Anda di halaman 1dari 7

SOAL TIU CPNS TERBARU

1. Kapak : kayu = … : …
A. Sekop : alat
B. Cangkul : sawah
C. Gunting : kain
D. Pisau : dapur
E. Baja : besi
2. Agunan : … = Anjung : Panggung
A. Hutang
B. Cicilan
C. Pinjaman
D. Jaminan
E. Pelunasan
3. Elon Musk : Spacex : Tesla = … : … : …
A. Habibie : Presiden : Pesawat Terbang
B. Susilo Wonowidjojo : Gudang Garam : Rokok
C. Jack Ma : Tokopedia : E-commmerce
D. Mark Zuckerberg : Facebook : Media
E. Aburizal Bakrie : Lapindo : Semen
4. Laptop : … = Android : …
A. Intel : Ios
B. Ios : Rtx
C. Intel : Mediatex
D. Snapdragon : Amd Ryzen
E. Microsoft : Pdf
5. Oscars : … = Grammy : …
A. Musik : seni
B. Seni : olahraga
C. Olahraga : film
D. Film : seni
E. Film : musik
6. Semua mahluk hidup akan mati
Sebagian mahluk hidup bernapas dengan Paru-paru
Maka …..
A. Sebagian mahluk hidup akan mati
B. Beberapa mahluk hidup tidak bernapas
C. Ada mahluk hidup yang tidak mati
D. Beberapa mahluk hidup tidak bernapas dengan paru-paru
E. Semua mahluk hidup bernapas dengan paru-paru
7. Jika Riko minum, maka Riko akan pergi. Jika Riko akan pergi maka rumah akan sepi. Rumah
Riko tidak sepi
A. Rumah Riko ramai
B. Rumah Riko kosong
C. Riko minum
D. Riko tidak minum
E. Keluarga Riko dirumah
8. Semua Sepeda Di kota X harganya murah
Sebagian Sepeda Di kota Y harganya mahal
Kota Y mensuplai kebutuhan sepeda di Kota X maka,
A. Semua sepeda dikota Y harganya mahal
B. Ada sepeda di kota X yang harganya mahal
C. Beberapa Sepeda di kota Y harganya murah
D. Semua Sepeda di kota X tidak dibeli di kota Y
E. Kota Y hanya memproduksi sepeda mahal
9. B, C, D, E, F, G, H, E, I, J, …, …
A. E, K
B. K, L
C. K, M
D. K, N
E. K, E
10. 6, 9, 13, 16, 20, 23, …, ….
A. 27, 31
B. 26, 30
C. 27, 30
D. 28, 30
E. 29, 32
11. ABC, DEC, GHC, …
A. JKL
B. JCK
C. CKJ
D. CJK
E. JKC
12. 1, 3, 12, 36, ….
A. 18, 77
B. 48, 63
C. 144, 433
D. 143, 432
E. 144, 432
2 3 2
13. +3 :4 =…
4 2 4
A. 1/2
B. 2/1
C. 1/4
D. 1/6
E. 3/2
14. Perbandingan Kuantitatif!
X Y
3 1
0,333 × 2 – 0,5 5 : ( 1/2 + 3/4 ) + 25% - 1 4

A. Hubungan X dan Y tidak dapat di tentukan


B. 3X > 3Y
C. 2X > 3Y
D. X < 2Y
E. X < Y
15. 3/4 + 0,25 – 25% : 0,5 = …
A. 0,90
B. 0,80
C. 0,85
D. 0,95
E. 0,97
16. Perbandingan Kuantitatif!
X Y
1 10 3 3
1 4 : 0,5 + 4 0,666 + 1 9 - 4

