Anda di halaman 1dari 2

TATA IBADAH Orang Tua : Kami sadar, sering kali kami gagal dan kurang menjalankan fungsi sebagai

Kami sadar, sering kali kami gagal dan kurang menjalankan fungsi sebagai orang tua, menjadi
HARI DOA SYUKUR PAM GKI DI TANAH PAPUA teladan bagi anak-anak kami, anggota muda PAM GKI. Tuhan … ampunilah kami.
18 DESEMBER 2023 Pelayan : Dengarkanlah permohonan umat-Mu ya Tuhan.
Pemudia/I : Kami mengaku, kami tidak sanggup hidup dalam kekudusan-Mu, kami sering gagal
mengalahkan keinginan daging kami, kami membiarkan diri kami menikmati kehidupan dunia
PANGGILAN BERIBADAH kami, tanpa berserah diri kepada-Mu.
Pemuda/i/ Majelis : Saudara-saudari Persekutuan Anggota Muda (PAM) GKI yang dikasihi Tuhan…, Menjalani Pelayan : Dengarkanlah permohonan umat-Mu ya Tuhan. Amin.
tahun Pembaruan 2023, khusus Persekutuan Anggota Muda (PAM) GKI sudah mengalami
pembaruan di dalam Kristus. Untuk itu, marilah kita beribadah dengan penuh sukacita NYANYIAN JEMAAT
merayakan Hari Doa Syukur PAM GKI se-Tanah Papua. Menyanyi Ny. Rohani 136: 1 “Di Dapan Mata Yesus ”
Di dapan mata Yesus, ku buka kehidupan ku Dan isi hati yang keruh, di dapan mata Yesus
Jemaat : Kami memohon …, Allah Roh Kudus … jawablah kami anak-anakMu Persekutuan Anggota
Muda (PAM) GKI. Kuatkanlah kami, untuk siap menuju “Pemberdayaan masa depan Papua
dalam GKI”, dengan kuat dan setia, tumbuh di dalam persekutuan Tubuh Kristus terus BERITA ANUGERAH
bersatu, bersekutu, bersaksi dan melayani Tuhan. Pelayan : Bagi setiap orang yang mengaku dosanya dengan sungguh di hadapan Tuhan, ada
pengampunan. Firman Tuhan : “Setiap orang yang datang kepadaKu sekali-kali, Aku tidak
Pemuda/i/ Majelis : Disilahkan berdiri dan memuji Tuhan dengan menyanyi Nyanyian Rohani No. 123 : 1 - 2 akan menolak dia”.
“Hai bertepuk Tangan dan Tari”
NYANYIAN JEMAAT
Bait 1. Hai bertepuk tangan dan tari, bunyikan suling dan gendang! Nyanyi syukur, rayakan hari, kamu Menyanyi Ny. Rohani 136: 4 “Di Dapan Mata Yesus”
Di dalam mata Yesus, yang suci b’laka apinya, Ku lihat sayang-Nya, di dalam mata Yesus
bersuka dan senang! Pujilah Hu, Penolongmu, yang t’lah melalukan tindisan dan beban,
HUKUM TUHAN (Disilahkan berdiri)
Bait 2. Di Israel itu biasa, turutlah juga bertelut di dapan-Nya yang berkuasa. Bawalah hormat bersujud,
Pelayan : Jangan seorangpun menganggap engkau rendah karena engkau muda, jadilah teladan bagi
Nyanyikan gah kepada-Nya, Yang Firman-Nya benar dan kasih-Nya besar!
orang percaya dalam perkataanmu dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu
PEMBUKAAN & SALAM dan dalam kesucianmu (I Timotius 4:12)
Pelayan : Ibadah Hari Doa Syukur PAM GKI se-Tanah Papua pada hari ini, beralaskan, dalam nama (Disilahkan duduk)
Bapa, Anak dan Roh Kudus. Amin.
Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah Bapa, Tuhan Yesus Kristus dan Roh Kudus PUJIAN DARI : Paduan Suara/ Vocal Group ………………………………..
turun atas persekutuan jemaat, anggota muda sekalian.
PEMBERITAAN FIRMAN
NYANYIAN JEMAAT :
 Doa
Nyanyian : Roh 11:1 & 2 “Kami Puji Engkau Hu”  Pembacaan Alkitab
 Khotbah
Bait 1. Kami puji Engkau Hu, Tuhan yang empunya kuasa Dibesarkan nama-Mu, oleh sekalian bahasa Barang dunia
fana, pengasihan-Mu baka PUJIAN DARI : Paduan Suara / Vocal Group …………………………….

