Anda di halaman 1dari 4

SOAL UJIAN SEMESTER 2

MATA PELAJARAN SENI THEATER


T.A 2023/2024

Pilihan berganda
1. Salah satu langkah-langkah dalam pembuatan naskah teater, kecuali …
a. Membuat sinopsis d. Semua benar
b. Kerangka cerita e. Membuat naskah
c. Menentukan judul
2. Untuk memudahkan penulisan naskah sangat di perlukan membuat sinopsis, namun
sebelum itu terlebih dahulu membuat ….
a. Tema d. Naskah
b. Tokoh e. Ide cerita
c. Kerangka cerita
3. 1. Babak 1- awal konflik dan pengenalan karakter
2. Karakter
3. Tempat dan waktu
4. Babak 2- tengah atau komplikasi masalah
5. Babak 3- akhir atau resolusi dan penyelesaian masalah
6. Aktivitas.

Tentukanlah 3 struktur yang di pakai oleh penulis pemula …


a. 1,2 dan 4 d. 1,4 dan 5
b. 1,3 dan 5 e. 2,3 dan 6
c. 2,4 dan 6
4. Sebagai orang yang melakukan tanggung jawab di atas panggung atau film untuk
menyampaikan pesan. Penjelasan di atas pengertian dari …
a. Aktor d. Penokohan
b. Pemain e. Lawan Tokoh
c. Lawan pemain
5. Dalam memainkan peran, seorang aktor menggunakan gerak tubuh, ekspresi wajah,
dan suara. Penjelasan tersebut termasuk unsur ….
a. Unsur luar d. Unsur aktor
b. Unsur dalam e. Semua salah
c. Unsur cerita
6. Apabila seorang aktor tidak menggunakan tubuh dan suara, maka …
a. Permainan batal d. Tidak terjadi sebuah cerita
b. Penonton tidak memahami cerita e. Jawaban salah
c. Tidak bisa dikatakan seorang aktor
7. Pada unsur dalam aktor ada beberapa hal yang di gunakan, kecuali …
a. Konsentrasi d. Imajinasi
b. Aktivitas e. Emosi
c. Motivasi
8. Memusatkan pikiran pada suatu masalah selama permainan di rencanakan. Merupakan
pengertian dari …
a. Imajinasi d. Aktivitas
b. Konsentrasi e. Emosi
c. Motivasi
9. Dalam seorang aktor sangatlah perlu memiliki rencana yang luas, termasuk pengertian
dari …
a. Imajinasi d. Aktivitas
b. Konsentrasi e. Emosi
c. Motivasi
10. Mengungkapkan suatu perasaan bisa terlihat dari senang, sedih, dan marah seorang
aktor, termasuk pengertian dari …
a. Imajinasi d. Aktivitas
b. Motivasi e. Emosi
c. Konsentrasi
11. Dalam teater ada bagian tata artistiknya, yang terdiri dari …
a. Tata panggung d. Tata cara
b. Tata letak e. Tata tempat
c. Tata waktu
12. Tata panggung adalah sebuah ciri pada pertunjukkan tetaer yang menentukan latar
peristiwa. Tata panggung juga di sebut …
a. Koreografi d. Profesi
b. Fotografi e. Semua salah
c. Skenografi
13. Pada tata cahaya sangat penting di gunakan dalam pertunjukkan indoor. Yang bukan
merupakan fungsi tata cahaya adalah …
a. Sebagai tempat yang rapi
b. Sebagai penerang agar penonton melihat jelas
c. Sebagai penunjang suasana
d. Sebagai penunjuk waktu, siang, malam dan pagi
e. Sebagai efek atau penanda siatuasi
14. Pengeras suara para aktor yang bermain di atas panggung sehingga dapat terdengar
jelas oleh penonton. Merupakan penjelasan dari …
a. Tata cahaya d. Tata busana
b. Tata panggung e. Tata rias
c. Tata suara dan musik
15. Tata rias berfungsi untuk mempertegas garis wajah di atas panggung. Rias wajah ini
terbagi 4 jenis kecuali …
a. Rias wajah korektif
b. Rias wajah karakter
c. Pada tokoh secara khusu seperti efek wajah terbakar
d. Rias wajah binatang aktor
e. Rias panggung
16. Sebuah manajemen atau tata kelola di bidang pemanggungan guna mewujudkan
sebuah pertunjukkan dengan baik. Pernyataan tersebut pengertian dari …
a. Tim pementasan d. Tim cahaya
b. Tim panggung e. Tim artistik
c. Tim suara
17. Dalam pengelolaan pemanggungan salah satu tugas seorang sutradara adala …
a. Menentukan kostum d. Menentukan lawan pemain
b. Menentukan tempat e. Menentukan naskah cerita
c. Menentukan aktor
18. Seorang sutradara haruslah memiliki syarat dan ketentuan sehingga dapat di jadikan
sutradara. Syarat nya adalah terkecuali …
a. Memahami pengetahuan penyutradaraan, seni peran, seni rupa, filsafat, sejarah
sastra dan lain sebagainya.
b. Memiliki ide, konsep, sistem dan teknik mewujudkan pementasan.
c. Memahami elemen dan alat-alat panggung, serta mengetahui kelemahan dan
kekuatan tempat pementasan.
d. Memiliki tanggung jawab penuh atas keberhasilan penampilan teater tersebut.
e. Memiliki kepekaan terhadap jiwa dari manajemen teater.
19. Susunlah tim artistik dalam sebuah teater yang sedehana.
1. Sutradara
2. Stage manager
3. Penata panggung
4. Asisten sutradara
5. Penata cahaya
6. Penata rias
7. Penata musik dan suara
8. Penata busana
9. Penata multimedia.
Urutan yang benar adalah …
a. 1,2,3,4,6,7,5,9,8 d. 1,4,2,3,7,5,8,6.9
b. 2,4,3,5,1,6,9,7,8 e. 2,3,1,4,6,5,9,8,7
c. 1,2,3,4,5,6,7,8,9
20. Dalam pertunjukkan teater selain sutradara adan juga seorang pimpinan ayng
bertanggung jawab atas kelancaran pertunjukkan. Salah satu tanggung jawabnya
adalah …
a. Mengatur keluar masuknya peralatan yang diperlukan di atas panggung serta
keluar masuknya pemain.
b. Mengatur kinerja sutarada
c. Mengatur naskh teater yang akan di tampilkan
d. Ikut serta dalam memainkan peran
e. Semuanya benar.
Essay Test
1. Tuliskan unsur-unsur struktur lakon!
2. Dalam langkah-langkah pembuatan naskah, ada beberapa tahap sehingga naskah
tersebut lengkap, sebutkan tahap-tahap tersebut!
3. Unsur keaktoran sangatlah penting, karena seorang tokok di jadikan aktor harus
memenuhi unsur-unsurnya. Jelaskan unsur-unsur keaktoran!
4. Coba anda jelaskan apa-apa saja persiapan seorang aktor sebelum dan saat tampil di
atas panggung!
5. Tata artistik salah satunya harus memilih busana yang cocok sesuai naskah yang
bertanggung jawab adalah tim busana. Tuliskan 4 bagian busana pentas.

Anda mungkin juga menyukai