A. X = 3Y
B. 4Y = X
C. Y = X
D. 2X = 4Y
E. Hubungan X dan Y tidak dapat di tentukan
17. Nilai Dari 2,5% × 2.000 + 46 - 5 = ….
A. 90
B. 92
C. 94
D. 93
E. 91
4 4 4
18. 3 2 – 2 6 + 0,75 × 1 2 = …
A. 4 1/2
B. 4 1/3
C. 4 1/6
D. 4 1/4
E. 3 2/4
1
19. 2 4 : 0,375 × 0,8 = …
A. 1/3
B. 2/3
C. 2/4
D. 1/4
E. 2/4
20. Waktu yang diperlukan untuk memproduksi 10 lusin baju dengan 5 orang pekerja adalah 5
hari. Jika pabrik tersebut mendapatkan pesanan 12 lusin baju dan ingin diselesaikan dalam
waktu 5 hari, maka berapa banyak pekerja yang dibutuhkan?
A. 7 Orang
B. 8 Orang
C. 6 Orang
D. 5 Orang
E. 10 Orang
21. Sebuah proyek pembangunan gedung diperkirakan akan selesai dalam waktu 50 hari bila
dikerjakan oleh 100 orang. Namun, pemilik gedung ingin pembangunan selesai dalam waktu
40 hari. Lantas berapa banyak tambahan pekerja yang diperlukan?
A. 27 Orang
B. 28 Orang
C. 24 Orang
D. 23 Orang
E. 25 Orang
22. Rombongan pesepeda berangkat dari Sleman menuju Magelang pada pukul 06.15. Kecepatan
rata-rata pesepeda tersebut adalah 18 km/jam. Setengah jam sesudahnya, rombongan
pemotor dari Sleman menuju arah dan jalur yang sama dengan pesepeda. Rombongan
pemotor bergerak dengan kecepatan rata-rata 63 km/jam. Pada pukul berapa pemotor dapat
menyusul pesepeda?
A. 06.35
B. 06.40
C. 06.47
D. 07.00
E. 06.57
23. Caca mengendarai sepeda dari rumahnya ke rumah Dian, dengan jarak tempuh 18 km. Dari
arah yang berlawanan, Dian mengendarai sepeda menuju rumah Caca. Kecepatan Caca dan
Dian berturut-turut adalah 16 km/jam dan 12 km/jam. Jika Caca berangkat pukul 08.00 dan
Dian berangkat pukul 08.15, pada pukul berapa mereka berpapasan?
A. 08.20
B. 08.25
C. 08.30
D. 08.45
E. 08.55
24. Kita mempunyai 15 kartu yang bernomor 1 sampai 15. Jika satu kartu diambil secara acak,
maka peluang terambil adalah kartu bernomor bilangan prima adalah ....
A. ½
B. 2/3
C. 2/5
D. ¼
E. 1/8
25. Seorang anak bernama Ratna melempar sebuah uang logam sebanyak 200 kali, hasil muncul
angka sebanyak 75 kali. Berapakah Frekuensi munculnya angka…
A. 2/8
B. 3/8
C. 4/8
D. 5/7
E. 7/8
26. Dalam sebuah bak mandi terdapat 9.000 liter air. Karena akan dibersihkan, bak dapat
dikosongkan dalam waktu 15 menit. Debit air tersebut adalah . . . .liter/menit.
A.600
B.60
C.10
D. 6
E. 100
Soal nomor 28-30
27. Pada suatu lomba lari marathon terdapat 5 pelari diurutan terdepan diantaranya (Prayogo,
Roby, Kipchoge, Kiptum, dan Abdi)
Yang dimana urutan pertama diisi oleh Prayogo, tiga urutan dibelakang Prayogo diisi oleh Roby.
Pada saat yang bersamaan didepan Roby persis terdapat Abdi dan Kipchoge didepanya.
Siapakah yang berada di urutan terakhir ….
A. Kiptum
B. Roby
C. Kipchoge
D. Abdi
E. Prayogo
28. Jika ternyata pada saat ditengah lintasan Abdi memimpin Race maka siapakah yang berada
diposisi Ketiga…
A. Kiptum
B. Roby
C. Kipchoge
D. Abdi
E. Prayogo
29. Pada saat mencapai garis finisih secara tiba-tiba kipchoge langsung mempercepat langkahnya
dan berhasil mendapatkan podium ke 2, manakah urutan yang benar dari pelari yang
mendapatkann podium pertama…
A. Prayogo, Roby, Kipchoge, Kiptum, dan Abdi
B. Prayogo, Roby, Kiptum, Kipchoge, dan Abdi
C. Kiptum, Abdi, Prayogo, Roby, dan Kipchoge
D. Abdi, Prayogo, Kipchoge, Roby, dan Kiptum
E. Abdi, Kipchoge, Prayogo, Roby, dan Kiptum
30.

B.
31.

E.
32.

B.
33.

D.
34.
A.

Anda mungkin juga menyukai