Anda di halaman 1dari 25

Lampiran 4.

Log-book Harian Kegiatan Mahasiswa

LOG-BOOK KEGIATAN KKN TAHUN 2023

Nama :Yenni Sania Sinaga


NPM : 202114029
Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel, Kecamatan : Perbaungan

Kabupaten : Serdang Bedagai


Provinsi : Sumatera Utara
DPL/HP : RezkyKhairinaTarihoran, S.S, M.A/0811-6091-902
RatnaSari Dewi, SS, M.S/081362005816

No Waktu Tanggal Kegiatan TTD Jenis/Bukti


Pemberi
Tugas
1. 10.00 Senin, 10 - Pelepasan mahasiswa
s/d Juli 2023 KKN dikantor Bupati
Selesai Serdang Berdagai,
- Pelepasan mahasiswa
KKN Kantor Camat
Kecamatan Perbaungan,
- Penyerahan mahasiswa
oleh DPL di kantor desa,
Desa Bengkel
2. 09.00 Selasa, 11 - Perkenalan bersama
s/d Juli 2023 Mahasiswa KKN dari
Selesai UNIMED
- Berkunjung ke tempat
budidaya ikan air tawar
CV. Jumbo Jaya

3 10.00 Rabu, 12 - Berkunjung ke tempat


s/d Juli 2023 pembuatan kripik
Selesai bermerek “LARIS”,
salah satu UMKM di
desa Bengkel
- Mangaji rutin bersama
anak-anak desa Bengkel
Dusun I

4 09.00 Kamis, 13 - Berkunjung ke sekolah


s/d Juli 2023 yang ada di desa
Selesai Bengkel
- Rapat perdana bersama
Kepala Desa Bengkel
Dusun III untuk
memperingati 1
Muharam 1445 Hijriah
5 10.00 Jum’at, 14 - Berkunjung ke tempat
s/d Juli 2023 budidaya kelapa pandan
Selesai di desa Bengkel Dusun
V
- Pengambilan bibit
Pegagan (Centella
asiatica) di rumah
warga

6 10.00 Sabtu, 15 - Survey lokasi dan


s/d Juli 2023 membersihkan lokasi
Selesai untuk TOGA (Tanaman
Obat Keluarga) dan
budidaya pegagan
(Centella asiatica)
7 10.00 Minggu, - Membersihkan lokasi
s/d 16 Juli untuk TOGA (Tanaman
Selesai 2023 Obat Keluarga) dan
budidaya pegagan
(Centella asiatica)
- Bermain permainan
tradisional bersama
anak-anak sekitar posko
KKN
8 08.00 Senin, 17 - Apel pagi di kantor desa
s/d Juli 2023 - Mengunjungi tempat
Selesai pembuatan batu bata di
Dusun V
- Pengumpulan dana
untuk kegiatan Gebyar 1
Muharam 1445 Hijriah
- Pembuatan obor untuk
memperingati 1
Muharam 1445 Hijriah

9 08.00 Selasa, 18 - Berkunjung dan


s/d Juli 2023 membantu mengajar di
Selesai Sekolah Dasar Islam
Terpadu (SDIT) Ulul
Albab
- Pengambilan bibit
Pegagan (Centella
asiatica) di sekitar
sawah Dusun V Desa
Bengkel
- Pawai obor
memperingati 1
muharam 1445 Hijriah
bersama Remaja Masjid,
Mahasiswa KKN
UNIMED dan warga
Desa Bengkel
10 10.00 Rabu, 19 - Rapat pembentukan
s/d Juli 2023 panitia untuk persiapan
Selesai lomba Gebyar 1
Muharam 1445 Hijriah

11 10.00 Kamis, 20 - Membantu pelaksaan


s/d Juli 2023 posyandu di dusun II
Selesai desa Bengkel
- Perkenalan bersama
mahasiswa KKN dari
USU

12 10.00 Jum’at, 21 - Gotong Royong


s/d Juli 2023 membersihkan
Selesai lingkungan sekitar
masjid Silaturahim
Dusun III Desa Bengkel
untuk kegiatan Gebyar 1
Muharam 1445 Hijriah
- Mewakili Desa Bengkel
menghadiri Tabligh
Akbar Majelis Ta’lim
Muslimah Dambaan di
Dusun C Desa Tanah
Merah
- Rapat bersama
masyarakat sekitar di
Masjid Silaturahim
Desa Bengkel Dusun III
Untuk kegiatan Gebyar
1 Muharam 1445
Hijriah
13 10.00 Sabtu, 22 - Acara pembukaan
s/d Juli 2023 Gebyar 1 Muharam
Selesai 1445 Hijriah oleh
Kepala Dusun III Desa
Bengkel
- Pawai dan lomba
miniatur mobil (Mobil
hias)

