Anda di halaman 1dari 8

MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

KELAS VII SEMESTER 1


SMPN 1 BOJONGASIH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

TEMA SEMESTER 1 : BHINEKA TUNGGAL IKA


FOKUS PENGEMBANGAN TOPIK : KERAGAMAN ITU INDAH
FOKUS : Menampilkan lagu-lagu dan tarian bertema
keberagaman
Fokus: Akhlak kepada manusia Mengutamakan
persamaan sebagai alat pemersatu dalam keadaan
konflik atau perdebatan
1. Dimensi : Beriman dan Bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa, dan berakhlak manusia
Elemen : Akhlak kepada manusia
Sub elemen : Mengutamakan persamaan dengan orang lain dan
menghargai perbedaan Berempati kepada orang
lain
2. Dimensi : Berkebhinekaan global
Elemen : Mengenal dan menghargai budaya
Sub elemen : Mendalami budaya dan identitas budaya
3. Dimensi : Kreatif
Elemen dan sub elemen : Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal
4. Dimensi : Bernalar kritis
Elemen : Refleksi pemikiran dan proses belajar
Sub elemen : Merefleksi dan mengevaluasi pemikiran sendiri

TIM PENYUSUN MODUL


PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

Penanggung Jawab : Drs. Itang Saepul Kamal


Ketua : Ina Supartia, S.Pd
Koordinator Proyek : Endah Nirmala, S.Pd dan Lisnawati, S.Pd
Komponen Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Modul projek profil dilengkapi dengan komponen yang menjadi dasar dalam proses
penyusunannya serta dibutuhkan untuk kelengkapan pelaksanaan pembelajaran. Modul
projek profil pada dasarnya memiliki komponen sebagai berikut:
Profil Modul
• Tema dan topik atau judul modul
• Fase atau jenjang sasaran
• Durasi kegiatan
Tujuan
1. Pemetaan dimensi, elemen, sub elemen Profil Pelajar Pancasila yang
menjadi tujuan projek profil
2. Rubrik pencapaian berisi rumusan kompetensi yang sesuai dengan
fase peserta didik (Untuk Pendidikan Dasar dan Menengah)
3. Alur aktivitas projek profil secara umum
4. Penjelasan detail tahapan kegiatan dan asesmennya
Asesmen Instrumen pengolahan hasil asesmen untuk menyimpulkan pencapaian
projek profil Tim fasilitator memiliki kebebasan untuk mengembangkan komponen dalam
modul projek profil, untuk menyesuaikan dengan kondisi sekolah dan kebutuhan peserta
didik.
Modul dapat diperkaya dengan menambahkan komponen berikut:
• Deskripsi singkat projek profil
• Pertanyaan pemantik untuk memancing diskusi atau proses inkuiri peserta didik
• Alat, bahan, serta media belajar yang perlu disiapkan
• Referensi pendukung

MODUL PROJEK PROFIL PANCASILA FASE D


TEMA Dimensi Profil Pelajar Sub Elemen yang disasar
Pancasila
Bhineka Tunggal 1. Beriman kepada Tuhan yang  Mengutamakan persamaan
Ika Maha Esa dan berakhlak dengan orang lain dan
mulia menghargai perbedaan
2. Berkebhinekaan Global  Berempati kepada orang lain
3. Kreatif  Mendalami budaya dan
identitas budaya
 Menghasilkan karya dan
tindakan yang original
TAHAP KENALI
Mengenali dan membangun kesadaran peserta didik mengenai keragaman lagu dan tarian
daerah yang terdapat di Pulau Jawa, Sumatera, Sulawesi, dan Papua.
1. Perkenalan : Membaca dan menonton video lagu dan tarian daerah untuk mengenali
dan memahami budaya yang terdapat di Pulau Jawa, Sumatera, Sulawesi, dan Papua.
TAHAP KONTEKSTUALISASI
mengkontekstualisasi budaya di lingkungan terdekat
2. Mencari tahu 3. Bercerita kembali 4. Mengeksplorasi 5. Mengundang
(dibantu oleh di kelas tentang lagu dan tarian narasumber yang
orangtua)mengenai lagu dan tarian daerah dengan dapat
lagu dan tarian yang daerah yang memperhatikan menceritakan arti
terdapat di Pulau terdapat di Pulau notasi lagu dan dan fungsi lagu
Jawa, Sumatera, Jawa, Sumatera, pola lantai dan tarian daerah
Sulawesi, dan Papua Sulawesi, dan tarian
Papua.

