Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PAI KELAS 4 BAB 4

Nama Kelas /No


Materi Masa Baligh Mapel Pendidikan Agama Islam
KKM 80 Semester I (satu)

A. Berilah tanda silang pada huruf a, b, c atau d pada jawaban yang benar!
1. Keluarnya darah pada seorang wanita c. Rakib
dari Rahim dalam batas tertentu bukan d. Atid
karena penyakit, minimal lamanya 1 7. Gambar berikut yang menunjukkan
hari maksimal 15 hari disebut …. kewajiban bagi anak yang sudah baligh
a. istihadah adalaH, kecuali ….
b. ihtilam a. c.
c. mukalaf
d. haid / mestruasi
2. Berikut yang bukan merupakan ciri
tanda baligh menurut ilmu fikih adalah
….
a. ihtilam
b. berusia 11 tahun
c. haid / menstruasi b. d.
d. berusia 15 tahun
3. Orang yang sudah baligh merupakan
orang yang sudah berkewajiban
menjalankan syarat Islam / kewajiban
agama disebut dengan istilah ….
a. muakad
b. munajat 8. Nama lain dari ihtilam adalah ….
c. mukalaf a. Mimpi buruk
d. mualaf b. Ihtilam
4. Keluarnya mani (cairan kental) atau c. Mimpi basah
mimpi basah adalah pengertian dari …. d. Menstruasi
a. baligh 9. Batas aurat seorang anak laki-laki
b. taklif adalah dari ….
c. ihtilam a. pusar sampai lutut
d. mukalaf b. dada sampai lutut
5. Haid/menstruasi adalah ciri bahwa c. kepala sampai lutut
seorang wanita sudah …. d. dada sampai ujung kaki
a. baligh 10. Seorang laki-laki yang sedang ihtilam /
b. menikah mimpi basah dan seorang perempuan
c. lulus sma sedang haid sedang dalam keadaan
d. berumur 11 tahun berhadas besar. Agar bisa kembali
melaksanakan ibadah harus melakukan
6. Bagi anak yang sudah memasuki usia
….
baligh akan ada malaikat yang selalu
a. wudhu
mencatat amal. Malaikat yang bertugas
b. mandi besar / mandi junub
mencatat amal baik adalah Malaikat ….
c. berenang
a. Jibril
d. mencuci muka
b. Mikail
11. Darah yang keluar dari seorang c. membantu meringankan pekerjaan
perempuan yang lamanya waktu rumah
kurang dari 1 hari atau lebih dari 15 hari d. berbicara dengan santun dan
disebut dengan darah …. lemah lembut
a. merah 14. Fatimah setiap hari selalu memakai
b. putih pakaian yang sopan. Fatimah selalu
c. haid memakai gamis dan jilbab yang
d. istihadah menutup dada. Fatimah juga tidak
12. Cara menutup aurat yang sesuai syariat pernah memakai pakaian yang ketat
Islam bagi seorang perempuan yang dan tipis. Dari cerita singkat tersebut,
sudah baligh ditunjukkan gambar …. dapat diketahui bahwa Fatimah selalu
a. c. ….
a. Memakai pakaian yang menutup
aurat
b. Memakai pakaian yang mewah
c. Memakai pakaian yang mahal
d. Memakai pakaian bagus supaya
mendapat pujian
15. Kewajiban lain bagi seorang yang telah
baligh adalah melaksanakan shalat.
Dalam hadis, Rasulullah Saw bersabda
b. d. bahwa orang tua harus memerintahkan
anaknya shalat ketika anaknya sudah
berusia 7 tahun dan pukullah ketika
anak sudah berusia … tetapi belum
melaksanakan shalat.
a. 8 tahun
b. 9 tahun
13. Berikut merupakan tanggung jawab / c. 10 tahun
kewajiban seorang siswa terhadap guru d. 11 tahun
adalah, kecuali ….
a. jika bertemu mengucapkan salam
dan salim
b. mengerjakan tugas tepat waktu
B. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Orang yang sudah bisa membedakan hal yang baik dan buruk disebut ….
2. Haid / menstruasi dan suara terdengar semakin halus adalah tanda baligh bagi ….
3. Salah satu kewajiban sebagai seorang muslim yang telah memasuki usia balig adalah
melaksanakan shalat waktu / shalat fardhu. Shalat fardhu yang jumlah rakaatnya ada 3
adalah …
4. Jika seseorang sudah dikatakan baligh dan tidak mengerjakan shalat fardhu dan puasa
ramadhan maka akan mendapatkan …
5. Dalam surat Adz Dzariyat ayat 56 menjelaskan bahwa tujuan manusia diciptakan adalah
untuk …
6. Jika ada temanmu yang suka berbuat jahil yaitu menyembunyikan barang milik teman (pensil,
penghapus, sepatu, dll) sikap yang sebaiknya kamu lakukan adalah ….
7. Bagian tubuh yang harus ditutupi dan tidak boleh terlihat disebut ….
8. Menuntut ilmu diwajibkan kepada muslim laki-laki dan ….
9. Aurat seorang perempuan adalah seluruh tubuh kecuali muka dan ….
10. Memperhatikan guru saat mengajar di kelas adalah contoh kewajiban terhadap ….

C. Jawablah pertanyan berikut dengan benar !


1. Sebutkan 3 hal yang tidak boleh dilakukan bagi orang yang sedang berhadas besar
(ihtilam / mimpi basah bagi laki-laki dan haid/menstruasi bagi perempuan) !
2. Sebutkan 3 tanda-tanda baligh secara biologi bagi anak laki-laki !
3. Sebutkan 3 kewajiban bagi seorang muslim yang telah memasuki usia baligh !

Anda mungkin juga menyukai