14 10.00 Minggu, 23 - Lomba hafalan Surah


s/d Juli 2023 Pendek dan Adzan
Selesai dalam kegiatan Gebyar
1 Muharam 1445
Hijriah
- Pembagian hadiah
lomba hafalan Surah
Pendek dan Adzan
dalam kegiatan Gebyar
1 Muharam 1445
Hijriah
15 08.00 Senin, 24 - Apel pagi di kantor desa
s/d Juli 2023 - Pengambilan bibit
Selesai TOGA (Tanaman Obat
Keluarga)
- Proses penanaman
TOGA (Tanaman Obat
Keluarga)

16 10.00 Selaasa, 25 - Membantu pelaksaan


s/d Juli 2023 posyandu di dusun I
Selesai desa Bengkel
- Proses pemeliharaan dan
penyiraman TOGA
(Tanaman Obat
Keluarga)

17 10.00 Rabu, 26 - Berkunjung ke tempat


s/d Juli 2023 pembuatan dodol
Selesai bermerk “ANUGRAH”,
salah satu UMKM di
desa Bengkel
18 10.00 Kamis, 27 - Membantu pelaksaan
s/d Juli 2023 posyandu di dusun III
Selesai desa Bengkel
- Mengikuti pengajian
bersama masyarakat
Desa Bengkel Dusun II

19 10.00 Jum’at, 28 - Penjemputan mahasiswa


s/d Juli 2023 KKN oleh DPL di
Selesai Kantor Desa Bengkel
- Acara perpisahan
mahasiswa KKN yang
dihadiri oleh Perangkat
Desa, Mahasiswa KKN
UNIMED dan USU, serta
masyarakat Desa Bengkel

20 Sabtu, 29 - Meninggalkan posko


Juli 2023 dan kembali ke
Universitas Muslim
Nusantara Al
Washliyah Medan
Mengetahui, Desa Bengkel, Agustus 2023

Kepala Desa/Lurah Mahasiswa KKN

Indra Fajar, S.H Yenni Sania Sinaga


NPM.202114029
Lampiran 5. Bukti Dokumentasi Kegiatan KKN Tahun 2023

BUKTI DOKUMENTASI KEGIATAN KKN


UMN AL WASHLIYAH TAHUN 2023

Nama : Yenni Sania Sinaga


NPM : 202114029
Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel

No Waktu Dokumentasi Kegiatan Keterangan


Pelaksanaan
1. 10/07/2023 Saya bersama teman kelompok,
mengikuti acara pelepasan di
Kantor Bupati Serdang Bedagai,
dilanjutkan dengan laporan ke
kantor camat Perbaungan, lalu
diakhiri dengan kegiatan
penyerahan mahasiswa oleh DPL
ke desa Bengkel yang
penerimaannya di wakili oleh
Kepala Dusun II dan III Desa
Bengkel sekaligus Koordinator
mahasiswa KKN di desa Bengkel.

2. 11/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,


atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
melakukan perkenalan dengan
Mahasiswa KKN dari UNIMED
di kantor Desa Bengkel, lalu
dilanjutkan berkunjung ke tempat
budidaya ikan air tawar CV.
Jumbo Jaya.Melihat bagaimana
cara budidaya ikan tawar.
3. 12/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
berkunjung ke tempat pembuatan
kripik bermerk “LARIS”, salah
satu UMKM di desa Bengkel, dan
untuk melihat cara pembuatan
keripik dengan alat sederhana.
dilanjutkan dengan kegiatan
mengaji rutin bersama anak-
anak desa Bengkel Dusun I.

4. 13/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,


atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
berkunjung ke sekolah yang ada
di desa Bengkel untuk perkenalan
dan juga mengajar anak anak
yang ada disana dan dilanjutkan
dengan kegiatan rapat perdana
bersama Kepala Desa Bengkel
Dusun III untuk memperingati 1
Muharam 1445 Hijriah.
5. 14/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
berkunjung ke tempat budidaya
kelapa pandan di desa Bengkel
Dusun V dan dilanjutkan dengan
kegiatan pengambilan bibit
Pegagan (Centella asiatica) di
rumah warga.Yang dimana
pegagan akan di budidayakan
sebagai tanama obat.

6. 15/07/2023 Saya Bersama teman kelompok


melakukan survey lokasi ke
rumah warga sekitar posko KKN
dan membersihkan lokasi untuk
TOGA (Tanaman Obat Keluarga)
dan budidaya pegagan (Centella
asiatica).
7. 16/07/2023 Saya Bersama teman kelompok
membersihkan lokasi untuk
TOGA (Tanaman Obat Keluarga)
dan budidaya pegagan (Centella
asiatica), lalu bermain permainan
tradisional bersama anak-anak
sekitar posko KKN.
8. 17/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
mengikuti kegiatan apel pagi di
kantor desa bersama perangkat
desa dan mahasiswa KKN
UNIMED, dilanjutkan dengan
mengunjungi tempat pembuatan
batu bata di Dusun V bersama
koordinator KKN Desa Bengkel.
Kemudian melakukan
pengumpulan dana untuk kegiatan
Gebyar 1 Muharam 1445 Hijriah
dan membuat obor untuk
memperingati 1 Muharam 1445
Hijriah.