PERSEMBAHAN SYUKUR
Bait 2. Suci keadaan-Mu, Mahamurah, Mahakaya. Orang-Mu yang berseru. Kau lepaskan dari bahaya. Pelayan : Sementara persembahan disiapkan, dengarlah kata nats ini, “II Korintus 8:12 “Sebab jika
Langit, bumi, milikMu, menghormati kuasa-Mu(Disilahkan duduk) kamu rela untuk memberi maka pemberianmu akan diterima, kalau pemberianmu itu
berdasarkan apa yang ada padamu, bukan berdasarkan apa yang tidak ada padamu.”
PUJIAN DARI : Paduan Suara / Vocal Group …………………… NYANYIAN JEMAAT :

PENGAKUAN DOSA Menyanyi Ny. KJ 450:1-5 “Hidup Kita Yang Benar”


Pelayan : Di perayaan “Hari Doa Syukur PAM GKI se-Tanah Papua ini, kami menghadap kekudusan-Mu Bait 1. Hidup kita yang benar, haruslah mengucap Syukur. Dalam Kristus bergemar, janganlah tekebur.
sebagai orang tua, sebagai anak-anak muda, sebagai sahabat, kami sadar, kami tidak Refr : Dalam susah pun senang dalam segala hal,
sempurna, karena itu kami mau terbuka dan jujur di hadapan-Mu. Aku bermazmur dan ucap syukur, itu kehendak-Nya!
Bait 2. Biar badai menyerang, biar ombak menerjang, aku akan bersyukur, kepada Tuhanku. (Refr)
Bait 3. Apa arti hidupmu, bukankah ungkapan syukur. Karena Kristus penebus, berkorban bagimu. (Refr)
Bait 4. Bertekun bersyukurlah, hingga suara-Nya kau dengar. Sungguh indah, anak-Ku, ungkapan syukurmu (Refr) GEREJA KRISTEN INJILI DI TANAH PAPUA
Bait 5. Tuhan Yesus Tolong lah, sempurnakan Syukurku. Rohkudus berkuasalah didalam hidupku (Refr) (Anggota Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia)
PENGAKUAN IMAN (Disilahkan berdiri) Klasis Teluk Bintuni
Pelayan : Bersama semua orang percaya di segala tempat dan waktu, kita mengucapkan bersama- Persekutuan Anggota Muda (PAM)
sama, pengakuan iman kita, sesuai Pengakuan Iman Rasuli
“Aku percaya kepada Allah....................................“

NYANYIAN JEMAAT :
LITURGI IBADAH HARI DOA SYUKUR PAM GKI SETANAH PAPUA
Menyanyi Ny. Roh 77:1 “Ku percaya Allah Bapa” 18 DESEMBER 2023
Kupercaya Allah Bapa, Maha kuasa dan benar. Khalik langit laut dan bumi, seg’nap dunia besar.Oleh rahmat-Nya ku
ada. Pengharapan ku teguh, Karna Bapa menentukan perjalanan hidupku
(Disilahkan duduk)

DOA PERSEMBAHAN DAN SYAFAAT


NYANYIAN JEMAAT : Menyanyi Ny. Roh 86 :1 & 5 ”Tahanlah dan Berjuang Trus”
Bait 1. Tahanlah dan berjuang t’rus, dalam perjuangan kudus Kristuslah Pokok kuatmu, dan
kemenanganmu tentu
Bait 5. Jangan takut p’rang berat; senjata-Nya tetap dekat. Nanti kau masuk di neg’ri, tempat kau
dimahkotai.
BERKAT
Pelayan : Terimalah berkat Tuhan dan pergilah dengan sejahtera :
“Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau, Tuhan menyinari engkau dengan
wajah-Nya dan memberikan engkau Kasih Karunia. Tuhan menghadapkan wajah-Nya
kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera. Amin.”
Semua : A … min, A … min, A … min.

SELAMAT MERAYAKAN
“HARI DOA SYUKUR PAM GKI DI TANAH PAPUA
18 DESEMBER 2023
TUHAN YESUS MEMBERKAT
THEMA : JANGAN LAH SEORANG PUN MENGGANGGAP ENGKAU RENDAH
I TIMOTIUS 4:12a

Anda mungkin juga menyukai