Anda di halaman 1dari 17

1. Perhatikan teks informasi berikut!

Dinamika Gerak Rotasi adalah cabang mekanika dimana resultan gaya dapat menyebabkan
gerak translasi dan juga rotasi (berputar dalam poros tertentu). Rotasi disebabkan oleh
adanya torsi, yakni ukuran kecenderungn sebuah gaya untuk memutar suatu benda tegar
terhadap titik poros tertentu. Tampak ada analogi antara besaran translasi dan besaran rotasi.
Gaya F mirip dengan torsi τ, massa m mirip dengan momen inersia I, dan percepatan linear a
mirip dengan percepatan sudut α.

(sumber : https://repositori.kemdikbud.go.id/20775/1/KelasXI_Fisika_KD3.1(2).pdf)

Sebuah bola tenis diberi dua perlakuan yang berbeda seperti gambar diatas. Pada keadaan 1
bola menuruni bidang miring dengan koefisien gesekan pada didang adalah 0,5 dan keadaan
2 bola menuruni bidang miring dengan koefisien gesekan pada bidang adalah Nol. Pernyatan
berikut yang sesuai adalah ….
A. Pada keadaan 2 bola tenis akan tiba didasar lebih dulu
B. Pada keadaan 1 bola tenis akan tiba didasar lebih dulu
C. Pada keadaan 2, bola tenis akan tiba di dasar dengan energi kinetik yang lebih kecil
D. Keduanya tiba di dasar dengan kecepatan linier yang sama
E. Bola tenis yang tiba di dasar terlebih dahulu bergantung pada sudut kemiringan bidang
2. Pak Tio adalah seorang petani, setiap harinya memikul dua beban dengan tongkat bambu
yang panjangnya 1,5 m. Beban diletakkan di ujung A dan di ujung B seperti pada gambar
dibawah !

Beban diujung A beratnya 100 N dan di ujung B beratnya 500 N. Agar setimbang, bahu Pak
Tio harus ditempatkan pada ….
A. 0,2 meter dari B
B. 0,25 meter dari B
C. 0,3 meter dari B
D. 0,5 meter dari B
E. 0,75 meter dari B

3. Perhatikan gambar berikut !

Sebuah sistem terdiri dari lima buah partikel dengan massa m1 = 1 kg, m2 = 2 kg, m3 = 3 kg,
m4 = 4 kg, dan m5 = 5 kg diletakkan pada sumbu koordinat seperti gambar diatas. Jika diputar
terhadap sumbu x maka besar momen inersia system adalah ....
A. 2 kgm2
B. 3 kgm2
C. 5 kgm2
D. 6 kgm2
E. 9 kgm2
4. Perhatikan gambar dibawah ini !

Seorang penari balet berputar dengan kedua tangan diangkat keatas pada kecepatan sudut
(ω) sebesar 2 putaran per sekon di atas lantai yang licin dengan momen inersia (I) sebesar 6
kg m2. Jika kedua tangannya direntangkan seperti gambar diatas, pasangan yang mungkin dari
ω dan I pada kondisi akhir tersebut adalah ....
Pilihan Kecepatan Momen inersia
sudut (rps) (kg m2)
A. 1 5
B. 2 4,5
C. 3 4
D. 4 3,5
E. 5 3

5. Sebuah katrol dari benda pejal dengan tali yang dililitkan pada sisi luarnya ditampilkan seperti
pada gambar.

Gesekan katrol dengan tali dan gesekan disumbu putarnya diabaikan. Jika momen inersiaI
dan tali ditarik dengan gaya tetap F, hubungan yang tepat untuk menyatakan percepatan sudut
katrol adalah ….

A.

B.

C.