9. 18/07/2023 Saya Bersama teman kelompok


berkunjung dan membantu
mengajar di Sekolah Dasar Islam
Terpadu (SDIT) Ulul Albab,
dilanjutkan dengan pengambilan
bibit Pegagan (Centella asiatica)
di sekitar sawah Dusun V Desa
Bengkel. Kemudian mengikuti
Pawai obor memperingati 1
muharam 1445 Hijriah bersama
Remaja Masjid, Mahasiswa KKN
UNIMED dan warga Desa
Bengkel.

10. 19/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,


atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
mengikuti rapat pembentukan
panitia untuk persiapan lomba
Gebyar 1 Muharam 1445 Hijriah
dengan mahasiswa KKN
UNIMED dan Remaja Masjid
Desa Bengkel.

11. 20/07/2023 Saya Bersama teman kelompok


membantu bidan desa melakukan
pelaksaan posyandu di dusun II
desa Bengkel, selanjutkan saya
dengan teman kelompok, atas
perintah koordinator mahasiswa
KKN Desa bengkel melakukan
kegiatan perkenalan dengan
mahasiswa KKN dari USU.
12. 21/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
melakukan gotong Royong
membersihkan lingkungan sekitar
masjid Silaturahim Dusun III
Desa Bengkel untuk kegiatan
Gebyar 1 Muharam 1445 Hijriah,
dilanjutkan dengan ikut mewakili
Desa Bengkel menghadiri Tabligh
Akbar Majelis Ta’lim Muslimah
Dambaan di Dusun C Desa Tanah
Merah. Kemudian mengikuti
rapat bersama masyarakat sekitar
di Masjid Silaturahim Desa
Bengkel Dusun III Untuk
kegiatan Gebyar 1 Muharam 1445
Hijriah.
13. 22/07/2023 Saya dengan teman kelompok
yang juga menjadi panitia dalam
kegiatan Gebyar 1 Muharam, atas
perintah koordinator mahasiswa
KKN Desa bengkel mengikuti
acara pembukaan Gebyar 1
Muharam 1445 Hijriah oleh
Kepala Dusun III Desa Bengkel,
dilanjutkan dengan
mengkoordinir pawai dan lomba
miniatur mobil (Mobil hias).
14. 23/07/2023 Saya Bersama teman kelompok
yang juga menjadi panitia dalam
kegiatan Gebyar 1 Muharam, atas
perintah koordinator mahasiswa
KKN Desa bengkel ikut
mengkoordinir lomba hafalan
Surah Pendek dan Adzan dalam
kegiatan Gebyar 1 Muharam 1445
Hijriah dan pembagian hadiah
lomba hafalan Surah Pendek dan
Adzan dalam kegiatan Gebyar 1
Muharam 1445 Hijriah.
15. 24/07/2023 Saya bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
mengikuti kegiatan apel pagi di
kantor desa bersama perangkat
desa, mahasiswa KKN UNIMED
dan USU , dilanjutkan dengan
pengambilan bibit TOGA
(Tanaman Obat Keluarga), dan
melakukan proses penanaman
TOGA (Tanaman Obat Keluarga)

16. 25/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,


membantu bidan desa melakukan
posyandu di dusun I desa
Bengkel, dilanjutkan dengan
kegiatan pemeliharaan dan
penyiraman TOGA (Tanaman
Obat Keluarga).

17. 26/07/2023 Saya berkunjung ke tempat


pembuatan dodol bermerk
“ANUGRAH”, salah satu
UMKM di desa Bengkel
sekaligus membantu proses
pembuatan dodol. Saat
berkunjung saya selalu mengikuti
SOP dalam pembuatan dodol.
18. 27/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah koordinator
mahasiswa KKN Desa bengkel
membantu pelaksanaan posyandu
di dusun III desa Bengkel dan
mengikuti pengajian bersama
masyarakat Desa Bengkel Dusun
II.
19. 28/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,
atas perintah universitas
melakuakan kegiatan
penjemputan mahasiswa KKN
oleh DPL di Kantor Desa Bengkel
dan dilanjutkan dengan
mengadakan acara perpisahan
mahasiswa KKN yang dihadiri oleh
Perangkat Desa, Mahasiswa KKN
UNIMED dan USU, serta
masyarakat Desa Bengkel.

