Anda di halaman 1dari 2

Penilaian Harian 1 Seni Budaya Kelas 9 (PAS)

Nama :
Kelas :

Tulis Basmalah di Kotak ini!

A. Pilihan Ganda
1. Ragam karya seni grafis yang proses pembuatannya menggunakan screen dilapisi
bahan peka cahaya ditutup film dan dilakukan penyinaran adalah . . .
a. cetak tinggi b. cetak saring c. cetak dalam d. cetak cahaya
2. Berikut ini bagian penting pada kamera yang berfungsi menyalurkan sinar dari luar ke
dalam kamera adalah . . .
a. lensa b. diafragma c. penemu jarak d. rana
3. Keping logam tipis yang berbentuk lingkaran dan terletak di belakang lensa disebut . .
.
a. lensa b. diafragma c. penemu jarak d. rana
4. Berikut yang bukan bahan yang diperlukan dalam membuat ragam seni grafis cetak
tinggi adalah . .
a. karet b. kayu c. alumunium d. mika film
5. Pameran merupakan kegiatn mempertunjukkan sesuatu kepada orang lain agar
mendapat . . .
a. tanggapan dan penilaian c. penilaian
b. kritik dan saran d. sponsor
6. salat satu fungsi panel adalah . . .
a. penyekat ruang pameran c. informasi karya yang ditampilkan
b. meletakkan karya tiga dimensi d. menempel karya dua dimensi
7. Pameran yang pesertanya satu orang disebut dengan . . .
a. Pameran tunggal c. pameran satu karya
b. pameran individu d. pameran satu tema
8. Alat berbentuk balok yang berfungsi untuk meletakkan patung disebut . . .
a. Sketsel b. pigura c. pedestal d. katalog
9. Pengorganisasian merupakan proses pengelolaan . . . yang terdapat dalam panitia
penyelenggara pameran.
a. sumber daya alam c. sumber daya manusia
b. sumbr energi d. sumber kekayaan
10. Kegiatan mempertunjukkan satu jenis karya seni merupakan pameran . . .
a. heterogen b. tunggal c. kelompok d. homogen

B. Isian
11. Jelaskan pengertian cetak tinggi
12. Tuliskan lima bagian penting dalam kamera!
13. Sebutkan tahapan yang dilakukan dalam berkarya seni rupa!
14. Sebutkan kutipan Sudarmadji mengenai kritik!
15. Apa yang dimaksud dengan perencanaan?

Anda mungkin juga menyukai