D.
E.

6. Sebuah lampu digantung pada batang pohon dengan menggunakan tali, batang kayu dan
engsel terlihat seperti pada gambar berikut ini :

Jika jarak AC adalah 4 meter dan jarak BC adalah 1 meter, sedangkan massa batang AC
sebesar 50 kg dan massa lampu 20 kg. Berapa besar tegangan tali yang menghubungkan kayu
dengan pohon?
A. 1000 N
B. 1100 N
C. 1200 N
D. 2000 N
E. 2200 N

7. Perhatikan gambar teks informasi berikut !


Tina memiliki kertas lipat berbentuk persegi dengan Panjang sisi 90 cm. Kemudian kertas lipat
tersebut dipotong berbentuk segitiga seperti pada gambar dibawah.

Berapa titik berat kertas lipat Tina sebelum dan sesudah dipotong berdasarkan alasnya?
A. 90 cm; 90 cm
B. 80 cm; 60 cm
C. 60 cm; 55 cm
D. 55 cm; 45 cm
E. 45 cm; 15 cm
8. Perhatikan tabel informasi berikut !

Sesuai dengan data diatas jika masing – masing bahan mempunyai ukuran mula – mula yang
sama, maka bahan yang tegangannya paling besar saat mengalami pertambahan panjang 22
mm adalah ….
A. Karet
B. Timah
C. Baja
D. Kaca
E. Wolfam

9. Perhatikan grafik hubungan regangan dan tegangan berikut !

Grafik diatas menunjukkan hubungan antara tegangan dan regangan pada tiga benda yaitu P,
Q dan R. Pernyataan di bawah ini yang benar berdasarkan grafik di atas adalah ….
A. Benda P memiliki elastisitas paling besar
B. Benda Q memiliki elastisitas paling besar
C. Benda R memiliki elastisitas paling besar
D. Benda Q memiliki elastisitas paling kecil
E. Benda R memiliki elastisitas paling kecil
10. Perhatikan empat susunan rangkaian pegas identic berikut !

Jika konstanta tiap pegas adalah k N/m, maka urutan konstanta pegas pengganti susunan
pegas dari nilai yang besar ke kecil adalah ….
A. 1 – 4 – 3 – 2
B. 2 – 3 – 4 – 1
C. 2 – 1 – 4 – 3
D. 3 – 2 – 1 – 4
E. 4 – 3 – 2 – 1

11. Perhatikan data hasil percobaan berikut !


Data hasil percobaan pegas antara gaya dan pertambahan Panjang pegas sebagai berikut :

Berdasarkan data tersebut, nilai konstanta pegas adalah ….


A. 4 x 102 N/m2
B. 5 x 102 N/m2
C. 6 x 102 N/m2
D. 1,0 x 103 N/m2
E. 1,2 x 103 N/m2
12. Perhatikan teks informasi berikut !
Sebuah pegas sepanjang 20 cm memiliki konstanta pegas k1. Pegas tersebut kemudian
dipotong menjadi dua bagian yang sama Panjang dengan konstanta pegas k2 dan k3 serta
disusun seperti pada gambar di bawah ini.

Jika pada kondisi 1 dan 2 pegas digantungi beban bermassa sama yaitu 50 gram dan k1 = 20
N/m, maka perbandingan pertambahan panjang pegas pada kondisi 1 dan kondisi 2 adalah ….
A. 1 : 1
B. 1 : 2
C. 1 : 5
D. 2 : 1
E. 5 : 1

13. Perhatikan gambar di bawah ini!

Grafik (F-x) menunjukkan hubungan antara gaya dan pertambahan panjang pegas. Besar
energi potensial pegas berdasarkan grafik di atas adalah ….
A. 20 J
B. 16 J
C. 3,2 J
D. 1,6 J
E. 1,2 J
14. Perhatikan gambar dibaawah !