20. 29/07/2023 Saya Bersama teman kelompok,


atas perintah dari universitas
meninggalkan posko KKN dan
kembali ke Universitas Muslim
Nusantara Al Washliyah Medan.
Mengetahui, Desa Bengkel, Agustus 2023

Kepala Desa/Lurah Mahasiswa KKN

Indra Fajar, S.H Yenni Sania Sinaga


NPM.202114029
Lampiran 6. Form Penilaian KKN

a. Form Penilaian Pembekalan

Nama : One Ayu Zirly Arzety

NPM : 202114107

Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel

PENILAIAN PEMBEKALAN

No Aspek Pembekalan Skor


1 Mengikuti kegiatan pembekalan
2 Hadir tepat waktu
3 Antusias mengikuti pembekalan
4 Memberi respon selama pembekalan
Skor pembekalan
Nilai akhir Pembekalan (5%)

Mengetahui,
Plt. Kepala LKPM UMN Al Washliyah

Dr. H. Ridwanto, M.Si


NIDN.0026106607
b. Form Penilaian Sikap

Nama : One Ayu Zirly Arzety

NPM : 202114107

Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel

PENILAIAN SIKAP

No Aspek Penilaian Sikap Skor


1 Religius
2 Akhlakul Kharimah
3 Ramah dan santun
4 Disiplin
5 Bertanggung jawab dan amanah
6 Percaya diri
7 Memiliki toleransi tinggi
8 Enterpreneur
9 Berjiwa gotong royong
10 Jiwa empati, menghormati dan menghargai
sesama
11 Visioner dan kerja sama tinggi
12 Memiliki sikap tolong menolong
Skor Sikap
Nilai Sikap (25%)

Mengetahui,
Kepala Desa/Lurah

Indra Fajar, S.H


c. Form Penilaian Pelaksanaan KKN

Nama : One Ayu Zirly Arzety

NPM : 202114107

Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel

PENILAIAN PELAKSANAAN KKN

No Aspek Penilaian Pelaksanaan Skor


1 Kemampuan melakukan observasi di lokasi
KKN dan melakukan pendataan
2 Kemampuan merumuskan dan mengekplorasi
permasalahan yang ada dilokasi KKN
3 Kemampuan mengekplorasi dalam menyusun
rencana kegiatan KKN
4 Kemampuan melakukan diskusi dengan kepala
desa dalam menyusun rencana
kegiatan KKN
5 Kemampuan merumuskan dan
mengeksplorasi solusi/pemecahan masalah
6 Kemampuan melakukan realisasi/
implementasi rencana kegiatan KKN
7 Mengikuti kegiatan/pelaksanaan KKN setiap
hari
8 Kemampuan menerapkan solusi pemecahan
masalah
9 Kemampuan mengkomunikasi,
mensosialisasikan pemecahan masalah
10 Ketercapaian solusi pemecahan masalah pada
level cukup
Skor Pelaksanaan KKN
Nilai Akhir Pelaksanaan KKN (50%)

Mengetahui, Desa Bengkel, Agustus 2023


Kepala Desa/Lurah

Indra Fajar, S.H

Dosen Pembimbing Lapangan 1 Dosen Pembimbing Lapangan 2

Rezky Khairina Tarihoran, S.S, M.A Ratna Sari Dewi, S.S, M.S
NIDN.0101108801 NIDN.0111088601
d. Form Penilaian Laporan Akhir

Nama : One Ayu Zirly Arzety

NPM : 202114107

Fak/Program Studi : Farmasi/Farmasi

Lokasi KKN : Desa Bengkel

PENILAIAN LAPORAN AKHIR KKN

No Aspek Penilaian Laporan Akhir Skor


1 Sistematika penyusunan laporan sesuai
template
2 Isi laporan
a. Secara lengkap mendeskrispsikan
gambaran desa KKN (demografi desa,
keadaan sosial desa, Keadaan ekonomi
masyarakat desa, sarana dan prasarana,
dan analisis situasi desa
b. Secara lengkap mendeskripsikan
realisasi rencana kegiatan KKN
c. Menuliskan simpulan dan saran
3 Lampiran
d. Menyusun log book harian kegiatan
KKN
e. Melengkapi laporan dengan
dokumentasi
f. Menyebarkan kegiatan KKN di media
sosial dalam bentuk video
g. Mengisi buku bimbingan KKN
4 Tata penulisan laporan sesuai format yang
ditetapkan
5 Penulisan laporan akhir menggunakan tata
bahasa Indonesia yang baik dan benar
Skor laporan akhir
Nilai laporan akhir (20%)

Mengetahui,
Dosen Pembimbing Lapangan 1 Dosen Pembimbing Lapangan 2

Rezky Khairina Tarihoran, S.S, M.A Ratna Sari Dewi, S.S, M.S
NIDN.0101108801 NIDN.0111088601

Anda mungkin juga menyukai