Anda di halaman 1dari 3

KEJAKSAAN NEGERI BEKASI

“UNTUK KEADILAN” P.29

SURAT DAKWAAN
NO. REG: 001/Pid.B/2023/KN.BKS

I. Identitas Terdakwa :

Nama : A ( Andi)

Tempat & Tanggal Lahir : Jakarta, 7 juli 1998

Umur : 25

Jenis Kelamin : Laki-laki

Kebangsaan : Indonesia

Alamat : Jln. Bulak Kapal, Tambun Utara, Bekasi

Agama : Kepercayaan kepada Tuhan YME.

Pekerjaan : Karyawan

II. Penahanan :

• Ditahan oleh penyidik sejak tanggal 01 Bulan September Tahun 2023 s/d tanggal 01
Bulan November Tahun 2030

• Ditahan Oleh Penuntut Umum sejak tanggal 02 Bulan November Tahun 2023 s/d tanggal 01
Bulan Desember Tahun 2030

III. Dakwaan :

______ Bahwa ia terdakwa, A (Andi), pada hari Rabu tanggal 01 September 2023, setidak-tidaknya
di dalam bulan Oktober 2023 pada pukul 09.00 wib di daerah Tambun, atau setidak- tidaknya masih
dalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Bekasi, saat itu Saksi I C ( Clara ) berada kantor terdakwa,
sedang bekerja di kamar belakang, dan saksi II D ( Dono) sedang berada di halaman depan kantor.
Pagi itu, pukul 09.00 WIB korban selaku teman terdakwa sedang bekerja, karena menunggu
atasan yang sedang pergi,. Saksi sebelum beranjak pergi sempat menyarankan korban untuk segera
pergi ke bank, tetapi korban menolak, ia tetap menunggu atasannya kembali.

Terdakwa yang ketika kerja bertanya kepada korban tentang perkataannya 2 (dua) hari lalu
tentang bau mulut itu menyinggung perasaan, langsung terdakwa serta merta menampar korban
dan disambut dengan tamparan balasan oleh korban. Keadaan terdakwa yang mabuk membuat
terdakwa serta merta membalas perlakuan korban dengan memukulkan sebuah kayu yang berada
di tangannya ke kaki korban. Melihat korban tersungkur, terdakwa semakin membabi buta
menendang dan memukul korban dan memukul berkali dengan kayu kepunggung korban.

Kemudian terdakwa merasa takut dan kalut melihat korban yang sudah kritis, lalu
terdakwa melarikan diri dai tempat kerja tersebut.

_________Selanjutnya pada pukul 10.00 WIB , Saksi I C (Clara) dan Saksi II ( Dono ) membawa
korban ke Rs.Umum Bekasi Tambun, Jawa Barat, kemudia pada pukl 12.00 WIB saksi I dan saksi II
meneepon ke pihak yang berwajib/ polisi guna pemeriksaan kejadian tersebut.

________Maka atas perbuatanya terdakwa telah terbukti melakukan tindak pidana Pembunuhan,
sebagaimana diatur dalam pasal 353 KUHP, penganiayaan berat, sebagaimana diatur dalam pasal
354 KUHP, penganiayaan berencana

Bekasi , 02 Desember 2023

Jaksa Penuntut Umum

Aris Waruwu, M.H

Nrp: 131810

# Surat ini dibuat guna kepentingan tugas kuliah STIH Iblam prog.S1 Hukum

Anda mungkin juga menyukai