Jika kedalaman ikan B adalah 2 kali kedalaman ikan A, berapa perbandingan tekanan
hidrostatik yang dialami ikan A dibandingkan ikan B?
A. 4 : 2
B. 3 : 1
C. 2 : 1
D. 1 : 2
E. 1 : 3

15. Bendungan dapat menampung air setinggi 80 meter. Jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan
percepatan gravitasi g = 10 m/s2, maka tekanan hidrostatis pada suatu titik yang berada 60
meter di bawah permukaan air adalah ....
A. 6. 104 N/m2
B. 8. 104 N/m2
C. 2. 105 N/m2
D. 6. 105 N/m2
E. 8. 105 N/m2

16. Perhatikan gambar di bawah ini !

Sebuah pipa U berisi raksa dan oli. Jika maasa jenis oli 0,8 gr/cm 3 sedangkan raksa 13,6
gr/cm3 dan tingi oli 6,8 cm dari batas oli dan raksa, maka tinggi raksa adalah ….
A. 10,8 cm
B. 6,8 cm
C. 4,4 cm
D. 2,8 cm
E. 0,4 cm
17. Perhatikan gambar di bawah ini!

Pengungkit hidrolik digunakan untuk mengangkat mobil seperti gambar diatas, jika pipa kecil
berdiameter 7 cm dan pipa kecil berdiameter 7 cm dan pipa besar berdiameter 60 cm. Gaya
yang harus diberikan pada pipa kecil jika berat mobil adalah 20.500 N adalah ….
A. 279 N
B. 250 N
C. 189 N
D. 154 N
E. 99 N

18. Ani melakukan percobaan seperti gambar berikut!

Ani memasukkan telur ke dalam air tawar sehingga telur tersebut tenggelam. Kemudian, gelas
diberi garam lalu diaduk sehingga telur menjadi melayang. Dari percobaan yang dilakukan Ani
diperoleh beberapa pernyataan sebagai berikut :
(1) Massa jenis telur lebih besar dari pada massa jenis air tawar
(2) Massa jenis telur lebih kecil dari pada massa jenis air tawar
(3) Massa jenis air tawar lebih besar dari pada massa jenis air garam
(4) Massa jenis telur sama dengan massa jenis air garam
(5) Gaya angkat keatas yang dialami telur pada air garam sama dengan berat telur
Dari pernyataan diatas yang benar adalah ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (3) dan (4)
E. (2), (4), dan (5)
19. Gaya apung yang bekerja pada suatu benda di dalam fluida adalah:
(1) sebanding dengan kerapatan fluida
(2) sebanding dengan kerapatan benda
(3) sebanding dengan volume benda tercelup
(4) sebanding dengan massa benda
Dari pernyataan tersebut, pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor ....
A. (1), (2) dan (3)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (4) saja

20. Viona ingin menentukan massa jenis sebuah benda dan melakukan percobaan seperti gambar
berikut !

Sebuah kotak masukkan kedalam wadah dan terapung di atas permukaan yang berlapiskan
minyak dengan 50% volume benda berada di dalam air, dan 30% didalam minyak, sedangkan
sisanya berada di atas permukaan minyak. Jika massa jenis minyak = 0,8 g/cm 3 maka massa
jenis kotak tersebut adalah ... (g/cm3)
B. 0,62
C. 0,68
D. 0,74
E. 0,78
F. 0,82

21. Perhatikan gambar dibawah ini !

Air mengalir pada suatu pipa yang diameternya berbeda dengan perbandingan 1 : 2 seperti
gambar diatas, Jika kecepatan air yang mengalir pada bagian pipa yang besar sebesar 40 m/s,
maka besarnya kecepatan air pada bagian pipa yang kecil sebesar ... m/s
A. 20
B. 40
C. 80
D. 120
E. 160
22. Perhatikan gambar dibawah ini !

Sebuah kran air dibuka untuk mengisi air bak mandi dengan luas penampang kran 2 cm 2
kecepatan alirannya 10 m/s. Jika volume bak mandi 1,8 m3, waktu yang dibutuhkan untuk
memenuhi bak adalah ... menit
A. 8
B. 10
C. 15
D. 18
E. 24

23. Perhatikan alat – alat berikut yang sering kita jumpai dikehidupan sehari - hari!

Gambar (1) Gambar (2)

Gambar (3) Gambar (4)

Alat-alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum Bernoulli ....