TAHAP AKSI
Menampilkan lagu dan tarian daerah secara berkelompok di lingkungan sekolah

6. Memilih lagu dan tarian 7. Menyiapkan properti yang 8. Menyiapkan


daerah yang akan diperlukan panggung
ditampilkan pementasan
TAHAP GENAPI
Menggenapi proses dengan berbagi karya, evaluasi dan refleksi
Menampilkan lagu dan tarian daerah pilihan siswa secara berkelompok pada waktu Persiapan
Pembagian Rapot

TAHAP REFLEKSI DAN TINDAK LANJUT


Menggenapi proses dengan berbagi karya, evaluasi dan refleksi,
serta menyusun langkah strategis
9. Asesmen 10 Asesmen Sumatif 11. Mari Beraksi Sambil
Sumatif Evaluasi dan refleksi Refleksi Menampilkan lagu
pencapaian yang dan tarian daerah
Pentas Seni dirasakan saat
pementasan

TARGET PENCAPAIAN DAN AKTIVITAS TERKAIT


Dimensi Elemen dan Sub Elemen Target Pencapaian Aktivitas Terkait
fase D
 Beriman Akhlak Subelemen: Mampu 1,2
kepada Tuhan kepada  Mengutama menghargai
yang Maha Esa manusia kan keanekaragaman
dan berakhlak persamaan budaya sebagai
mulia dengan alat pemersatu
orang lain bangsa
dan
menghargai
perbedaan
 Mengutama
kan
persamaan
dengan
orang lain
dan
menghargai
perbedaan,
sebagai alat
pemersatu

Sub elemen: Memiliki rasa 3,4


 Berempati bangga dan empati
kepada ketika siswa lain
orang lain mementaskan lagu
 Merasa dan tarian daerah
bangga akan lain
keragaman
budaya
daerah lain

 Berkebhinekaan Mengenal Sub elemen : Mengimplementasi 4,5,6,7,8


Global dan  Mendalami kan ciri khas
mengharga budaya dan budaya daerah
i budaya identitas dalam bentuk
budaya tarian dan lagu
 Mampu
menjelaskan
ciri khas
lagu dan
tarian
daerah

 Kreatif  Menghasilk Mampu 9,10


an karya menampilkan lagu
dan dan tarian daerah
tindakan yang ada di pulau
yang Jawa dan Sumatera
orisinal
 Bernalar kritis Refleksi Sub elemen : Mampu 10,11,12
pemikiran  Merefleksi mengevaluasi
dan proses dan kelebihan dan
belajar mengevalu kelemahan
asi tampilan siswa
pemikiran dalam
sendiri membawakan lagu
 Menjelaska dan tarian daerah
n asal usul
lagu dan
tarian
daerah

ALUR PELAKSANAAN PROJEK


1. Aktivitas 1 : Sosialisasi tentang P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) (10 JP)
2. Aktivitas 2 : Perkenalan : Membaca dan menonton video lagu dan tarian daerah untuk
3. Aktivitas 3 : Mencari tahu (dibantu oleh orangtua) mengenai lagu dan tarian yang
terdapat di Pulau Jawa, Sumatera, Sulawesi, dan Papua (20 JP)
4. Aktivitas 4 : Bercerita kembali di kelas tentang lagu dan tarian daerah yang terdapat di
Jawa, Sumatera, Sulawesi, dan Papua (20 JP)
5. Aktivitas 5 : Mengeksplorasi lagu dan tarian daerah dengan memperhatikan notasi lagu
dan pola lantai tarian (20 JP)
6. Aktivitas 6 : Mengundang narasumber yang dapat menceritakan arti dan fungsi lagu dan
tarian daerah (10 JP)
7. Aktivitas 7 : Memilih lagu dan tarian daerah yang akan ditampilkan (10 JP)
8. Aktivitas 8 : Menyiapkan properti yang diperlukan (20 JP)
9. Aktivitas 9 : Menyiapkan panggung pementasan (10 JP)
10. Aktivitas 10 : Menampilkan lagu dan tarian daerah pilihan siswa secara berkelompok
pada waktu Persiapan Pembagian Rapot (10 JP)
11. Aktivitas 11 : Assesmen Sumatif -pentas seni (10JP)
12. Aktivitas 12 : Assesmen Sumatif -Evaluasi dan refleksi pencapaian yang dirasakan saat
pementasan (10 JP)
13. Mari Beraksi Sambil Refleksi Menampilkan lagu dan tarian daerah (10 JP)

MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR


PANCASILA SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 BOJONGASIH
Jalan Raya Sukasirna No. 64 Ds. Bojongasih Kec. Bojongasih
Kabupaten Tasikmalaya
2023

Anda mungkin juga menyukai