Anda di halaman 1dari 5

PARAGRAF KALIMAT UTAMA/IDE ALASAN (MENGAPA)?

POKOK (DEDUKTIF)
Indonesia merupakan negara KALIMAT UTAMA :
kepulauan terbesar di dunia. Ada Indonesia merupakan negara
lebih dari 17.000 pulau di kepulauan terbesar di dunia.
Indonesia, yang di antaranya ada Ada lebih dari 17.000 pulau di
7.000 pulau yang berpenghuni. Indonesia, yang di antaranya ada
Sebagai negara kepulauan 7.000 pulau yang berpenghuni.
dengan wilayah terluas di dunia,
IDE POKOK :
Indonesia memiliki potensi
Indonesia negara kepulauan
besar menjadi poros maritim terbesar
dunia dan memberi keuntungan
yang besar bagi Indonesia dalam
hal perairan.

Bawang merah memiliki KALIMAT UTAMA : Bawang


kandungan gizi yang sangat merah memiliki kandungan gizi
lengkap untuk kesehatan tubuh. yang sangat lengkap untuk Dikatakan deduktif kalimat
Di dalam bawang merah, kesehatan tubuh. utamanya diawal paragraf.
terdapat kandungan seperti Setelah kalimat utama
sodium, kalium, folat, vitamin IDE POKOK : dilanjutkan penjelasan (masih
A, C, E, kalsium, magnesium, Kandungan gizi dari bawang menjelaskan isi dari kalimat
fosfor, dan masih banyak lagi merah utama) tanpa ada kesimpulan
kandungan baik bagi tubuh.
Oleh sebab itu, mengonsumsi
bawang merah sangat baik untuk
menjaga kesehatan tubuh.Selain
menjaga kesehatan, siapa sangka
bawang merah juga sangat
ampuh mencegah berbagai
penyakit, salah satunya penyakit
kanker yang membahayakan
tubuh. Berdasarkan penelitian
yang dilakukan oleh American
Journal of Clinical Nutrition,
orang Italia dan Swiss yang
sering mengonsumsi bawang
merah memiliki risiko kanker
lebih rendah.
PARAGRAF KALIMAT UTAMA/IDE ALASAN (MENGAPA)
POKOK INDUKTIF
“Di saat musim hujan, warga di KALIMAT UTAMA :
wilayah B sering sekali Jadi, bisa dikatakan bahwa
merasakan yang namanya banjir penyebab utama banjir di
yang biasanya terjadi ketika wilayah B adalah banyaknya
musim hujan tiba. Warga sampah yang menumpuk di
menjadi tidak maksimal dalam aliran sungai.”
melakukan aktivitas dan
IDE POKOK :
pekerjaannya karena terhambat
Penyebab utama banjir Dikatakan induktif karena
dengan banjir. Jika, kondisi
hujan tidak berhenti-henti, banjir
air pun akan mengalami
peningkatan. Air yang semakin
meningkat dan tak kunjung surut
itu berarti para warga setempat
semakin sulit untuk melakukan
aktivitas. Setelah dicari lebih
lanjut apa yang menyebabkan
banjir adalah kebiasaan buruk
yang dilakukan oleh warga,
yaitu membuang sampah ke
aliran sungai, sehingga aliran
sungai menjadi terhambat. Jadi,
bisa dikatakan bahwa penyebab
utama banjir di wilayah B
adalah banyaknya sampah yang
menumpuk di aliran sungai.”