A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 1) dan 4)
D. 2) dan 3)
E. 2) dan 4)
24. Pipa besar disambung dengan pipa lain yang diameternya lebih kecil. Keduanya dalam posisi
horizontal. Apabila kecepatan aliran air pada pipa besar 1 m/s dan pipa kecil 9 m/s. Besarnya
tekanan pada pipa besar 105 N/m2, tentukan tekanan pada pipa kecil ... (massa jenis air = 1
gr/cm3)
A. 60.000 N/m2
B. 45.000 N/m2
C. 30.000 N/m2
D. 10.000 N/m2
E. 5.000 N/m2

25. Sebuah tabung berisi zat cair (ideal). Pada dindingnya terdapat dua lubang kecil (jauh lebih
kecil dari penampang tabung) sehingga zat cair memancar terlihat seperti pada gambar.

Perbandingan antara x1 dan x2 adalah....


A. 2 : 3
B. 3 : 5
C. 2 : 5
D. 3 : 4
E. 4 : 5

26. Gambar di bawah menunjukkan penampang melintang dari sayap pesawat terbang saat aliran
udara melewati bagian atas dan bawah sayap tersebut, dengan P = tekanan udara dan v =
kecepatan aliran udara. Mekanisme supaya sayap terangkat adalah ….

A. P1 < P2 sebagai akibat dari v1 < v2


B. P1 < P2 sebagai akibat dari v1 > v2
C. P1 < P2 sebagai akibat dari v1 = v2
D. P1 > P2 sebagai akibat dari v1 > v2
E. P1 > P2 sebagai akibat dari v1 < v2
27. Perhatikan gambar penampang berikut!

Air mengalir dari pipa A ke B kemudian ke C. Perbaningan luas penampang A dengan


penampang C adalah 8 :3. Jika kecepatan aliran di penampang A adalah v, kecepatan aliran
pada penempang C adalah ….

A.

B.
C.

D.
E.

28. Dito yang sedang kurang enak badan mengecek suhu tubuhnya menggunakan termometer
dengan skala Fahrenheit, suhu tubuh Dito mencapai 104 oF. Suhu tersebut jika dinyatakan
dalam skala Celcius, Reamur dan Kelvin berturut – turut adalah ....
A. 40oC, 50oR, 313 K
B. 50oC, 40oR, 323 K
C. 32oC, 40oR, 305 K
D. 40oC, 36oR, 313 K
E. 40oC, 32oR, 313 K
29. Pada percobaan, dua bimetal I dan II tersusun oleh tiga logam 1,2 dan 3 seperti gambar
dibawah ini !

Ketika dipanaskan kedua bimetal melengkung dengan arah tampak seperti gambar.
Berdasarkan data tersebut, empat orang siswa memberikan pendapat sebagai beriku :

Siswa Koefisien muai Panjang logam

Urutan Jenis Logam

Bagas Dari kecil ke besar 3, 2, 1

Cici Dari besar ke kecil 3, 2,, 1

Tina Dari kecil ke besar 1, 2, 3

Toni Dari besar ke kecil 2, 1, 3

Pendapat yang betul disampaikan oleh ….


A. Bagas dan Cici
B. Bagas dan Toni
C. Cici dan Toni
D. Cici dan Tina
E. Tina dan Toni

30. Pelat tipis dari logam dengan lebar 30 cm dan panjang 40 cm berada pada suhu 20 oC.
(Koefisien panjang logam tersebut adalah 1,2 x 10 -5 /oC). Jika pelat tersebut dipanaskan
dengan suhu 100 oC maka luasannya menjadi ....
A. 1.201,15 cm2
B. 1.202,30 cm2
C. 1.203,25 cm2
D. 1.204,00 cm2
E. 1.205,23 cm2
31. Gambar berikut ini menunjukkan grafik suhu terhadap waktu, dari zat padat yang dipanaskan
dari suhu 0oC sampai menjadi uap pada suhu 120OC.
Suhu (0C)

120 U

50 S T

10 Q R
waktu (s)
P
Bagian grafik yang menunjukkan zat berada dalam dua wujud adalah ....
A. RS dan ST
B. ST dan TU
C. PQ dan TU
D. QR dan ST
E. PQ dan TU

32. Balok es dengan massa 50 gram bersuhu 0 oC dicelupkan pada 200 gram air bersuhu 30 oC .
Maka suhu akhir campuran adalah ... (cair = 4.200 J/kg , Les = 336.000 J/kg)
A. 0 oC
B. 4 oC
C. 6 oC
D. 8 oC
E. 10 oC
33. Tio mencampurkan setengah kilogram es bersuhu -20 oC dengan sejumlah air bersuhu 20 oC
sehingga mencapai keadaan akhir berupa air seluruhnya bersuhu 0 oc. Jika kalor jenis es 0,5
kal/goC, kalor lebur es 80 kal/goC dan kalor jenis air 1 kal/goC. Maka massa air seluruhnya
adalah ... kg
A. 1,50
B. 2,25
C. 3,75
D. 4,50
E. 6,00
34. Dua Batang logam P dan Q yang sama ukurannya, tetapi terbuat dari logam yang berbeda
digabung seperti pada gambar di bawah ini.

T = ...?
Jika konduktivitas termal logam termal logam P = 4 kali konduktivitas logam Q, maka suhu
pada sambungan kedua logam tersebut adalah ....
A. 20oC
B. 25oC
C. 30oC
D. 35oC
E. 40oC
35. Di dalam ruang tertutup yang volumenya 0,1 m 3 terdapat gas bertekanan a. Bila kecepatan
gerak partikel-partikel gas menjadi dua kali semula, maka besar tekanan gas sekarang
menjadi....
A. 0,25 a
B. 0,5 a
C. 1 a
D. 2 a
E. 4 a

36. Suhu gas nitrogen pada saat kelajuan rms-nya (root mean square) sama dengan v1 adalah 300
K. Jika kelajuan rms gas nitrogen diperbesar menjadi dua kali dari v 1 maka suhu gas nitrogen
tersebut berubah menjadi ....
A. 425 K
B. 600 K
C. 1.146 K
D. 1.200 K
E. 2.292 K

37. Sebanyak 3 liter gas argon suhunya 27 oC dan tekanan 1 atm berada di dalam tabung. Jika
konstanta gas umum 8,314 J/mol K dan banyaknya partikel dalam 1 mol adalah 6,02 x 10 23
partikel, maka banyaknya partikel gas argon dalam tabung adalah ....
A. 0,93 x 1023 partikel
B. 0,83 x 1023 partikel
C. 0,72 x 1023 partikel
D. 0,42 x 1023 partikel
E. 0,22 x 1023 partikel

38. Dalam suatu ruang terdapat 800 miligram gas dengan tekanan 10 5 N/m2. Kelajuan rata-rata
partikel gas tersebut 750 m/s, maka volume ruangan tersebut adalah ....
A. 67 x 10-3 m3
B. 15 x 10-3 m3
C. 6,7 x 10-3 m3
D. 2 x 10-3 m3
E. 1,5 x 10-3 m3
39. Grafik – grafik berikut ini menunjukkan hubungan antara tekanan (P) dengan volume (V) gas
yang mengalami suatu proses.

Proses yang menghasilkan usaha terbesar ditunjukkan pada grafik nomor ….


A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
E. (5)

40. Perhatikan pernyataan berikut !


Menurut teori kinetik gas, tekanan gas dalam ruaang tertutup
(1) Berbanding lurus dengan energi kinetik rata – rata partikel.
(2) Berbanding terbalik dengan volume gas dalam ruang
(3) Berbanding lurus dengan jumlah partikel gas
(4) Berbanding terbalik dengan kuadrat kecepatan partikel gas
Pernyataan – pernyataan yang benar adalah ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (1) dan (2)
E. (1) dan (3)

Anda mungkin juga menyukai