Anda di halaman 1dari 2

KUNJUNGAN RUMAH PUS 4T YANG

BELUM BER-KB
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit :
Halaman : 1/1

PUSKESMAS
Kristina Kewa, SKM
WAIKNUIT NIP. 19781217 200112 2 001

1. Pengertian Kunjunagan rumah adalah kegiatan pelayanan kunjungan ke rumah


PUS 4T yang belum ber-KB untuk memberikan KIE tentang KB
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menerapkan langkah-langkah
kunjungan rumah PUS 4T yang belum ber-KB
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Waiknuit Nomor tahun 2017 tentang
program KIA KB
4. Referensi Pedoman system pencatatan dan pelaporan Keluarga Berencana,
Departemen Kesehatan RI Tahun 2009

5. Prosedur 1. Pelaksana kegiatan mencatat data PUS 4T yang belum ber-KB


2. Pelaksana kegiatan menerima laporan dari kader
3. Pelaksana kegiatan merencanakan waktu kunjungan rumah
4. Pelaksana kegiatan berkunjung ke rumah PUS 4T yang belum ber-
KB,mengidentifikasi masalah/ hambatan dalam pemilihan
kontrasepsi
5. Pelaksana kegiatan membantu klien dalam pengambilan
keputusan pemilihan alat kontrasepsi sesuai kondisi kesehatan
pasien dengan lembar balik
6. Pelaksan kegiatan melakukan pendokumentasian
6. Unit terkait Unit KIA /KB
7. Rekaman No Yang Isi Tanggal mulai
histori . dirubah Perubahan diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai