Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN HARIAN

SDN PESANTREN 2
KELAS 4

TEMA : 6. CITA-CITAKU NAMA : …………………………………..

SUBTEMA : 3. GIAT BERUSAHA MERAIH CITA-CITA NO. ABSEN : …………………………………..

Kerjakan soal di bawah ini dengan teliti!

1. Tempat ibadah umat Hindu adalah ….


a. Pura b. Masjid c. Gereja d. Klenteng
2. Persatuan dan kesatuan antarumat beragama dapat tercipta dengan bersikap saling ….
a. mengejek b. menghargai c. menjelekkan d. menjatuhkan
3. Kitab suci agama Budha adalah ….
4. Memaksakan suatu agama kepada orang lain adalah perbuatan yang ….
5. Isilah tabel di bawah ini!

No. Agama Hari raya Tradisi

1.

2.

3.

4.

5.

6. Tanda yang digunakan untuk berhenti saat membaca puisi disebut tanda ….
a. titik b. jeda c. seru d. koma
7. Membaca sebuah puisi tanpa membaca teks disertai ekspresi yang baik disebut ….
a. pentas drama c. deklamasi
b. pentas seni d. membaca nyaring
8. Tanda jeda yang sesuai apabila saat membaca puisi berhenti agak lama adalah ….
9. Hal pertama yang harus diperhatikan saat membuat puisi adalah ….
10. Buatlah sebuah puisi yang bertema “Cita-citaku”! Berilah judul dan paling sedikit dua bait!
11. Pelestarian lingkungan yang dapat dilakukan oleh peternak sapi adalah ….
a. Memanfaatkan kotoran sapi sebagai pupuk untuk pohon di sekitarnya
b. Membuang kotoran ternak ke aliran sungai di sekita kandang
c. Membakar sisa tanaman yan tidak dimakan oleh sapi
d. Menebang pohon di sekitar peternakan
12. Pelestarian hewan dan tumbuhan langka yang dilakukan dengan cara ….
a. Memburu hewan liar untuk dirawat
b. Melesatarikan hewan dan tumbuhan dengan merawat di rumah
c. Membuat cagar alam untuk hewan dan tumbuhan langka
d. Membuat kandang untuk hewan langka
13. Hewan langka asli Kalimantan yang perlu dilestarikan adalah ….
14. Tindakan yang kita lakukan saat melihat orang yang berburu hewan secara liar adalah ….
15. Isilah tabel di bawah ini!

No. Kondisi Upaya pelestarian

1. Hutan gundul

2. Hewan langka

3. Tumbuhan langka

4. Sungai yang tercemar

16. Peta yang berisi informasi tertentu dinamakan ….


a. Peta dunia c. peta tematik
b. Peta Indonesia d. peta endemik
17. Dampak yang terjadi jika manusia tidak mau menjaga dan memelihara sumber daya alam dengan
baik adalah ....
a. Manusia dapat menguasai bumi
b. Manusia bisa bertambah banyak
c. Manusia akan mendapatkan banyak keuntungan uang
d. Manusia akan kehilangan banyak sumber kehidupannya
18. Orang utan adalah hewan yang banyak ditemukan di pulau ….
19. Kayu jati adalah sumber daya alam yang banyak dimanfaatkan untuk ….
20. Isilah titik-titik di bawah ini!

No. Barang tambang Pemanfaatan

1. ………….

2. ………….

3. ………….

4. …………

21. Mozaik merupakan karya seni tempel yang menggunakan potongan-potongan bahan. Bahan yang
aman untuk membuat mozaik misalnya ….
a. Daun kering, kain, dan kertas
b. Batu kali, pecahan kaca, dan logam
c. Kertas, kain, dan biji-bijian
d. Batu kerikil, kayu, dan pecahan kaca
22. Berikut yang termasuk kegiatan karya seni dua dimensi, kecuali ….
a. melukis b. membuat patung c. kolase d. mozaik
23. Contoh bahan untuk membuat kolase adalah ….
24. Menggabungkan beberapa potongan gambar dari koran atau majalah menjadi sebuah cerita baru
adalah karya seni ….
25. Tuliskanlah urutan pembuatan karya seni kolase!

Anda mungkin juga menyukai