiran Bapak/lbu kami ucapkan terima Tembusan: Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Lampiran | Surat Direktur Jenderal Cipta Karya Nomor : UM0102-De/1600 Tanggal : 24 November 2023 |. Daftar Undangan Dinner Meeting A. = Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Direktur Sanitasi (1 orang) Ketua Central Project Management Unit (CPMU) ISWMP (1 orang) Kepala Subdit Perencanaan Teknis, Direktorat Sanitasi (1 orang) Kepala Subdit Wilayah I, Direktorat Sanitasi (1 orang) Kepala Subdit Wilayah Il, Direktorat Sanitasi (1 orang) Kepala Subdit Wilayah III, Direktorat Sanitasi (1 orang) PPK Pembinaan Manajemen Il, Direktorat Sanitasi (1 orang) Kementerian PPN / BAPPENAS 1. Deputi Bidang Sarana dan Prasarana (1 orang) 2. Direktur Perumahan dan Kawasan Permukiman (1 orang) 3. Direktur Lingkungan Hidup (1 orang) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 4. Direktur Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3 (1 orang) 2. Direktur Pengurangan Sampah (1 orang) NOORoOnes 3, Direktur Penanganan Sampah (1 orang) Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi 1. Deputi Bidang Koordinasi Pengelolaan Lingkungan dan Kehutanan (1 orang) 2. Asisten Deputi Pengelolaan Sampah dan Limbah (1 orang) Kementerian Dalam Negeri Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah (1 orang) Direktur Jenderal Bina Keuangan Daerah (1 orang) Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah | (1 orang) Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah Il (1 orang) Kementerian Kesehatan 1. Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (1 orang) keno 2. Direktur Penyehatan Lingkungan (1 orang) Ir, Sri Bebassari, M.Si, National Project Management Consultant (NPMC) ISWMP Lampiran Il ‘Surat Direktur Jenderal Cipta Karya Nomor : UM0102-Dc/1600 Tanggal : 24 November 2023 |. Susunan Acara Dinner Meeting Program ISWMP WAKTU (WIB) AGENDA ACARA 18.30-19.00 | Registrasi ‘Sambutan dan arahan Direktur Jenderal Cipta Kary, 19.00 19.30 | Kementerian PUPR 79.30 21.09 | Diskusi antarstakeroiderterkait upaya pencegahan dan penanganan 30 21.09 | rebakaran pada Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) sampah 21.00 Penutupan

Anda mungkin juga menyukai