“Ketika pada masa orde baru KALIMAT UTAMA :


mulai ada di tanah air Indonesia, Berkat bangkitnya karya sastra kalimat induktif itu diawali
pada saat itu juga dunia sastra pada masa orde baru, maka bisa dengan kalimatnya penjelas
mengalami kebangkitan yang dikatakan bahwa dunia sastra itu terlebih dahulu kemudian di
dapat dilihat dengan banyaknya sangat kuat dan memiliki unsur akhir merupakan kalimat
penulis sastra pada masa itu. pendobrak.” utamanya biasanya merupakan
Padahal pada masa-masa kelam kesimpulan.
IDE POKOK : Dikarenakan kalimat utamanya
itu, bagi sastrawan yang
Bangkitnya karya sastra di diakhir paragraf
mengkritik pemerintahan akan orde baru
diasingkan atau bahkan
diberikan hukuman. Namun,
para sastrawan tidak gentar dan
tetap menulis karya sastra demi
menciptakan keadilan bagi
seluruh bangsa Indonesia.
Bangkitnya dunia sastra pada
masa orde baru menunjukkan
bahwa sudah banyak sekali
syair-syair perjuangan hingga
karya-karya sastra yang
bertemakan perjuangan agar
masyarakat bisa hidup lebih
sejahtera. Berkat bangkitnya
karya sastra pada masa orde
baru, maka bisa dikatakan
bahwa dunia sastra itu sangat
kuat dan memiliki unsur
pendobrak.”
LATIHAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (PARAGRAF)
PARAGRAF KALIMAT UTAMA IDE POKOK
1. Brokoli termasuk sayuran
dengan kandungan
antioksidan tinggi, sehingga
cara memasaknya harus
benar. Usahakan agar
teksturnya matang, tetapi
jangan sampai mengurangi
atau menghabiskan
kandungan gizinya. Sayuran
ini lebih tepat dimasak jenis
rebus setengah matang
sebelum dikonsumsi. Segera
tiriskan dan siram dengan air
dingin agar tetap berwarna
cantik dan bentuknya tidak
hancur. Cara memotong
brokoli juga harus benar
yakni dengan mengikuti
tangkanya. Selain
memengaruhi kesegaran,
tangkai brokoli juga
berfungsi sebagai hiasan
untuk menambah selera
makan.
2. Panas atau demam yang
tinggi selama beberapa hari
dapat dicurigai sebagai
demam berdarah. Seseorang
yang menderita demam
berdarah juga mengalami
pendarahan dari lubang
hitung atau mimisan. Selain
itu, muncul bintik-bintik
merah pada tubuh. Semua
gejala tersebut hendaknya
diperhatikan, sehingga jika
terdapat gejala-gejala
tersebut, penderita bisa
ditolong dan ditangani oleh
dokter.
3. Setiap orang dilahirkan dan
dibesarkan di dalam
lingkungan keluarga. Tidak
seorang pun yang tidak
mengalami kehidupan di
dalam keluarga.
Pemeliharaan dan pembinaan
seorang anak adalah
perwujudan cinta kasih
orang tua. Secara alamiah,
orang tua mempunyai rasa
cinta kepada anak.
Bagaimanapun keadaannya,
orang tua tetap akan
memelihara dengan penuh
kasih sayang terhadap
anaknya
4. Panda merupakan binatang
khas negeri 'Tirai Bambu'
atau Cina. Binatang lucu ini
ternyata jumlahnya kian
menyusut saja. Kini, di
seluruh kebun binatang di
dunia, jumlahnya
diperkirakan hanya sekitar
150 ekor. Di negara Cina
saja yang merupakan negara
asalnya, jumlahnya sekarang
diperkirakan tidak lebih dari
1.200 -1.300 ekor yang
hidup di sekitar 70 reservasi,
terutama di Provinsi Sichuan
Cina Tengah. Oleh karena
itu, kita harus melakukan
upaya untuk melindungi dan
melestarikan panda.
5. Panda besar disebut juga
giant panda. Panda ini mirip
dengan beruang. Tingginya
bisa menacapi 1,5 meter
dengan bulu hitam atau
putih. Pada jenis ini banyak
hidup di hutan bambu sekitar
Tibet. Meskipun besar, panda
bukanlah binatang buas,
seperti beruang.

Anda mungkin juga menyukai