Anda di halaman 1dari 4

BAB III

PENGUMPULAN DATA

3.1 Alat dan Bahan


Adapun alat dan bahan yang digunakan pada saat praktikum ini adalah
sebagai berikut:
1. 1 unit Mobil Tamiya.
2. Stopwatch.
3. Laptop.

3.2 Prosedur Praktikum


Adapun prosedur dalam melakukan praktikum pada modul III adalah
sebagai berikut:
1. Praktikan melepaskan seluruh komponen dari 1 unit mobil Tamiya.
2. Mengelompokkan komponen dari 1 unit Tamiya sesuai peta tangan kanan
dan tangan kiri.
3. Melakukan perakitan 1 unit Tamiya.
4. Mencatat waktu elemen kerja pada keseluruhan perakitan 1 unit Tamiya.
5. Membuat work center sesuai dengan komponen peta tangan kiri dan tangan
kanan.
6. Membuat precedence diagram dari perakitan 1 unit mobil Tamiya.

3.3 Data Hasil Peramalan Permintaan Mobil Tamiya


Hasil peramalan jumlah permintaan mobil Tamiya pada tahun 2023-2024
dapat dilihat pada Tabel 3.1 sebagai berikut:
Tabel 3.1 Data Hasil Peramalan Permintaan Mobil Tamiya Tahun 2023-2024
Bulan Permintaan (Unit)
September 547
Oktober 565
November 582
Desember 601
Januari 619
Februari 639
Maret 659
Sumber : Pengumpulan Data
21

Tabel 3.1 Data Hasil Peramalan Permintaan Mobil Tamiya Tahun 2023-2024
(Lanjutan)
Bulan Permintaan (Unit)
April 679
Mei 701
Juni 723
Juli 745
Agustus 769
Total 7829
Sumber: Pengumpulan Data

3.4 Data Jumlah Hari Kerja


Adapun untuk melakukan perhitungan Line Balancing di Modul III, maka
diperlukan jumlah hari kerja. Berikut adalah jumlah hari kerja yang akan digunakan
dalam perhitungan Line Balancing seperti yang ditunjukkan pada Tabel 3.2 sebagai
berikut:
Tabel 3.2 Data Jumlah Hari Kerja Tahun 2023 - 2024
Bulan Jumlah Hari
Sepember 23
Oktober 23
November 25
Desember 26
Januari 26
Februari 23
Maret 25
April 22
Mei 23
Juni 23
Juli 25
Agustus 27
Total 291
Sumber: Data Pengamatan

3.5 Data Waktu Elemen Kerja


Masing-masing komponen mobil Tamiya sesuai dengan urutan pekerjaan.
Waktu kegiatan masing-masing elemen kerja pada perakitan mobil Tamiya dapat
dilihat pada Tabel 3.3 sebagai berikut:
22

Tabel 3.3 Data Waktu Elemen Kerja Pada Perakitan Tamiya


No Elemen Kerja Waktu (detik)
1 Memasang tembaga 1 ke cover dinamo 4
2 Memasang tembaga 2 ke cover dinamo 3
3 Memasang cover dinamo ke dinamo 3
4 Memasang dinamo ke chasis 5
5 Memasang gardan ke chasis 4
6 Memasang gear belakang ke chasis 2
7 Memasang ass belakang ke chasis 8
8 Memasang ban belakang 1 ke velg 1 5
9 Memasang roda belakang 1 ke ass belakang 4
10 Memasang ban belakang 2 ke velg 2 3
11 Memasang roda belakang 2 ke ass belakang 3
12 Memasang gear depan ke ass depan 5
13 Memasang ass depan ke chasis 8
14 Memasang ban depan 1 ke velg 3 6
15 Memasang roda depan 1 ke ass depan 5
16 Memasang ban depan 2 ke velg 4 8
17 Memasang roda depan 2 ke ass depan 5
18 Memasang tembaga on/off 7
19 Memasang switch on/off 6
20 Memasang penutup belakang ke chasis 3
21 Memasang penutup baterai ke chasis 4
22 Memasang penutup depan ke chasis 7
23 Memasang body ke chasis 10
24 Memasang pengunci ke chasis 5
Total 123
Sumber: Pengumpulan Data

3.6 Precedence Diagram


Adapun Precedence Diagram pada perakitan Tamiya dapat dilihat pada
gambar 3.1 sebagai berikut:
6 7 8 9 10 11

1 2 3 4 5 20 21 22 23 24

12 13 14 15 16 17 18 19

Gambar 3.1 Precedence Diagram


Sumber: Pengumpulan Data
Keterangan:
1. Pemasangan tembaga 1 ke cover dinamo.
2. Pemasangan tembaga 2 ke cover dinamo.
23

3. Pemasangan dinamo ke cover dinamo.


4. Pemasangan dinamo ke chasis.
5. Pemasangan gardan ke chasis.
6. Pemasangan gear belakang ke chasis.
7. Pemasangan ass belakang ke chasis.
8. Pemasangan ban belakang 1 ke velg 1.
9. Pemasangan roda belakang 1 ke ass belakang.
10. Pemasangan ban belakang 2 ke velg. 2
11. Pemasangan roda belakang 2 ke ass belakang.
12. Pemasangan gear depan 2 ke ass depan.
13. Pemasangan ass depan ke chasis.
14. Pemasangan ban depan 1 ke velg 3.
15. Pemasangan roda depan 1 ke ass depan.
16. Pemasangan ban depan 2 ke velg 4.
17. Pemasangan roda depan 2 ke ass depan.
18. Pemasangan tembaga on/off ke chasis.
19. Pemasangan switch on/off ke chasis.
20. Pemasangan penutup belakang ke chasis.
21. Pemasangan penutup baterai ke chasis.
22. Pemasangan penutup depan ke chasis.
23. Pemasangan body ke chasis.
24. Pemasangan pengunci ke chasis.

Anda mungkin juga menyukai